Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Kompas.com - 29/07/2022, 10:00 WIB
|

KOMPAS.com - Tour of Kemala Belitong 2022 disebut menjadi ajang yang begitu didambakan anak sepeda. Sebab, Belitung dikenal memiliki karakter trek unik dengan gugusan pantai indah.

Yayasan Kemala Bhayangkari akan menggelar ajang sepeda bertajuk Tour of Kemala Belitong 2022 pada September mendatang.

Ini merupakan kali pertama bagi Yayasan Kemala Bhayangkari yang kini dipimpin oleh istri Kapolri, Juliati Sigit Prabowo, selaku Ketua Pembina, untuk mengadakan ajang kegiatan bersepeda.

Nantinya, Tour of Kemala Belitong 2022 terbagi dalam dua kategori besar, yakni Bicycle Race (rute 125 km/untuk kontestan profesional nasional dan internasional) serta Bicycle Tour (56 km/ untuk partisipan umum)

“Keren banget sih. Yang anak-anak sepeda cari,” kata atlet para-sepeda, M. Fadli Immammuddin, soal Tour of Kemala Belitong 2022 kepada KOMPAS.com.

Baca juga: Tour of Kemala Belitong 2022, Gowes Aman dan Nyaman untuk Perempuan

Menurut M. Fadli, wakil Indonesia di ajang Paralimpiade Tokyo 2020 silam, Tour of Kemala Belitong 2022 ibarat “surga” para pesepeda.

“Jalannya bagus, pemandangannya bagus, jarang kendaraan. Itu sih yang anak-anak sepeda cari,” ujar M. Fadli yang turut memeriahkan pra-acara Tour of Kemala Belitong berupa bakti sosial serta test ride, 28-29 Juli 2022.

M. Fadli mengaku bahwa karakter trek sepeda di Belitung berbeda dengan yang biasa ditemuinya di Pulau Jawa.

Aktivitas di Pantai Tanjung Tinggi Belitong yang berdekatan dengan garis start ajang sepeda Tour of Kemala Belitong 2022. Tour of Kemala Belitong 2022 akan digelar September nanti dan sesi test ride telah dilangsungkan pada Jumat (29/7/2022). KOMPAS.com/Sem Bagaskara Aktivitas di Pantai Tanjung Tinggi Belitong yang berdekatan dengan garis start ajang sepeda Tour of Kemala Belitong 2022. Tour of Kemala Belitong 2022 akan digelar September nanti dan sesi test ride telah dilangsungkan pada Jumat (29/7/2022).

“Kayaknya sulit ditemukan du kota besar. Di Jawa kayaknya enggak ada yang menyerupai seperti ini, walau setiap tempat memang punya karakter masing-masing,” ujar pria yang berdomisili di Solo, Jawa Tengah itu.

“Bagus banget. Selain acara kompetisi diikuti bakti sosial, mendekatkan pesepeda dengan masyarakat umum,” ujarnya menambahkan.

Baca juga: Tour of Kemala 2022, Ajang Sepeda Standar Internasional Siap Digelar di Belitung

Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Halaman:
Video rekomendasi
Video lainnya


Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Rekomendasi untuk anda
27th

Tulis komentarmu dengan tagar #JernihBerkomentar dan menangkan e-voucher untuk 90 pemenang!

Syarat & Ketentuan
Berkomentarlah secara bijaksana dan bertanggung jawab. Komentar sepenuhnya menjadi tanggung jawab komentator seperti diatur dalam UU ITE
Laporkan Komentar
Terima kasih. Kami sudah menerima laporan Anda. Kami akan menghapus komentar yang bertentangan dengan Panduan Komunitas dan UU ITE.

Terkini Lainnya

Bali United Vs PSM Makassar - Adilson Maringa Janji Tak Blunder Lagi

Bali United Vs PSM Makassar - Adilson Maringa Janji Tak Blunder Lagi

Liga Indonesia
Permintaan Marselino Jelang FIFA Matchday Vs Palestina dan Argentina

Permintaan Marselino Jelang FIFA Matchday Vs Palestina dan Argentina

Sports
Pesan Presiden Jokowi Usai Beri Bonus SEA Games: Jangan Beli Barang Mewah

Pesan Presiden Jokowi Usai Beri Bonus SEA Games: Jangan Beli Barang Mewah

Sports
Indonesia Vs Argentina, PSSI Undang Jokowi dan Menpora

Indonesia Vs Argentina, PSSI Undang Jokowi dan Menpora

Liga Indonesia
Timnas Hoki Indoor Senang Dijanjikan Jadi ASN

Timnas Hoki Indoor Senang Dijanjikan Jadi ASN

Sports
Final Liga Champions, Peringatan dari Kapten Inter untuk Man City

Final Liga Champions, Peringatan dari Kapten Inter untuk Man City

Sports
Bursa Transfer Liverpool: Amankan Rekan Messi, Masih Buru 2 Gelandang Baru

Bursa Transfer Liverpool: Amankan Rekan Messi, Masih Buru 2 Gelandang Baru

Sports
Moto2 European Championship Seri Jerez, Carlos Tatay Kibarkan Bendera Merah Putih

Moto2 European Championship Seri Jerez, Carlos Tatay Kibarkan Bendera Merah Putih

Olahraga
Jadwal Singapore Open 2023: 6 Wakil Indonesia Beraksi, Jojo Vs Shi Yu Qi

Jadwal Singapore Open 2023: 6 Wakil Indonesia Beraksi, Jojo Vs Shi Yu Qi

Badminton
Perang Tiket Indonesia Vs Argentina: Lebih Mudah dari Coldplay, Harus Sabar...

Perang Tiket Indonesia Vs Argentina: Lebih Mudah dari Coldplay, Harus Sabar...

Liga Indonesia
Hari Ini Tiket Indonesia Vs Argentina Dijual 12.00 WIB: Link, Cara Beli, Syarat, dan Harga

Hari Ini Tiket Indonesia Vs Argentina Dijual 12.00 WIB: Link, Cara Beli, Syarat, dan Harga

Liga Indonesia
Ditinggal Ibrahimovic, Milan Pecat 2 Sosok Penting, Termasuk Maldini

Ditinggal Ibrahimovic, Milan Pecat 2 Sosok Penting, Termasuk Maldini

Sports
Bali United Vs PSM: Juku Eja Komplet, Serdadu Tridatu Kurang Pemain Asing

Bali United Vs PSM: Juku Eja Komplet, Serdadu Tridatu Kurang Pemain Asing

Liga Indonesia
Persib Latihan Pertama, Menu Gim di Tengah Hujan dari Luis Milla

Persib Latihan Pertama, Menu Gim di Tengah Hujan dari Luis Milla

Liga Indonesia
Final Liga Champions: Bintang Inter Takut Pencuri, Bukan Man City

Final Liga Champions: Bintang Inter Takut Pencuri, Bukan Man City

Liga Italia
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
komentar
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Close Ads
Verifikasi akun KG Media ID
Verifikasi akun KG Media ID

Periksa kembali dan lengkapi data dirimu.

Data dirimu akan digunakan untuk verifikasi akun ketika kamu membutuhkan bantuan atau ketika ditemukan aktivitas tidak biasa pada akunmu.

Lengkapi Profil
Lengkapi Profil

Segera lengkapi data dirimu untuk ikutan program #JernihBerkomentar.

Bagikan artikel ini melalui
Oke
Login untuk memaksimalkan pengalaman mengakses Kompas.com
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+