Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+

Keisuke Honda: Sang Petualang yang Bakal Bersua Timnas Indonesia di Piala AFF 2020

Kompas.com - 05/12/2021, 16:00 WIB
Ervan Yudhi Tri Atmoko

Penulis

Belanda menjadi tujuan pertama Honda di Benua Biru. Ia direkrut oleh klub Eredivisie, VVV Venlo pada 2008.

Setelah itu, pemain kidal itu sering berpindah klub mulai dari CSKA Moscow (2010-2013), AC Milan (2014-2017), Pachucha (2017-2018), Melbourne Victory (2018-2019), Vitesse (2019), Botafogo (2020), Neftci Baku (2021), hingga kini FK Suduva.

Baca juga: Jadwal Piala AFF 2020, Laga Pertama Dimulai Hari ini

Honda menjalani karier terbaiknya saat bermain untuk CSKA Moscow. Bersama klub top Rusia tersebut, ia sukses meraih satu gelar Liga Rusia, dua Piala Rusia, dan satu Piala Super Rusia.

Di level internasional, Keisuke Honda menjadi anggota skuad timnas Jepang di tiga edisi Piala Dunia yaitu 2010, 2014, dan 2018.

Keisuke Honda pensiun dari timnas Jepang pada 2018 dengan catatan 37 gol dari 98 penampilan. Ia menjadi bagian dari skuad Samurai Biru ketika menjuarai Piala Asia 2011.

Biodata Keisuke Honda

Nama lengkap: Keisuke Honda
Tempat, tanggal lahir: Settsu, Osaka, 13 Juni 1986
Kewarganegaraan: Jepang
Tinggi badan: 182 cm
Posisi: Gelandang serang
Kaki terkuat: Kiri
Klub saat ini: FK Suduva
Nomor punggung: 3
Karier klub:

  • 2004-2007 - Nagoya Grampus Eight
  • 2008-2009 - VVV Venlo
  • 2010-2013 - CSKA Moscow
  • 2014-2017 - AC Milan
  • 2017-2018 - Pachucha
  • 2018-2019 - Melbourne Victory
  • 2019 - Vitesse
  • 2020 - Botafogo
  • 2021 - Neftci Baku
  • 2021-sekarang - FK Suduva

Karier timnas:

  • 2008-2018 - Jepang

Karier pelatih:

Simak breaking news dan berita pilihan kami langsung di ponselmu. Pilih saluran andalanmu akses berita Kompas.com WhatsApp Channel : https://www.whatsapp.com/channel/0029VaFPbedBPzjZrk13HO3D. Pastikan kamu sudah install aplikasi WhatsApp ya.

Halaman:
Video rekomendasi
Video lainnya


Terkini Lainnya

Indonesia Vs Korsel, Kata Pratama Arhan Usai Jadi Penentu Kemenangan

Indonesia Vs Korsel, Kata Pratama Arhan Usai Jadi Penentu Kemenangan

Timnas Indonesia
Rafael Struick: Hari Ini Kalahkan Korsel, Ayo ke Paris Tuliskan Sejarah!

Rafael Struick: Hari Ini Kalahkan Korsel, Ayo ke Paris Tuliskan Sejarah!

Timnas Indonesia
Dua Tim Juara Calon Lawan Indonesia di Semifinal Piala Asia U23 2024

Dua Tim Juara Calon Lawan Indonesia di Semifinal Piala Asia U23 2024

Timnas Indonesia
Reaksi Media Korsel: 'Magis Shin Tae-yong' dan 'Tragedi di Doha'

Reaksi Media Korsel: "Magis Shin Tae-yong" dan "Tragedi di Doha"

Timnas Indonesia
Timnas U23 Indonesia Menangi Adu Penalti, Ernando Ari Pun 'Menari'...

Timnas U23 Indonesia Menangi Adu Penalti, Ernando Ari Pun "Menari"...

Timnas Indonesia
Indonesia ke Semifinal Piala Asia U23: Mental Baja, Saatnya Mimpi Lebih Tinggi

Indonesia ke Semifinal Piala Asia U23: Mental Baja, Saatnya Mimpi Lebih Tinggi

Timnas Indonesia
Timnas U23 Indonesia Patahkan Rekor Kelolosan Korsel ke Olimpiade

Timnas U23 Indonesia Patahkan Rekor Kelolosan Korsel ke Olimpiade

Timnas Indonesia
Daftar Tim Lolos Semifinal Piala Asia U23 2024, Sejarah untuk Indonesia!

Daftar Tim Lolos Semifinal Piala Asia U23 2024, Sejarah untuk Indonesia!

Timnas Indonesia
Hasil Indonesia Vs Korea Selatan: Menangi Adu Penalti, Garuda ke Semifinal!

Hasil Indonesia Vs Korea Selatan: Menangi Adu Penalti, Garuda ke Semifinal!

Timnas Indonesia
Hasil Brighton Vs Man City: Gol Langka De Bruyne, Citizens Geser Liverpool

Hasil Brighton Vs Man City: Gol Langka De Bruyne, Citizens Geser Liverpool

Liga Inggris
FT Indonesia vs Korea Selatan 2-2: Unggul Jumlah Pemain, Garuda Muda Kecolongan

FT Indonesia vs Korea Selatan 2-2: Unggul Jumlah Pemain, Garuda Muda Kecolongan

Timnas Indonesia
Unggul Jumlah Pemain, Timnas U23 Indonesia Malah Kebobolan

Unggul Jumlah Pemain, Timnas U23 Indonesia Malah Kebobolan

Liga Indonesia
Timnas U23 Indonesia Masih Unggul, Korsel Harus Tampil 10 Pemain

Timnas U23 Indonesia Masih Unggul, Korsel Harus Tampil 10 Pemain

Timnas Indonesia
Alasan Rafael Struick Bakal Absen di Laga Semifinal Piala Asia U23

Alasan Rafael Struick Bakal Absen di Laga Semifinal Piala Asia U23

Timnas Indonesia
HT Indonesia vs Korea Selatan 2-1: Dwigol Struick Bawa Garuda Muda Unggul

HT Indonesia vs Korea Selatan 2-1: Dwigol Struick Bawa Garuda Muda Unggul

Timnas Indonesia
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Komentar
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Close Ads
Bagikan artikel ini melalui
Oke
Login untuk memaksimalkan pengalaman mengakses Kompas.com