Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+

Siapa Saja Voters PSSI dalam Pemilihan Ketua Umum?

Kompas.com - 17/01/2023, 13:40 WIB
Mochamad Sadheli

Penulis

KOMPAS.com - Sejumlah nama-nama familiar merambah dalam bursa calon Ketua Umum PSSI periode 2023-2027.

Mereka yakni Erick Thohir, la Nyala Mattalitti, Doni Setiabudi, Arif Putra Wicaksono, dan Fary Djemy Francis.

Seperti diketahui, Erick Thohir saat ini menjabat sebagai Menteri Badan Usaha Milik Negara (BUMN).

Kemudian La Nyala Mattalitti pernah berada di dalam lingkup PSSI. Sementara Doni Setiabudi sebelumnya juga sempat mencalonkan diri sebagai Waketum PSSI pada 2019.

Baca juga: Daftar Lengkap Calon Ketum, Waketum, dan Exco PSSI 2023-2027

Adapun Arif Putra Wicaksono adalah Chief Executive Officer (CEO) Nine Sport Inc, promotor event-event olahraga ternama di Indonesia.

Sementara Fary Djemy Francis merupakan sosol politikus. Namanya juga sempat tercantum kala bersaing dengan Mochamad Iriawan pada 2019 lalu.

Nantinya, Ketua Umum PSSI akan dipilih oleh pemiliki suara atau voters yang berasal dari anggota PSSI.

Sesuai dengan pasal 34 Statuta PSSI edisi 2019, ada tujuh elemen anggota PSSI yang berhak memberikan suaranya dalam pemilihan Ketua Umum PSSI.

Baca juga: Profil Bakal Calon Ketum PSSI: Arif Putra Wicaksono, Sahabat Klub Eropa

Anggota PSSI

  1. Klub;
  2. Asosiasi Provinsi PSSI;
  3. Asosiasi Klub Sepak Bola Wanita;
  4. Federasi Futsal Indonesia;
  5. Asosiasi Wasit;
  6. Asosiasi Pemain;
  7. Asosiasi Pelatih.

Untuk klub yakni mereka yang bermain di Liga 1 (18 klub), Liga 2 (16 klub), dan Liga 3 (16 klub).

Untuk klub Liga 2 dan Liga 3 dipilih dari 16 klub beradasarkan dari kompetisi musim sebelumnya.

Sementara anggota dari asosiasi provinsi terdiri dari 34 provinsi yang ada di Indonesia.

Baca juga: Daftar Jadi Calon Ketum PSSI, Erick Thohir Dapat Restu Jokowi

Daftar Pemilik Suara (Voters) PSSI

Dalam pasal 27 Delegasi dan Hak Suara, ada 88 pemegang hak suara yang terdiri dari sebagai berikut:

Asosiasi Provinsi (Asprov)

  1. Asprov PSSI Aceh
  2. Asprov PSSI Sumatera Utara
  3. Asprov PSSI Riau
  4. Asprov PSSI Kepulauan Riau
  5. Asprov PSSI Sumatera Barat
  6. Asprov PSSI Jambi
  7. Asprov PSSI Bengkulu
  8. Asprov PSSI Bangka Belitung
  9. Asprov PSSI Sumatera Selatan
  10. Asprov PSSI Lampung
  11. Asprov PSSI Banten
  12. Asprov PSSI DKI Jakarta
  13. Asprov PSSI Jawa Barat
  14. Asprov PSSI Jawa Tengah
  15. Asprov PSSI Daerah Istimewa Yogyakarta
  16. Asprov PSSI Jawa Timur
  17. Asprov PSSI Bali
  18. Asprov PSSI Nusa Tenggara Barat
  19. Asprov PSSI Nusa Tenggara Timur
  20. Asprov PSSI Kalimantan Barat
  21. Asprov PSSI Kalimantan Tengah
  22. Asprov PSSI Kalimantan Selatan
  23. Asprov PSSI Kalimantan Timur
  24. Asprov PSSI Kalimantan Utara
  25. Asprov PSSI Sulawesi Utara
  26. Asprov PSSI Gorontalo
  27. Asprov PSSI Sulawesi Tengah
  28. Asprov PSSI Sulawesi Barat
  29. Asprov PSSI Sulawesi Tenggara
  30. Asprov PSSI Sulawesi Selatan
  31. Asprov PSSI Maluku
  32. Asprov PSSI Malulu Utara
  33. Asprov PSSI Papua
  34. Asprov PSSI Papua Barat

Baca juga: Profil Doni Setiabudi, Calon Ketum PSSI yang Pernah Urus Klub Atta Halilintar

Liga 1

  1. Bali United
  2. Persib Bandung
  3. Bhayangkara FC
  4. Arema FC
  5. Persebaya Surabaya
  6. Borneo FC
  7. PSIS Semarang
  8. Persija Jakarta
  9. Madura United
  10. Persikabo 1973
  11. Persik Kediri
  12. Persita Tangerang
  13. PSS Sleman
  14. PSM Makassar
  15. Barito Putera
  16. Persipura Jayapura
  17. Persela Lamongan
  18. Persiraja Banda Aceh

