Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+

4 Pemain yang Pernah Berseragam Tottenham dan Man United

Kompas.com - 30/10/2021, 06:00 WIB
Kevin Topan Kristianto

Penulis

KOMPAS.com - Duel sengit di Liga Inggris akan kembali terjadi pada akhir pekan ini. Tottenham Hotspur bakal menjamu Manchester United pada Sabtu (30/10/2021) malam WIB.

Laga Tottenham vs Man United merupakan partai pekan ke-10 Liga Inggris musim 2021-2022 yang digelar di Stadion Tottenham.

Pada laga sebelumnya, kedua tim sama-sama terluka. Tottenham kalah 0-1 dari West Ham. Sedangkan Man United dipermalukan 0-5 dari Liverpool.

Alhasil mereka kini berada di papan tengah klasemen Liga Inggris. Spurs sementara berada di peringkat keenam dengan koleksi 15 poin. Sementara, Man United berada satu strip di bawah Tottenham dengan selisih satu poin.

Di balik duel Tottenham vs Man United, ada beberapa pemain yang pernah berseragam kedua klub tersebut.

Baca juga: Mengapa Tottenham Pakai Hotspur di Belakangnya?

Berikut Kompas.com merangkum empat pemain yang pernah membela Tottenham dan Man United.

1. Michael Carrick (Tottenhan: 2004-2006, Man United: 2006-2018)

Kapten Manchester United, Michael Carrick, ucapkan salam perpisahan kepada publik Old Trafford seusai laga versus Watford, 13 Mei 2018. AFP/OLI SCARFF Kapten Manchester United, Michael Carrick, ucapkan salam perpisahan kepada publik Old Trafford seusai laga versus Watford, 13 Mei 2018.

Sepanjang karier Michael Carrick sebagai pesepak bola profesional, ia pernah membela Tottenham Hotspur dan Man United.

Carrick bergabung dengan Spurs pada musim 2004-2005 dari West Ham United. Meski hanya bermain dua musim di White Hart Lane (markas Spurs lama), Carrick mencatatkan 75 penampilan lintas kompetisi dengan membukukan dua gol dan empat assist.

Usai dua musim berseragam Spurs, Carrick lalu pindah ke Manchester United. Carrick menghabiskan 12 tahun lamanya di Old Trafford dan tampil sebagai salah satu pilihan utama di lini tengah.

Sejak berseragam klub berjuluk Setan Merah, Carrick turut berkontribusi dalam kemunculan 5 titel juara Liga Inggris dan 1 trofi Liga Champions.

Baca juga: Mengenal Aturan 50+1, Tuntutan Suporter Man United kepada Glazer

2. Dimitar Berbatov (Tottenham: 2006-2008, Man United: 2008-2012)

Dimitar Berbatov saat masih bermain untuk Manchester United.AFP/ANDREW YATES Dimitar Berbatov saat masih bermain untuk Manchester United.

Dimitar Berbatov meninggalkan Spurs pada musim panas 2008 setelah dua musim memperkuat klub berjuluk The Lilywhites tersebut.

Pemain asal Bulgaria itu direkrut Man United yang kala itu masih dilatih Sir Alex Ferguson berkat penampilan apiknya bersama Spurs.

Terbukti, Berbatov tampil apik bersama Setan Merah. Ia pernah meraih menjadi top skor Liga Inggris musim 2010-2011 dengan torehan 20 gol.

Halaman:
Video rekomendasi
Video lainnya


Terkini Lainnya

Toni Kroos Menggila di Euro 2024, Akurasi Operan Bak Laser

Toni Kroos Menggila di Euro 2024, Akurasi Operan Bak Laser

Internasional
Hasil Jerman vs Hongaria 2-0: Musiala dan Guendogan Pastikan Panzer Lolos 16 Besar

Hasil Jerman vs Hongaria 2-0: Musiala dan Guendogan Pastikan Panzer Lolos 16 Besar

Internasional
Euro 2024, Saat Albania Tahan Kroasia Berkat Bantuan “Super Mario”…

Euro 2024, Saat Albania Tahan Kroasia Berkat Bantuan “Super Mario”…

Internasional
Kondisi Hidung Mbappe Terus Dipantau, Testimoni Pemain yang Pakai Topeng Muka

Kondisi Hidung Mbappe Terus Dipantau, Testimoni Pemain yang Pakai Topeng Muka

Internasional
Hasil Kroasia Vs Albania 2-2: Drama Gol Injury Time, Modric dkk Tertahan

Hasil Kroasia Vs Albania 2-2: Drama Gol Injury Time, Modric dkk Tertahan

Internasional
Link Live Streaming Jerman Vs Hongaria, Kickoff Pukul 23.00 WIB

Link Live Streaming Jerman Vs Hongaria, Kickoff Pukul 23.00 WIB

Internasional
'Ramuan Rahasia' Jus Acar ala Timnas Inggris di Piala Eropa

"Ramuan Rahasia" Jus Acar ala Timnas Inggris di Piala Eropa

Internasional
Keharmonisan Pemain Muda dan Senior, Kunci Timnas Jerman

Keharmonisan Pemain Muda dan Senior, Kunci Timnas Jerman

Internasional
Jawaban PSSI soal Logo Garuda Didaftarkan Pribadi oleh Pemilik Erspo

Jawaban PSSI soal Logo Garuda Didaftarkan Pribadi oleh Pemilik Erspo

Timnas Indonesia
Jerman Vs Hongaria, Kroos Beri Rasa Aman bagi Tim Panzer

Jerman Vs Hongaria, Kroos Beri Rasa Aman bagi Tim Panzer

Internasional
Messi: Juara Copa America Sulit, Sayangkan Neymar, Brasil Sejuta Talenta

Messi: Juara Copa America Sulit, Sayangkan Neymar, Brasil Sejuta Talenta

Internasional
Siaran Langsung dan Link Streaming Euro 2024 Malam Ini: Jerman Vs Hongaria

Siaran Langsung dan Link Streaming Euro 2024 Malam Ini: Jerman Vs Hongaria

Internasional
Persib Lolos AFC Champions League 2 Tanpa Play-off

Persib Lolos AFC Champions League 2 Tanpa Play-off

Liga Indonesia
Prediksi Skor dan Susunan Pemain Jerman Vs Hongaria di Euro 2024

Prediksi Skor dan Susunan Pemain Jerman Vs Hongaria di Euro 2024

Internasional
Lionel Messi Ungkap Rival Terberat di El Clasico Barcelona Vs Madrid

Lionel Messi Ungkap Rival Terberat di El Clasico Barcelona Vs Madrid

Liga Spanyol
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Komentar
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Close Ads
Bagikan artikel ini melalui
Oke
Login untuk memaksimalkan pengalaman mengakses Kompas.com