Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+

Hasil AS Roma Vs Lecce: Tammy Abraham Cetak Gol, Giallorossi ke Perempat Final Coppa Italia

Kompas.com - 21/01/2022, 05:00 WIB
Kevin Topan Kristianto

Penulis

Serigala Ibu Kota bermain lebih agresif pada awal babak kedua. Nicolo Zaniolo yang masuk menggantikan Jordan Veretout punya kans mencetak gol pada menit ke-46 atau satu menit setelah babak kedua dimulai.

Namun sayang, sepakan Nicolo Zaniolo membentur tiang gawang.

Angka di papan skor Stadion Olimpico kembali berubah pada menit ke-54. Kali ini, Tammy Abraham tak membuang kesempatan mencetak gol yang ia dapatkan.

Tammy Abraham menjebol gawang Gabriel memanfaatkan operan pendek pemain yang baru masuk, Henrikh Mkhitaryan.

Gol Abraham membuat AS Roma kini unggul 2-1 atas Lecce.

Pada menit ke-62, Lecce harus bermain dengan 10 pemain setelah Mario Gargiulo menerima kartu kuning kedua usai kedapatan melakukan pelanggaran.

Dua menit sebelumnya pemain bernomor punggung 8 itu telah diganjar kartu kuning oleh wasit.

Baca juga: Skuad AS Roma 2021-2022

Setelah Lecce kehilangan satu pemain, Roma memanfaatkan itu dengan terus menekan pertahanan lawan.

Pada menit ke-81, Serigala Ibu Kota memperlebar jarak menjadi 3-1 melalui pemain yang baru masuk Eldor Shomurodov.

Gol yang dicetak Shomurodov berkat pengamatan bagus dari Mkhitaryan. Operan "cantik" Mkhitaryan berhasil diselesaikan dengan baik oleh Shomurodov.

Gol Shomurodov pun menjadi penutup pada laga ini. Skor 3-1 untuk keunggulan AS Roma bertahan hingga pertandingan berakhir.

Susunan pemain kedua tim:

AS Roma (4-2-3-1): 1-Rui Patricio (GK); 2-Rick Karsdorp, 24-Marash Kumbulla, 3-Roger Ibanez, 15-Ainsley Maitland-Niles (Matias Vina, 46'); 4-Bryan Cristante, 17-Jordan Veretout (Nicolo Zaniolo, 46'); 11-Carles Perez (Henrikh Mkhitaryan, 46'), 27-Sergio Oliveira, 64-Felix Afena-Gyan (Eldor Shomurodov, 64'); 9-Tammy Abraham.

Pelatih: Jose Mourinho

Lecce (4-2-3-1): 1-Marco Bleve (GK) (Gabriel, 21'); 17-Valentin Gendrey, 33-Arturo Calabresi, 44-Kastriot Dermaku (Massimo Coda, 46'), 30-Antonio Barreca; 19-Marcin Listkowski (Paolo Farago, 65'), 29-Alexis Blin; 19-Thorir Helgason; 8-Mario Gargiulo, 10-Francesco Di Mariano (Fabio Lucioni, 46'); 11-Marco Olivieri.

Pelatih: Marco Baroni

Simak breaking news dan berita pilihan kami langsung di ponselmu. Pilih saluran andalanmu akses berita Kompas.com WhatsApp Channel : https://www.whatsapp.com/channel/0029VaFPbedBPzjZrk13HO3D. Pastikan kamu sudah install aplikasi WhatsApp ya.

Halaman:
Video rekomendasi
Video lainnya


Terkini Lainnya

Timnas U23 Indonesia Masih Unggul, Korsel Harus Tampil 10 Pemain

Timnas U23 Indonesia Masih Unggul, Korsel Harus Tampil 10 Pemain

Timnas Indonesia
Alasan Rafael Struick Bakal Absen Kalau Indonesia Lolos

Alasan Rafael Struick Bakal Absen Kalau Indonesia Lolos

Timnas Indonesia
HT Indonesia vs Korea Selatan 2-1: Dwigol Struick Bawa Garuda Muda Unggul

HT Indonesia vs Korea Selatan 2-1: Dwigol Struick Bawa Garuda Muda Unggul

Timnas Indonesia
Komang Teguh Cetak Gol Bunuh Diri, Rafael Cetak 2 Gol

Komang Teguh Cetak Gol Bunuh Diri, Rafael Cetak 2 Gol

Timnas Indonesia
Rafael Struick Cetak Gol, Indonesia Jadi Tim Pertama Bobol Korsel

Rafael Struick Cetak Gol, Indonesia Jadi Tim Pertama Bobol Korsel

Timnas Indonesia
Piala Asia U23 2024: Qatar Terjungkal, Warganet Ceria

Piala Asia U23 2024: Qatar Terjungkal, Warganet Ceria

Timnas Indonesia
Korsel Vs Indonesia, Gol Korsel Dianulir Wasit

Korsel Vs Indonesia, Gol Korsel Dianulir Wasit

Timnas Indonesia
Hasil Qatar Vs Jepang 2-4, Samurai Biru Butuh 101 Menit Singkirkan 10 Pemain Qatar

Hasil Qatar Vs Jepang 2-4, Samurai Biru Butuh 101 Menit Singkirkan 10 Pemain Qatar

Internasional
Susunan Pemain Korea Selatan Vs Indonesia, 2 Perubahan di Skuad Garuda Muda

Susunan Pemain Korea Selatan Vs Indonesia, 2 Perubahan di Skuad Garuda Muda

Timnas Indonesia
Indonesia Mendapatkan Dukungan untuk Jadi Tuan Rumah Piala Dunia U20 2027

Indonesia Mendapatkan Dukungan untuk Jadi Tuan Rumah Piala Dunia U20 2027

Liga Indonesia
Timnas Cricket Putri Indonesia Menang atas Mongolia, Emban Tekad Mulia

Timnas Cricket Putri Indonesia Menang atas Mongolia, Emban Tekad Mulia

Olahraga
Link Live Streaming Korea Selatan Vs Indonesia 8 Besar Piala Asia U23, Kickoff 00.30 WIB

Link Live Streaming Korea Selatan Vs Indonesia 8 Besar Piala Asia U23, Kickoff 00.30 WIB

Timnas Indonesia
Lima Kali Antarkan Indonesia Cetak Sejarah, Tuah Stadion Abdullah Bin Khalifa Dinantikan Saat Laga Melawan Korsel

Lima Kali Antarkan Indonesia Cetak Sejarah, Tuah Stadion Abdullah Bin Khalifa Dinantikan Saat Laga Melawan Korsel

Timnas Indonesia
Hasil dan Klasemen Liga 1: Persib-Arema Menang, Dewa Seri, Borneo Tetap di Puncak

Hasil dan Klasemen Liga 1: Persib-Arema Menang, Dewa Seri, Borneo Tetap di Puncak

Liga Indonesia
Janji Arthur Irawan kepada Persik Setelah Putuskan Gantung Sepatu

Janji Arthur Irawan kepada Persik Setelah Putuskan Gantung Sepatu

Liga Indonesia
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Komentar
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Close Ads
Bagikan artikel ini melalui
Oke
Login untuk memaksimalkan pengalaman mengakses Kompas.com