Liga 2 dan Liga 3

  1. Persis Solo
  2. RANS Nusantara FC
  3. Martapura Dewa United
  4. PSIM Yogyakarta
  5. Sriwijaya FC
  6. PSMS Medan
  7. PSPS Riau
  8. Semen Padang
  9. Persekat Tegal
  10. Perserang Serang
  11. PSCS Cilacap
  12. Persijap Jepara
  13. Sulut United
  14. Persiba Balikapapan
  15. Persewar Waropen
  16. Kalteng Putra FC
  17. Karo United
  18. Putra Jombang
  19. Mataram Utama FC
  20. PSDS Deli Serdang
  21. Persikota Kota Tangerang
  22. Persikab Kabupaten Bandung
  23. PSGC Ciamis
  24. Persipa Pati
  25. PS Palembang
  26. Gresik United FC
  27. Persidago Gorontalo
  28. Deltras Sidoarjo
  29. PS Siak
  30. Persedikab Kediri
  31. Serpong City FC
  32. Farmel FC

Baca juga: Gagal di Piala AFF 2022, Nasib Shin Tae-yong di Tangan Exco PSSI

Asosiasi Lain

  1. Federasi Futsal Indonesia
  2. Asosiasi pelatih
  3. Asosiasi Sepak Bola Wanita Indonesia
  4. Asosiasi Wasit
Simak breaking news dan berita pilihan kami langsung di ponselmu. Pilih saluran andalanmu akses berita Kompas.com WhatsApp Channel : https://www.whatsapp.com/channel/0029VaFPbedBPzjZrk13HO3D. Pastikan kamu sudah install aplikasi WhatsApp ya.

Video rekomendasi
Video lainnya


Terkini Lainnya

Real Madrid Pesta Juara LaLiga: Kacamata dan Cerutu Ancelotti, Asa di Liga Champions

Real Madrid Pesta Juara LaLiga: Kacamata dan Cerutu Ancelotti, Asa di Liga Champions

Liga Spanyol
Championship Series Liga 1: Fakta Head to Head Bali United Vs Persib

Championship Series Liga 1: Fakta Head to Head Bali United Vs Persib

Liga Indonesia
Jadwal Siaran Langsung Championship Series Liga 1 Bali United Vs Persib, Borneo Vs Madura United

Jadwal Siaran Langsung Championship Series Liga 1 Bali United Vs Persib, Borneo Vs Madura United

Liga Indonesia
Man United Vs Arsenal: Setan Merah Tumbang, Ten Hag Soroti Krisis Pemain

Man United Vs Arsenal: Setan Merah Tumbang, Ten Hag Soroti Krisis Pemain

Liga Inggris
Hasil-Klasemen Liga Italia: Juventus Tertahan Salernitana, Atalanta 2-1 AS Roma

Hasil-Klasemen Liga Italia: Juventus Tertahan Salernitana, Atalanta 2-1 AS Roma

Liga Italia
Man United Kalah dari Arsenal, Rooney dan Keane Berbicara

Man United Kalah dari Arsenal, Rooney dan Keane Berbicara

Liga Inggris
Man United Kalah dari Arsenal, Atap Old Trafford Bocor dan Muncul Air Terjun

Man United Kalah dari Arsenal, Atap Old Trafford Bocor dan Muncul Air Terjun

Liga Inggris
Klasemen Premier League Usai Kemenangan Arsenal Atas Man United

Klasemen Premier League Usai Kemenangan Arsenal Atas Man United

Liga Inggris
Hasil Man United Vs Arsenal 0-1, The Gunners Bawa Perebutan Gelar ke Pekan Terakhir

Hasil Man United Vs Arsenal 0-1, The Gunners Bawa Perebutan Gelar ke Pekan Terakhir

Liga Inggris
Babak Pertama Man United Vs Arsenal, Gol Trossard Jadi Pemisah

Babak Pertama Man United Vs Arsenal, Gol Trossard Jadi Pemisah

Liga Inggris
Line Up Big Match Premier League Man United Vs Arsenal

Line Up Big Match Premier League Man United Vs Arsenal

Liga Inggris
Ditabrak di Lintasan Spa-Francorchamps, Sean Gelael Kesal

Ditabrak di Lintasan Spa-Francorchamps, Sean Gelael Kesal

Sports
Link Live Streaming Man United Vs Arsenal, Kickoff 22.30 WIB

Link Live Streaming Man United Vs Arsenal, Kickoff 22.30 WIB

Liga Inggris
Klasemen MotoGP Usai GP Perancis 2024, Martin Ungguli Juara Dunia

Klasemen MotoGP Usai GP Perancis 2024, Martin Ungguli Juara Dunia

Motogp
PSSI Tak Ingin Menganaktirikan Sepak Bola Putri, Kompetisi Bergulir 2026

PSSI Tak Ingin Menganaktirikan Sepak Bola Putri, Kompetisi Bergulir 2026

Liga Indonesia
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Komentar
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Close Ads
Bagikan artikel ini melalui
Oke
Login untuk memaksimalkan pengalaman mengakses Kompas.com