Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+

Skuad PSIS Semarang untuk Liga 1 2021-2022

Kompas.com - 01/09/2021, 10:00 WIB
Mochamad Sadheli

Penulis

KOMPAS.com - PSIS Semarang menatap BRI Liga 1 2021-2022 dengan penuh percaya diri. Segala persiapkan sudah mereka matangkan.

Di sisi lain, PSIS Semarang memiliki armada bus baru yang siap mengantarkan para pemain ke venue pertandingan.

Bus baru jelang BRI Liga 1 2021-2022 bisa menjadi pemacu pemain melihat begitu kuatnya usaha manejemen klub menatap kompetisi kasta tertinggi Indonesia.

"Utamanya dengan adanya dukungan ini, PSIS akan lebih baik lagi kedepannya. Kawan-kawan pemain dan pelatih lebih semangat," kata CEO PSIS, Yoyok Sukawi, dikutip laman resmi PSIS.

Baca juga: Daftar 18 Klub Peserta Liga 1 2021-2022

Profil Tim PSIS Semarang

  • Nama resmi: Persatuan Sepak Bola Indonesia Semarang
  • Julukan: Laskar Mahesa Jenar
  • Tahun berdiri: 18 Mei 1932
  • Markas: Stadion Jatidiri, Semarang
  • Kapasitas: +- 45.000
  • Pelatih: Imran Nahumarury (caretaker)

Skuad PSIS Semarang untuk BRI Liga 1 2021-2022

No Nama Pemain NP Posisi Kelahiran Kewarganegaraan
1 Jandia Eka Putra 30 Penjaga Gawang 14 Juli 1987 Indonesia
2 Joko Ribowo 1 Penjaga Gawang 15 Maret 1989 Indonesia
3 Yofandani Pranata 60 Penjaga Gawang 9 April 2001 Indonesia
4 Wallace 4 Bek 13 Agustus 1986 Brasil
5 Rio Saputro 17 Bek 7 Desember 1995 Indonesia
6 Alfeandra Dewangga 19 Bek 28 Juni 2001 Indonesia
7 Wahyu Prasetyo 5 Bek 21 Maret 1998 Indonesia
8 Syiha Buddin   Bek 5 Maret 2001 Indonesia
9 Pratama Arhan Alief 11 Bek 21 Desember 2001 Indonesia
10 Frendi Saputra 15 Bek 27 Januari 1999 Indonesia
11 Yoga Aditama 24 Bek 22 Desember 1999 Indonesia
12 Fredyan Wahyu 46 Bek 11 April 1998 Indonesia
13 Kartika Vedhayanto 28 Bek 25 Januari 2002 Indonesia
14 Riyan Ardiansyah 2 Bek 14 Mei 1996 Indonesia
15 Aqsha Saniskara 26 Bek 26 September 2000 Indonesia
16 Eka Febri Setiawan 44 Gelandang 29 Februari 2000 Indonesia
17 Damas Damar 68 Gelandang 18 Oktober 2000 Indonesia
18 Brian Ferreira 32 Gelandang 24 Mei 1994 Argentina
19 Jonathan Cantillana 10 Gelandang 26 Mei 1992 Cile
20 Finky Pasamba 16 Gelandang 28 Aprl 1993 Indonesia
21 Nerius Alom   Gelandang 29 November 1994 Indonesia
22 Reza Irfana   Gelandang 9 Juli 1999 Indonesia
23 Septian David 29 Gelandang 2 September 1996 Indonesia
24 Fandi Utomo 79 Gelandang 2 Maret 1991 Indonesia
25 Hari Nur Yulianto 22 Penyerang 31 Juli 1989 Indonesia
26 Komarudin 95 Penyerang 19 Juli 1995 Indonesia
27 Anderas Ado 77 Penyerang 15 Maret 1997 Indonesia
28 Risky Fajar Saputra 20 Penyerang 27 Januari 2000 Indonesia
29 Bruno Silva 91 Penyerang 14 April 1991 Brasil
30 Farrel Arya 32 Penyerang 1 Juli 2002 Indonesia
31 Jorry Guruh 9 Penyerang 18 Maret 2001 Indonesia
32 Bahril Fahreza   Penyerang 16 Februari 2001 Indonesia

*update terakhir pada 1 September 2021. Data berdasarkan transfermarkt.

