Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+

ASEAN Para Games 2022: Kesempatan yang Sama untuk Sehat dan Berprestasi

Kompas.com - 28/07/2022, 15:00 WIB
Mochamad Sadheli

Penulis

KOMPAS.com - Ajang ASEAN Para Games 2022 (APG 2022) bakal menjadi tempat unjuk gigi keberanian bagi atlet yang berbeda.

Perbedaan itu terletak dari fisik peserta yang memerlukan bantuan khusus.

Seperti diketahui, APG 2022 adalah pesta multi-cabang olahraga khusus untuk atlet difabel atau atlet berkebutuhan khusus terbesar di Asia Tenggara.

Meski berbeda, mereka memiliki kesempatan yang sama untuk sehat dan berprestasi.

Sehingga perbedaan tak lagi terasa dalam dunia olahraga, khususnya ketika mengharumkan nama bangsa.

Baca juga: Daftar Venue ASEAN Para Games 2022: Para-atletik di Stadion Manahan

Dalam hal ini, L-Men sebagai official protein partner, mendukung even internasional ASEAN Para Games 2022 di Solo.

"Momentum ini adalah sebuah peluang untuk memutus diskriminasi sosial," ungkap Brand Manager L-Men, Jesaya Christian.

"Kami percaya bagian dari hidup sehat yang semua orang bisa dapatkan," lanjutnya.

Sebagai official protein partner APG 2022, mereka tak membedakan perbedaan sekaligus keterbatasan.

Baca juga: ASEAN Para Games 2022 Solo: 10 Bendera Berkibar, Indonesia Sambut Kehadiran Tim Peserta

Sebab, mereka menilai semua orang memiliki kesempatan yang sama untuk menjadi sehat sekaligus berprestasi.

Sementara itu, Wali Kota Surakarta yang juga Ketua INASPOC, Gibran Rakambuming, berharap semua agenda ASEAN Para Games 2022 berjalan lancar dan sesuai harapan.

"Ajang ini adalah bukti bahwa keterbatasan tidak harus menjadi batasan," kata Gibran dalam konferensi pers secara daring, Kamis (28/7/2022).

"Teruslah berkompetisi secara sehat dan suportif," tandasnya.

Baca juga: Klasifikasi Ketat, 2 Atlet ASEAN Para Games Indonesia Tes Ulang

Jadwal ASEAN Para Games 2022 akan berlangsung mulai 30 Juli-6 Agustus 2022. Upacara pembukaan (opening ceremony) diadakan di Stadion Manahan, Solo.

Simak breaking news dan berita pilihan kami langsung di ponselmu. Pilih saluran andalanmu akses berita Kompas.com WhatsApp Channel : https://www.whatsapp.com/channel/0029VaFPbedBPzjZrk13HO3D. Pastikan kamu sudah install aplikasi WhatsApp ya.

Video rekomendasi
Video lainnya


Terkini Lainnya

Link Live Streaming Timnas Indonesia Vs Yordania di Piala Asia U23

Link Live Streaming Timnas Indonesia Vs Yordania di Piala Asia U23

Timnas Indonesia
PSSI Terbuka untuk Emil Audero Bela Timnas Indonesia, Tanpa Paksaan

PSSI Terbuka untuk Emil Audero Bela Timnas Indonesia, Tanpa Paksaan

Internasional
Nagelsmann Perpanjang Kontrak Bersama Jerman hingga Piala Dunia 2026

Nagelsmann Perpanjang Kontrak Bersama Jerman hingga Piala Dunia 2026

Internasional
IBL 2024, Kesuksesan Prawira Bandung Lakukan Revans Atasi Bali United

IBL 2024, Kesuksesan Prawira Bandung Lakukan Revans Atasi Bali United

Sports
Man City vs Chelsea: Haaland Diragukan untuk Tampil di Semi Final

Man City vs Chelsea: Haaland Diragukan untuk Tampil di Semi Final

Liga Inggris
Hasil dan Klasemen Liga Italia: Lazio Berjaya, Juventus Seri, Inter Masih di Puncak

Hasil dan Klasemen Liga Italia: Lazio Berjaya, Juventus Seri, Inter Masih di Puncak

Liga Italia
Hasil Cagliari vs Juventus 2-2: Nyonya Tua Kebobolan Dua Gol dari Penalti

Hasil Cagliari vs Juventus 2-2: Nyonya Tua Kebobolan Dua Gol dari Penalti

Liga Italia
MU Umumkan Kedatangan Jason Wilcox, Kejar Standar Performa Tertinggi

MU Umumkan Kedatangan Jason Wilcox, Kejar Standar Performa Tertinggi

Liga Inggris
Timnas U23 Jepang dan Arab Saudi Lolos ke Babak Knockout

Timnas U23 Jepang dan Arab Saudi Lolos ke Babak Knockout

Internasional
Klub Liga Belanda Vitesse Diganjar Pengurangan 18 Poin, Degradasi Pertama Setelah 35 Tahun

Klub Liga Belanda Vitesse Diganjar Pengurangan 18 Poin, Degradasi Pertama Setelah 35 Tahun

Liga Lain
Jadwal Semifinal Piala FA: Man City Vs Chelsea, Coventry Vs Man United

Jadwal Semifinal Piala FA: Man City Vs Chelsea, Coventry Vs Man United

Sports
Persib Vs Persebaya, Munster Bicara Tantangan Finis di Posisi Terbaik

Persib Vs Persebaya, Munster Bicara Tantangan Finis di Posisi Terbaik

Liga Indonesia
Kata Pelatih Yordania Soal Timnas U23 Indonesia

Kata Pelatih Yordania Soal Timnas U23 Indonesia

Timnas Indonesia
LPDUK Kemenpora Ungkap Alasan Boyong Red Sparks ke Indonesia

LPDUK Kemenpora Ungkap Alasan Boyong Red Sparks ke Indonesia

Sports
Red Sparks Vs Indonesia All Star, Asa Lahirkan Penerus Megawati

Red Sparks Vs Indonesia All Star, Asa Lahirkan Penerus Megawati

Sports
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Komentar
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Close Ads
Bagikan artikel ini melalui
Oke
Login untuk memaksimalkan pengalaman mengakses Kompas.com