Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+

Hasil Man United Vs Newcastle 2-0: MU Juara Piala Liga Inggris, Akhiri Puasa Gelar

Kompas.com - 27/02/2023, 01:30 WIB
Ervan Yudhi Tri Atmoko

Penulis

Newcastle terus berusaha menekan. Akan tetapi, lini pertahanan Man United yang dihuni duet Lisandro Martinez dan Raphael Varane tampil begitu solid.

The Magpies benar-benar mengurung pertahanan Setan Merah. Aaron Wan-Bissaka yang masuk menggantikan Diogo Dalot beberapa kali melakukan tekel krusial untuk menghentikan laju serangan lawan.

Gempuran tanpa henti Newcastle pun memaksa David de Gea berjibaku menyelamatkan gawang Man United.

Terus tertekan, Erik ten Hag lantas memasukkan Marcel Sabitzer dan Scott McTominay untuk menguatkan sektor tengah Setan Merah.

United sesekali melancarkan serangan balik cepat, salah satunya melalui Marcus Rashford yang tembakan jarah jauhnya bisa diamankan Loris Karius.

Newcastle kembali menekan pada sisa waktu babak kedua, dengan Man United tetap mengandalkan serangan balik. Namun, upaya The Magpies untuk mencetak gol balasan tidak membuahkan hasil.

Skor akhir, Manchester United menang 2-0 atas Newcastle dan tampil sebagai juara Piala Liga Inggris 2022-2023.

Baca juga: Sir Alex Ferguson Tak Pelit Ilmu, Ten Hag Pamer Pergantian Jitu di MU

Susunan Pemain Man United Vs Newcastle

Manchester United (4-2-3-1): 1-David de Gea (PG); 20-Diogo Dalot (Aaron Wan-Bissaka 46'), 19-Raphael Varane, 6-Lisandro Martinez, 23-Luke Shaw; 18-Casemiro, 17-Fred (Marcel Sabitzer 70'); 21-Antony (Jadon Sancho 83'), 8-Bruno Fernandes, 10-Marcus Rashford (Harry Maguire 88'); 27-Wout Weghorst (Scott McTominay 70')

  • Pelatih: Erik ten Hag

Newcastle United (4-3-3): 18-Loris Karius (PG); 2-Kieran Trippier, 5-Fabian Schar, 4-Sven Botman, 33-Dan Burn; 36-Sean Longstaff (Alexander Isak 46'), 39-Bruno Guimaraes (Joseph Willock 78'), 7-Joelinton; 24-Miguel Almiron, 9-Callum Wilson, 10-Allan Saint-Maximin (Jacob Murphy 78')

  • Pelatih: Eddie Howe
Simak breaking news dan berita pilihan kami langsung di ponselmu. Pilih saluran andalanmu akses berita Kompas.com WhatsApp Channel : https://www.whatsapp.com/channel/0029VaFPbedBPzjZrk13HO3D. Pastikan kamu sudah install aplikasi WhatsApp ya.

Halaman:
Video rekomendasi
Video lainnya


Terkini Lainnya

Timnas U23 Indonesia Cetak Sejarah Pertama Kali di Piala Asia U23

Timnas U23 Indonesia Cetak Sejarah Pertama Kali di Piala Asia U23

Timnas Indonesia
Hasil Liga Eropa: Liverpool Tersingkir, AS Roma Taklukkan AC Milan

Hasil Liga Eropa: Liverpool Tersingkir, AS Roma Taklukkan AC Milan

Internasional
Hasil AS Roma Vs AC Milan 2-1: 10 Pemain Antar Roma ke Semifinal

Hasil AS Roma Vs AC Milan 2-1: 10 Pemain Antar Roma ke Semifinal

Liga Lain
Hasil Atalanta vs Liverpool 0-1 (agg. 3-1): Salah Cetak Gol, Reds Tetap Tersingkir

Hasil Atalanta vs Liverpool 0-1 (agg. 3-1): Salah Cetak Gol, Reds Tetap Tersingkir

Liga Lain
Hasil Piala Asia U23 2024, Qatar Jadi Tim Pertama yang Lolos

Hasil Piala Asia U23 2024, Qatar Jadi Tim Pertama yang Lolos

Timnas Indonesia
Link Live Streaming Atalanta Vs Liverpool, Kickoff 02.00 WIB

Link Live Streaming Atalanta Vs Liverpool, Kickoff 02.00 WIB

Liga Italia
Indonesia Vs Australia 1-0, Ernando dan Marselino Bicara Kunci Kemenangan

Indonesia Vs Australia 1-0, Ernando dan Marselino Bicara Kunci Kemenangan

Timnas Indonesia
Pengamat Soal Kemenangan Berani Timnas U23 Indonesia Atas Australia

Pengamat Soal Kemenangan Berani Timnas U23 Indonesia Atas Australia

Timnas Indonesia
Indonesia Vs Australia 1-0, Erick Thohir Puji Semangat Bangkit Garuda Muda

Indonesia Vs Australia 1-0, Erick Thohir Puji Semangat Bangkit Garuda Muda

Timnas Indonesia
Status Skorsing Pemain Timnas U23: Ivar Kembali, Sananta Absen Lawan Yordania

Status Skorsing Pemain Timnas U23: Ivar Kembali, Sananta Absen Lawan Yordania

Timnas Indonesia
Jadwal Timnas U23 Indonesia Usai Bekuk Australia, Yordania Lawan Terakhir di Grup

Jadwal Timnas U23 Indonesia Usai Bekuk Australia, Yordania Lawan Terakhir di Grup

Timnas Indonesia
5 Hal Menarik dari Laga Timnas U23 Indonesia Vs Australia

5 Hal Menarik dari Laga Timnas U23 Indonesia Vs Australia

Timnas Indonesia
Update Klasemen Piala Asia U23 2024 Usai Timnas Indonesia dan Qatar Main

Update Klasemen Piala Asia U23 2024 Usai Timnas Indonesia dan Qatar Main

Timnas Indonesia
Hasil Timnas U23 Indonesia Vs Australia 1-0, Garuda Muda Ukir Sejarah!

Hasil Timnas U23 Indonesia Vs Australia 1-0, Garuda Muda Ukir Sejarah!

Timnas Indonesia
Indonesia Vs Australia, Jeam Kelly Sroyer Ditandu Keluar, Hubner Masuk

Indonesia Vs Australia, Jeam Kelly Sroyer Ditandu Keluar, Hubner Masuk

Liga Indonesia
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Komentar
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Close Ads
Bagikan artikel ini melalui
Oke
Login untuk memaksimalkan pengalaman mengakses Kompas.com