Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+

Ada Sebanyak Ini Tikungan di Sirkuit Las Vegas

Kompas.com - 01/04/2022, 23:53 WIB
Josephus Primus

Penulis

 

LAS VEGAS, KOMPAS.com - Amerika Serikat akan menjadi tuan rumah untuk tiga balapan mobil Formula 1 (F1).

Posisi itu akan terealisasi pada balapan musim 2023.

"Akan ada satu sirkuit lagi di AS yang menjadi tuan rumah F1," kata Presiden F1 Stefano Domenicali pada Rabu (30/3/2022).

Dominecali menyebut, Sirkuit Las Vegas akan kembali menjadi tuan rumah balap F1.

Sirkuit ini berhenti menjadi tuan rumah pada 1982.

Sirkuit Las Vegas biasa menggelar balapan malam hari.

Sirkuit Jalan Raya Las Vegas akan menjadi sirkuit ketiga penyelenggara balap F1 setelah Sirkuit Miami dan Sirkuit Austin.

Gegara keikutsertaan Sirkuit Las Vegas pada Grand Prix F1 2023, balap mobil di AS akan menjadi acara yang kian ramai.

"Balapan di Las Vegas adalah momen yang menggembirakan bagi kami lantaran hal ini menunjukkan pertumbuhan olahraga balap mobil F1," kata Stefano Domenicali.

Baca juga: Sebanyak Ini, Lintasan Lurus di Sirkuit Las Vegas

Baik

Menurut Domenicali, Las Vegas adalah tempat yang baik bagi perhelatan balap F1.

Pasalnya, Las Vegas sudah lengkap dengan layanan hiburan, hotel, penginapan, serta kasino.

Menurut rencana, balap F1 Las Vegas akan berlangsung pada November 2023.

"Kegiatan berlangsung pada Sabtu malam hari," kata Stefano Domenicali.

Panjang lintasan Sirkuit Las Vegas adalah 6,12 kilometer dari start hingga finish.

Halaman Berikutnya
Halaman:
Video rekomendasi
Video lainnya


Terkini Lainnya

Hasil PSM Vs Arema 2-3: Dapat 2 Penalti, Singo Edan Menang

Hasil PSM Vs Arema 2-3: Dapat 2 Penalti, Singo Edan Menang

Liga Indonesia
Jelang Thomas & Uber Cup 2024 Gelar Latihan Perdana, Pengembalian Kondisi dan Adaptasi Jadi Fokus Utama

Jelang Thomas & Uber Cup 2024 Gelar Latihan Perdana, Pengembalian Kondisi dan Adaptasi Jadi Fokus Utama

Badminton
Hasil Persib vs Borneo FC 2-1: Sengatan Ciro dan David Da Silva Menangkan Maung

Hasil Persib vs Borneo FC 2-1: Sengatan Ciro dan David Da Silva Menangkan Maung

Liga Indonesia
Sinergi Indonesia dan UEA Mengembangkan Pencak Silat agar Mendunia

Sinergi Indonesia dan UEA Mengembangkan Pencak Silat agar Mendunia

Olahraga
Indonesia akan Tampil di Kejuaraan Atletik Asia U20 di Dubai

Indonesia akan Tampil di Kejuaraan Atletik Asia U20 di Dubai

Sports
Atlet Selancar Rio Waida Bidik Medali Olimpiade Paris 2024

Atlet Selancar Rio Waida Bidik Medali Olimpiade Paris 2024

Sports
Tim Thomas dan Uber Latihan Perdana, Shuttlecock Jadi Kendala

Tim Thomas dan Uber Latihan Perdana, Shuttlecock Jadi Kendala

Badminton
Prediksi Persib Vs Borneo FC, Jadi Duel Tim Pelapis?

Prediksi Persib Vs Borneo FC, Jadi Duel Tim Pelapis?

Liga Indonesia
Komitmen Perpanjang Kontrak STY, Erick Thohir Bicara Generasi Emas Indonesia

Komitmen Perpanjang Kontrak STY, Erick Thohir Bicara Generasi Emas Indonesia

Timnas Indonesia
Rizky Ridho Merasa Beruntung Timnas Indonesia Dilatih Shin Tae-yong

Rizky Ridho Merasa Beruntung Timnas Indonesia Dilatih Shin Tae-yong

Timnas Indonesia
Aji Santoso Bicara Piala Asia U23 2024: Indonesia Hati-hati Anti Klimaks

Aji Santoso Bicara Piala Asia U23 2024: Indonesia Hati-hati Anti Klimaks

Timnas Indonesia
Prediksi 3 Pemerhati Sepak Bola Indonesia Vs Korea Selatan, Asa Menang Itu Ada

Prediksi 3 Pemerhati Sepak Bola Indonesia Vs Korea Selatan, Asa Menang Itu Ada

Timnas Indonesia
Komitmen Ketum PSSI untuk Perpanjang Kontak Shin Tae-yong hingga 2027

Komitmen Ketum PSSI untuk Perpanjang Kontak Shin Tae-yong hingga 2027

Timnas Indonesia
Jadwal Indonesia di Thomas dan Uber Cup 2024, Mulai Sabtu 27 April

Jadwal Indonesia di Thomas dan Uber Cup 2024, Mulai Sabtu 27 April

Badminton
Indonesia Vs Korea Selatan, Garuda Muda Tak Dianggap Underdog

Indonesia Vs Korea Selatan, Garuda Muda Tak Dianggap Underdog

Timnas Indonesia
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Komentar
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Close Ads
Bagikan artikel ini melalui
Oke
Login untuk memaksimalkan pengalaman mengakses Kompas.com