Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+

Oktober Nestapa Man United, Memori Pedih Lawan Tottenham

Kompas.com - 30/10/2021, 15:40 WIB
Kevin Topan Kristianto

Penulis


KOMPAS.com - Bulan Oktober tampaknya seperti jadi bulan yang buruk buat Manchester United.

Berdasarkan data yang dihimpun dari Transfermarkt, bulan Oktober begitu suram buat Manchester United karena kerap kali kalah dengan skor cukup besar.

Di tahun 2020 lalu, klub berjuluk The Red Devils itu kalah 1-6 dari Tottenham Hotspur di markas mereka sendiri, Old Trafford.

Padahal, Man United unggul lebih dulu pada menit ke-2 lewat Bruno Fernandes via tendangan penalti.

Baca juga: Sejarah Man United, Kisah Anjing dan Kado Seorang Gadis

Namun, keunggulan itu hanya bertahan sebentar saja. Sebab, Spurs berhasil menyamakan kedudukan berselang dua menit kemudian lewat Tanguy Ndombele.

Papan skor setelah laga Manchester United vs Tottenham Hotspur pada pekan keempat Premier League 2020-2021.AFP/ALEX LIVESEY Papan skor setelah laga Manchester United vs Tottenham Hotspur pada pekan keempat Premier League 2020-2021.

Setelah itu, Spurs benar-benar mengamuk di Old Trafford lewat gol-gol yang dicetak oleh Son Heung-min (7', 37'), Harry Kane (30', 79'), dan Serge Aurier (51').

Kemudian kutukan bulan Oktober kembali berlanjut di musim 2021-2022. Pasukan besutan pelatih Ole Gunnar Solskjaer sudah dua kali kalah dengan skor cukup besar.

Pertama, saat bertamu ke markas Leicester City pada 16 Oktober 2021. Cristiano Ronaldo dkk harus mengakui keunggulan The Foxes.

Baca juga: 4 Pemain yang Pernah Berseragam Tottenham dan Man United

Setan Merah takluk dari The Foxes dengan skor 2-4 yang digelar di Stadion King Power tersebut.

Dua gol Setan Merah dicetak oleh Mason Greenwood (19') dan Marcus Rashford (82').
Sedangkan empat gol Leicester dicetak oleh Youri Tielemans (31'), Caglar Soyuncu (78'), Jamie Vardy (83'), dan Patson Daka (90+1).

Berselang delapan hari kemudian, Man United lagi-lagi harus kalah dengan skor telak saat menjamu Liverpool di Old Trafford pada 24 Oktober 2021.

Ronaldo cs kalah dengan skor 0-5 dari Liverpool. Man United dibabat habis oleh Liverpool lewat gol yang dicetak oleh Naby Keita (5'), Diogo Jota (13') dan Mohamed Salah (38', 45+5', 50').

Penyerang sayap Liverpool, Mohamed Salah, berselebrasi usai mencetak gol ke gawang Man United pada pekan kesembilan Liga Inggris 2021-2022.OLI SCARFF Penyerang sayap Liverpool, Mohamed Salah, berselebrasi usai mencetak gol ke gawang Man United pada pekan kesembilan Liga Inggris 2021-2022.

Baca juga: Mengapa Tottenham Pakai Hotspur di Belakangnya?

Adapun Man United akan menghadapi Tottenham Hotspur, klub yang membuat mereka terluka pada musim lalu.

Duel Tottenham vs Man United ini merupakan laga pekan ke-10 Liga Inggris yan akan dihelat di Stadion Tottenham, Sabtu (30/10/2021) malam WIB.

Simak breaking news dan berita pilihan kami langsung di ponselmu. Pilih saluran andalanmu akses berita Kompas.com WhatsApp Channel : https://www.whatsapp.com/channel/0029VaFPbedBPzjZrk13HO3D. Pastikan kamu sudah install aplikasi WhatsApp ya.

Video rekomendasi
Video lainnya


Terkini Lainnya

Jepang Juara Piala Asia U23 2024, Putus Rekor Uzbekistan, Sejarah Baru

Jepang Juara Piala Asia U23 2024, Putus Rekor Uzbekistan, Sejarah Baru

Internasional
Babak I Jepang Vs Uzbekistan 0-0: Tembok Serigala Masih Tak Tertembus

Babak I Jepang Vs Uzbekistan 0-0: Tembok Serigala Masih Tak Tertembus

Internasional
VFF Tunjuk Kawan Lama Shin Tae-yong Jadi Pelatih Timnas Vietnam

VFF Tunjuk Kawan Lama Shin Tae-yong Jadi Pelatih Timnas Vietnam

Internasional
Aspek yang Harus Disiapkan Timnas U23 Indonesia Jelang Lawan Guinea

Aspek yang Harus Disiapkan Timnas U23 Indonesia Jelang Lawan Guinea

Timnas Indonesia
Link Live Streaming Jepang Vs Uzbekistan Final Piala Asia U23, Kickoff 22.30 WIB

Link Live Streaming Jepang Vs Uzbekistan Final Piala Asia U23, Kickoff 22.30 WIB

Internasional
Hasil Thomas Cup 2024: Semifinal Ke-6 Beruntun Indonesia, Denmark Tersingkir

Hasil Thomas Cup 2024: Semifinal Ke-6 Beruntun Indonesia, Denmark Tersingkir

Badminton
Piala Thomas 2024: Cara Ginting Menang Usai Permainannya Terbaca Lawan

Piala Thomas 2024: Cara Ginting Menang Usai Permainannya Terbaca Lawan

Badminton
Piala Uber 2024: Semangat Apriyani/Fadia, Ingin Buktikan Indonesia Bisa

Piala Uber 2024: Semangat Apriyani/Fadia, Ingin Buktikan Indonesia Bisa

Badminton
Hasil Thomas Cup 2024, Fajar/Daniel Pastikan Kelolosan Indonesia ke Semifinal

Hasil Thomas Cup 2024, Fajar/Daniel Pastikan Kelolosan Indonesia ke Semifinal

Badminton
Asa Indonesia Belum Sirna, Ivar Jenner Bidik Tiket Terakhir ke Olimpiade

Asa Indonesia Belum Sirna, Ivar Jenner Bidik Tiket Terakhir ke Olimpiade

Timnas Indonesia
Daftar Juara Regional Sumatera Mandiri 3X3 Indonesia Usai Tuntas Digelar

Daftar Juara Regional Sumatera Mandiri 3X3 Indonesia Usai Tuntas Digelar

Sports
Hasil Thomas Cup 2024: Lewat Rubber Game, Jojo Bawa Indonesia Unggul 2-1 atas Korsel

Hasil Thomas Cup 2024: Lewat Rubber Game, Jojo Bawa Indonesia Unggul 2-1 atas Korsel

Badminton
'Jika Tak Mampu Dukung Saat Kalah, Jangan Sorak Saat Timnas Menang'

"Jika Tak Mampu Dukung Saat Kalah, Jangan Sorak Saat Timnas Menang"

Timnas Indonesia
Timnas Indonesia Buru Tiket Terakhir ke Olimpiade, Grup 'Neraka' Menanti

Timnas Indonesia Buru Tiket Terakhir ke Olimpiade, Grup "Neraka" Menanti

Timnas Indonesia
Hasil Piala Thomas 2024: Fikri/Bagas Tumbang, Indonesia Vs Korsel 1-1

Hasil Piala Thomas 2024: Fikri/Bagas Tumbang, Indonesia Vs Korsel 1-1

Badminton
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Komentar
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Close Ads
Bagikan artikel ini melalui
Oke
Login untuk memaksimalkan pengalaman mengakses Kompas.com