Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+

Cara Melakukan Umpan Bawah Bola Voli

Kompas.com - 12/09/2022, 00:00 WIB
Kevin Topan Kristianto

Penulis

KOMPAS.com - Selain umpan atas, ada umpan bawah yang sering digunakan pada permainan bola voli.

Umpan bawah menjadi teknik yang sangat penting untuk dikuasai oleh atlet voli.

Sebab, keterampilan umpan bawah atau passing bawah dibutuhkan untuk menyusun serangan dan pertahanan dalam sebuah pertandingan.

Lalu, bagaimana cara melakukan umpan bawah bola voli?

Baca juga: Siapa Pemain yang Bertugas Mengontrol Pertahanan dalam Bola Voli?

Sebelum itu, ada beberapa hal yang harus diperhatikan dalam melakukan umpan bawah yaitu konsentrasi, perkenaan bola pada tangan yakni menyentuh bola dengan pergelangan tangan, serta kecepatan dan arah bola.

Berikut adalah cara melakukan umpan bawah dalam permainan bola voli.

Ilustrasi passing permainan bola voli. Di artikel ini Anda bisa baca cara melakukan umpan bawah bola voli.Kemendikbud Ilustrasi passing permainan bola voli. Di artikel ini Anda bisa baca cara melakukan umpan bawah bola voli.

Sikap awal: 

  1. Kaki dibuka selebar bahu, salah satu kaki sedikit maju.
  2. Kedua kaki direndahkan.
  3. Kedua tangan lurus dan dirapatkan. Pandangan fokus terhadap arah datangnya bola. 

Pelaksanaan gerak: 

  1. Bola diterima menggunakan kedua pergelangan tangan.
  2. Kedua tangan mendorong bola sesuai dengan target sasaran.
  3. Kedua lutut sedikit diangkat. 

Akhir gerakan: 

  1. Kedua kaki menjaga keseimbangan tubuh.
  2. Kedua lutut dan pantat diluruskan.
  3. Pandangan mata searah aliran bola yang dipantulkan.

 

Simak breaking news dan berita pilihan kami langsung di ponselmu. Pilih saluran andalanmu akses berita Kompas.com WhatsApp Channel : https://www.whatsapp.com/channel/0029VaFPbedBPzjZrk13HO3D. Pastikan kamu sudah install aplikasi WhatsApp ya.

Video rekomendasi
Video lainnya


Terkini Lainnya

Liverpool Tumbang di Tangan Everton, Van Dijk Bicara Perebutan Gelar

Liverpool Tumbang di Tangan Everton, Van Dijk Bicara Perebutan Gelar

Liga Inggris
Man United Vs Sheffield United: Bruno Berjaya, Kemenangan MU Hal Utama

Man United Vs Sheffield United: Bruno Berjaya, Kemenangan MU Hal Utama

Liga Inggris
Thomas & Uber Cup 2024: Momen Penguatan Semangat Jelang Olimpiade

Thomas & Uber Cup 2024: Momen Penguatan Semangat Jelang Olimpiade

Badminton
Siaran Langsung dan Link Live Streaming Indonesia Vs Korea Malam Ini

Siaran Langsung dan Link Live Streaming Indonesia Vs Korea Malam Ini

Timnas Indonesia
Persib Bandung Vs Borneo FC, Siasat Pieter Huistra Manfaatkan Laga

Persib Bandung Vs Borneo FC, Siasat Pieter Huistra Manfaatkan Laga

Liga Indonesia
Klasemen Liga Inggris: Liverpool Gagal Pepet Arsenal, Terancam Man City

Klasemen Liga Inggris: Liverpool Gagal Pepet Arsenal, Terancam Man City

Liga Inggris
Hasil Man United Vs Sheffield United 4-2: Roket Fernandes, Setan Merah Menang

Hasil Man United Vs Sheffield United 4-2: Roket Fernandes, Setan Merah Menang

Liga Inggris
Hasil Everton Vs Liverpool, The Reds Tumbang, Gagal Dekati Arsenal

Hasil Everton Vs Liverpool, The Reds Tumbang, Gagal Dekati Arsenal

Liga Inggris
Link Live Streaming Everton Vs Liverpool, Kickoff Pukul 02.00 WIB

Link Live Streaming Everton Vs Liverpool, Kickoff Pukul 02.00 WIB

Liga Inggris
Pengamat Korsel Bahas Beban Besar Timnas Korea Jelang Hadapi Indonesia

Pengamat Korsel Bahas Beban Besar Timnas Korea Jelang Hadapi Indonesia

Timnas Indonesia
Sirkuit Mandalika Sudah Terpesan 200 Hari untuk Even Otomotif

Sirkuit Mandalika Sudah Terpesan 200 Hari untuk Even Otomotif

Sports
Hasil Persik Vs PSS 4-4, Diwarnai Hattrick Tendangan Penalti

Hasil Persik Vs PSS 4-4, Diwarnai Hattrick Tendangan Penalti

Liga Indonesia
'Bocoran' Grup WhatsApp Timnas U23 soal Kembalinya Nathan

"Bocoran" Grup WhatsApp Timnas U23 soal Kembalinya Nathan

Timnas Indonesia
Persib Bandung Vs Borneo FC, Maung Cari Cara Bongkar Pertahanan Pesut Etam yang Minim Kebobolan

Persib Bandung Vs Borneo FC, Maung Cari Cara Bongkar Pertahanan Pesut Etam yang Minim Kebobolan

Liga Indonesia
Persib Bandung Vs Borneo FC, Disebut-sebut Layaknya Derby

Persib Bandung Vs Borneo FC, Disebut-sebut Layaknya Derby

Liga Indonesia
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Komentar
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Close Ads
Bagikan artikel ini melalui
Oke
Login untuk memaksimalkan pengalaman mengakses Kompas.com