Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+

Man United Vs Aston Villa, Lagi-lagi Harry Maguire

Kompas.com - 22/07/2022, 21:30 WIB
Mochamad Sadheli

Penulis

KOMPAS.com - Bek Manchester United, Harry Maguire, kembali menjadi sorotan kendati sudah berganti musim dan saat ini masih dalam momen pramusim.

Termasuk jelang laga uji coba Man United vs Aston Villa di Optus Stadium, Australia, Sabtu (23/7/2022) sore WIB.

Harry Maguire sempat menjadi sorotan bahkan jadi bahan sorakan para suporter saat Man United bertanding dengan Crystal Palace, Selasa (19/7/2022).

Maguire tetap disoraki kendati Setan Merah menang 3-1 atas Crystal Palace di Melbourne Cricket Ground, Australia.

Baca juga: Kabar Transfer: Tinggalkan Man United, Ronaldo Rela Buat Pengorbanan Besar

Hal ini tak lepas dari performa Harry Maguire musim lalu yang banyak mendapat kritikan.

Akan tetapi, pelatih Man United, Erik Ten Hag, tetap percaya dengan kondisi psikis Harry Maguire yang tangguh.

Erik Ten Hag juga siap pasang badan dengan segala kondisi tentang sang kapten ke depannya. Sebab, Maguire adalah salah satu pemain pilarnya nanti dan bakal berduet dengan Lisandro Martinez.

"Kami mendengarnya (sorakan itu)," kata Erik Ten Hag dikutip Manchester Evening News.

Baca juga: Bruno Fernandes Ungkap Pendekatan Disiplin Erik ten Hag di Man United

"Tapi Anda harus lihat, jika Anda bermain bagus hal tersebut akan pudar seiring waktu," jelasnya.

"Saya pikir tim dah Harry Maguire bakal terkesan dengan cara mereka bermain."

Ke depan, Erik Ten Hag mencoba menjauhkan hal-hal negatif yang mernyangkut dalam diri Harry Maguire agar hilang perlahan.

Terlebih, Erik Ten Hag masih berencana memberikan ban kapten Man United kepada Harry Maguire.

Baca juga: Cristiano Ronaldo Disebut Bakal Pergi dari Man United

"Saya tidak berpikir itu masalah harus dicari jika saya bisa memahaminya. Ini tentang bagaimana kita bisa mengubahnya," terang Ten Hag.

"Tim dan Harry sendiri dengan berusaha, itulah yang sedang kami kerjakan, itu satu-satunya fokus," tandas pelatih asal Belanda itu.

 

Simak breaking news dan berita pilihan kami langsung di ponselmu. Pilih saluran andalanmu akses berita Kompas.com WhatsApp Channel : https://www.whatsapp.com/channel/0029VaFPbedBPzjZrk13HO3D. Pastikan kamu sudah install aplikasi WhatsApp ya.

Video rekomendasi
Video lainnya


Terkini Lainnya

Milan Menyayat bak Pisau, Kecerdasan Gelandang Berdarah Indonesia

Milan Menyayat bak Pisau, Kecerdasan Gelandang Berdarah Indonesia

Liga Italia
Championship Series Liga 1, Momentum Tepat Penerapan VAR di Indonesia

Championship Series Liga 1, Momentum Tepat Penerapan VAR di Indonesia

Liga Indonesia
Man United Vs Arsenal: Arteta Sebut Ten Hag Luar Biasa, Cuma Butuh Waktu

Man United Vs Arsenal: Arteta Sebut Ten Hag Luar Biasa, Cuma Butuh Waktu

Liga Inggris
Ketika Jersey Milan Dihiasi Nama Indonesia, Tanda Cinta untuk Mama...

Ketika Jersey Milan Dihiasi Nama Indonesia, Tanda Cinta untuk Mama...

Liga Italia
Montreal Vs Inter Miami 2-3, Messi Dibuat Kesal Regulasi Baru MLS

Montreal Vs Inter Miami 2-3, Messi Dibuat Kesal Regulasi Baru MLS

Liga Lain
Borneo FC Bidik Championship Series Liga 1 untuk Kawinkan Gelar

Borneo FC Bidik Championship Series Liga 1 untuk Kawinkan Gelar

Liga Indonesia
VAR Siap di Championship Series, Apresiasi demi Fair Play

VAR Siap di Championship Series, Apresiasi demi Fair Play

Liga Indonesia
Bekal di Thomas-Uber, Indonesia Siap Tempur Hadapi Thailand Open 2024

Bekal di Thomas-Uber, Indonesia Siap Tempur Hadapi Thailand Open 2024

Badminton
PSSI Akan Segera Bertemu Shin Tae-yong untuk Bahas Kontrak

PSSI Akan Segera Bertemu Shin Tae-yong untuk Bahas Kontrak

Timnas Indonesia
Alasan Skuad AC Milan Gunakan Jersey Nama Ibu Kala Libas Cagliari

Alasan Skuad AC Milan Gunakan Jersey Nama Ibu Kala Libas Cagliari

Liga Italia
Alasan Ten Hag Yakin Akan Bertahan di Manchester United

Alasan Ten Hag Yakin Akan Bertahan di Manchester United

Liga Inggris
Menilik Statistik Perjuangan Timnas U23 Indonesia di Piala Asia-Playoff Olimpiade

Menilik Statistik Perjuangan Timnas U23 Indonesia di Piala Asia-Playoff Olimpiade

Timnas Indonesia
Exco PSSI Ungkap Reaksi Ernando Ari soal Marteen Paes

Exco PSSI Ungkap Reaksi Ernando Ari soal Marteen Paes

Timnas Indonesia
Championship Series: Hindari Sanksi Komdis, Persib Imbau Bobotoh

Championship Series: Hindari Sanksi Komdis, Persib Imbau Bobotoh

Liga Indonesia
Timnas U17 Putri Indonesia Jalani Hal Penting dan Dasar Jelang Vs Korea Utara

Timnas U17 Putri Indonesia Jalani Hal Penting dan Dasar Jelang Vs Korea Utara

Timnas Indonesia
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Komentar
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Close Ads
Bagikan artikel ini melalui
Oke
Login untuk memaksimalkan pengalaman mengakses Kompas.com