Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+

2 Kewajiban Atlet sebelum Pembukaan Peparnas XVI Papua

Kompas.com - 29/10/2021, 22:08 WIB
Josephus Primus

Penulis

JAYAPURA, KOMPAS.com - Sebelum upacara pembukaan Pekan Paralimpiade Nasional (Peparnas) XVI 2021, para atlet paralimpiade dari seluruh daerah wajib melakukan dua hal.

Yang pertama klarifikasi.

Yang kedua keabsahan.

Medali Paralimpiade Tokyo 2020. SHUTTERSTOCK/FIFG Medali Paralimpiade Tokyo 2020.

Baca juga: Peparnas XVI Papua, Sebelum Upacara Pembukaan, Atlet Wajib Lakukan Ini

"Setiba di Jayapura, para atlet harus melakukan dua hal tersbut," kata Deputi Bidang Koordinasi Revousi Mental, Pemajuan Budaya, dan Peningkatan Prestasi Olahraga Kemenko PMK Didik Suhadi, Jumat (29/10/2021).

Para atlet akan tiba di Jayapura pada Selasa (2/11/2021).

Suasana di Stadion Mandala Jayapura Papua jelang final sepak bola putra PON XX Papua 2021 antara Papua vs Aceh, Kamis (14/10/2021).KOMPAS.com/Suci Rahayu Suasana di Stadion Mandala Jayapura Papua jelang final sepak bola putra PON XX Papua 2021 antara Papua vs Aceh, Kamis (14/10/2021).

Mereka berjumlah 1.985 atlet paralimpiade dari 34 provinsi.

Ada 12 cabang olahraga pertandingan pada Peparnas XVI.

Dari jumlah cabang-cabang olahraga itu, ada 602 nomor pertandingan.

 Mantan anggota Pasukan Pengamanan Presiden (Paspampres) sekaligus atlet tenis paralimpik internasional Puji Sumartono saat memenangkan empat medali emas dalam Pekan Paralimpik Daerah (Peparda) Jawa Barat (Jabar) 2018.DOK. Puji Sumartono Mantan anggota Pasukan Pengamanan Presiden (Paspampres) sekaligus atlet tenis paralimpik internasional Puji Sumartono saat memenangkan empat medali emas dalam Pekan Paralimpik Daerah (Peparda) Jawa Barat (Jabar) 2018.

Pertandingan-pertandingan berlangsung di dua klaster yakni Kota Jayapura dan Kabupaten Jayapura.

Peparnas XVI Papua berlangsung pada 2-15 November 2021.

Gubernur Sumatera Utara, Edy Rahmayadi melepas kontingen paralimpik untuk berlaga di ajang Pekan Paralimpiade Nasional (Peparnas) XVI Papua.KOMPAS.com/DANIEL PEKUWALI Gubernur Sumatera Utara, Edy Rahmayadi melepas kontingen paralimpik untuk berlaga di ajang Pekan Paralimpiade Nasional (Peparnas) XVI Papua.

12 cabang olahraga yang dipertandingkan adalah angkat berat, atletik, boccia, bulu tangkis, catur, judo, menembak, panahan, renang, sepak bola CP, tenis lapangan kursi roda, dan tenis meja.

Selanjutnya, upacara penutupan Peparnas XVI Papua berlangsung di Stadion Mandala Jayapura pada Sabtu (13/11/2021).

Stadion Lukas Enembe, Jayapura, Papua DOK. Shutterstock Stadion Lukas Enembe, Jayapura, Papua DOK. Shutterstock

Para atlet kembali ke daerah masing-masing pada 14-15 November 2021.

Simak breaking news dan berita pilihan kami langsung di ponselmu. Pilih saluran andalanmu akses berita Kompas.com WhatsApp Channel : https://www.whatsapp.com/channel/0029VaFPbedBPzjZrk13HO3D. Pastikan kamu sudah install aplikasi WhatsApp ya.

Baca tentang
Video rekomendasi
Video lainnya


Terkini Lainnya

Lando Norris Menangi Balapan F1 Kali Pertama, Asapi Verstappen

Lando Norris Menangi Balapan F1 Kali Pertama, Asapi Verstappen

Internasional
Ester Nurumi Bersyukur, Bangga, dan Petik Pelajaran di Piala Uber 2024

Ester Nurumi Bersyukur, Bangga, dan Petik Pelajaran di Piala Uber 2024

Badminton
Perjuangan Luar Biasa Para Srikandi Merah Putih di Piala Uber 2024

Perjuangan Luar Biasa Para Srikandi Merah Putih di Piala Uber 2024

Badminton
Apresiasi untuk Perjuangan Tim Thomas-Uber Indonesia

Apresiasi untuk Perjuangan Tim Thomas-Uber Indonesia

Badminton
Klok Lihat Marselino Kerja Keras untuk Negara, Sesalkan Warganet yang Asal Bicara

Klok Lihat Marselino Kerja Keras untuk Negara, Sesalkan Warganet yang Asal Bicara

Liga Indonesia
Hasil dan Klasemen Liga Italia: Roma Vs Juventus 1-1, Milan Imbang

Hasil dan Klasemen Liga Italia: Roma Vs Juventus 1-1, Milan Imbang

Liga Italia
Hasil Roma Vs Juventus 1-1: Bremer Selamatkan Bianconeri

Hasil Roma Vs Juventus 1-1: Bremer Selamatkan Bianconeri

Liga Italia
Hasil Milan Vs Genoa 3-3: Ultras Aksi Bisu, Rossoneri Tertahan

Hasil Milan Vs Genoa 3-3: Ultras Aksi Bisu, Rossoneri Tertahan

Liga Italia
Hasil Liverpool Vs Tottenham: Api Salah, Hujan 6 Gol, The Reds Menang

Hasil Liverpool Vs Tottenham: Api Salah, Hujan 6 Gol, The Reds Menang

Liga Inggris
Timo Scheunemann Lihat Bakat Putri Potensial di MilkLife Soccer Challenge 2024

Timo Scheunemann Lihat Bakat Putri Potensial di MilkLife Soccer Challenge 2024

Sports
Hasil Final Thomas dan Uber Cup 2024: Indonesia Runner-up, China Kawinkan Gelar

Hasil Final Thomas dan Uber Cup 2024: Indonesia Runner-up, China Kawinkan Gelar

Badminton
Hasil Chelsea Vs West Ham 5-0: The Blues Pesta Gol, Lewati Man United

Hasil Chelsea Vs West Ham 5-0: The Blues Pesta Gol, Lewati Man United

Liga Inggris
Final Piala Thomas 2024: Jonatan Berusaha Melawan, demi Kebanggaan Bangsa

Final Piala Thomas 2024: Jonatan Berusaha Melawan, demi Kebanggaan Bangsa

Badminton
Hasil Final Thomas Cup 2024, Indonesia Runner-up Usai Fikri/Bagas Kalah

Hasil Final Thomas Cup 2024, Indonesia Runner-up Usai Fikri/Bagas Kalah

Badminton
Aji Santoso: Marselino Punya Bakat Komplet untuk Jadi Pemain Besar

Aji Santoso: Marselino Punya Bakat Komplet untuk Jadi Pemain Besar

Timnas Indonesia
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Komentar
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Close Ads
Bagikan artikel ini melalui
Oke
Login untuk memaksimalkan pengalaman mengakses Kompas.com