 

Simak breaking news dan berita pilihan kami langsung di ponselmu. Pilih saluran andalanmu akses berita Kompas.com WhatsApp Channel : https://www.whatsapp.com/channel/0029VaFPbedBPzjZrk13HO3D. Pastikan kamu sudah install aplikasi WhatsApp ya.

Video rekomendasi
Video lainnya


Terkini Lainnya

Proliga 2024, Bandung bjb Tandamata Serukan Bangkit Usai Takluk

Proliga 2024, Bandung bjb Tandamata Serukan Bangkit Usai Takluk

Liga Indonesia
Bayer Leverkusen ke Final Liga Europa: 49 Laga Tak Terkalahkan, Rekor Baru di Eropa

Bayer Leverkusen ke Final Liga Europa: 49 Laga Tak Terkalahkan, Rekor Baru di Eropa

Liga Lain
Kepala Witan Sulaeman Dijahit Usai Lawan Guinea

Kepala Witan Sulaeman Dijahit Usai Lawan Guinea

Timnas Indonesia
Erick Thohir Bidik Indonesia Tampil di Olimpiade Los Angeles 2028

Erick Thohir Bidik Indonesia Tampil di Olimpiade Los Angeles 2028

Timnas Indonesia
Jangan Pernah Menangis, Coach Shin Tae-yong

Jangan Pernah Menangis, Coach Shin Tae-yong

Liga Indonesia
Jadwal MotoGP Perancis 2024, Tekad Sang Juara Dunia Taklukan Le Mans

Jadwal MotoGP Perancis 2024, Tekad Sang Juara Dunia Taklukan Le Mans

Motogp
Erick Thohir Apresiasi Perjuangan Indonesia, Skuad Garuda Punya Generasi Emas

Erick Thohir Apresiasi Perjuangan Indonesia, Skuad Garuda Punya Generasi Emas

Timnas Indonesia
Atmosfer Sendu Ruang Ganti Timnas U23 Indonesia Usai Urung ke Olimpiade

Atmosfer Sendu Ruang Ganti Timnas U23 Indonesia Usai Urung ke Olimpiade

Timnas Indonesia
Hasil Liga Europa: Atalanta Vs Leverkusen di Final, Sejarah bagi Sang Dewi

Hasil Liga Europa: Atalanta Vs Leverkusen di Final, Sejarah bagi Sang Dewi

Liga Lain
Erick Thohir: Terima Kasih, Skuad Garuda Muda!

Erick Thohir: Terima Kasih, Skuad Garuda Muda!

Timnas Indonesia
Apresiasi Presiden FIFA Terhadap Perjuangan Timnas U23 Indonesia

Apresiasi Presiden FIFA Terhadap Perjuangan Timnas U23 Indonesia

Timnas Indonesia
Hasil Piala Asia U17 Putri 2024: Timnas Indonesia Kalah Telak dari Korsel

Hasil Piala Asia U17 Putri 2024: Timnas Indonesia Kalah Telak dari Korsel

Timnas Indonesia
Hasil Timnas U23 Indonesia Vs Guinea 0-1: Garuda Kalah, STY Kartu Merah, Olimpiade Harus Menunggu

Hasil Timnas U23 Indonesia Vs Guinea 0-1: Garuda Kalah, STY Kartu Merah, Olimpiade Harus Menunggu

Timnas Indonesia
LIVE Timnas U23 Indonesia Vs Guinea 0-1: Penalti Lawan Gagal, STY Dapat Kartu Merah

LIVE Timnas U23 Indonesia Vs Guinea 0-1: Penalti Lawan Gagal, STY Dapat Kartu Merah

Timnas Indonesia
LIVE Timnas U23 Indonesia Vs Guinea 0-1, Sapuan Nathan Selamatkan Garuda Muda

LIVE Timnas U23 Indonesia Vs Guinea 0-1, Sapuan Nathan Selamatkan Garuda Muda

Timnas Indonesia
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Komentar
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Close Ads
Bagikan artikel ini melalui
Oke
Login untuk memaksimalkan pengalaman mengakses Kompas.com