Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+

Profil 3 Lawan Marcus/Kevin di Olimpiade Tokyo 2020

Kompas.com - 24/07/2021, 09:00 WIB
Kevin Topan Kristianto

Penulis

Sebelum tampil di Olimpiade 2020, mereka sukses menjuarai Orleans Masters 2021 di Perancis, pada Maret lalu.

2. Chirag Shetty/Satwiksairaj (India)

Baca juga: Serba Pertama Kontingen Indonesia di Olimpiade

Lawan Marcus/Kevin pada Senin (26/7/2021) nanti ini mungkin bisa dianggap mudah. Pasalnya Minions belum pernah kalah dari Chirag Shetty/Satwiksairaj dalam 8 pertemuan.

Namun, bukan berarti di pentas Olimpiade ini Chirag Shetty/Satwiksairaj bisa dikalahkan lagi.

Sebab, ganda putra nomor 10 dunia asal India ini memiliki riwayat penampilan yang cukup apik setelah berhasil mencapai dua semifinal sepanjang 2021, yakni Thailand Open II dan Swiss Open.

Apalagi, penampilan mereka pun didukung oleh pelatih yang merupakan mantan pebulu tangkis ternama asal Denmark, Mathias Boe.

3. Lee Yang/Wang Chi-lin (Taiwan)

Baca juga: Olimpiade dan Tradisi Bagi Kondom

Minions diprediksi mendapat perlawanan sengit dari Lee Yang/Wang Chi-Lin. Tak seperti Marcus/Kevin, Lee/Wang mengawali tahun 2021 dengan serangkaian kemenangan.

Ganda putra andalan Taiwan itu berhasil meraih gelar dalam kurun tiga minggu dengan menjuarai dua edisi Thailand Open dan BWF World Tour Finals.

Mereka kini menduduki peringkat ketiga ganda putra dunia, tepat di bawah Ahsan/Hendra (2) dan Marcus/Kevin (1).

Simak breaking news dan berita pilihan kami langsung di ponselmu. Pilih saluran andalanmu akses berita Kompas.com WhatsApp Channel : https://www.whatsapp.com/channel/0029VaFPbedBPzjZrk13HO3D. Pastikan kamu sudah install aplikasi WhatsApp ya.

Halaman:
Baca tentang
Video rekomendasi
Video lainnya


Terkini Lainnya

Aji Santoso Bicara Piala Asia U23 2024: Indonesia Hati-hati Anti Klimaks

Aji Santoso Bicara Piala Asia U23 2024: Indonesia Hati-hati Anti Klimaks

Timnas Indonesia
Prediksi 3 Pemerhati Sepak Bola Indonesia vs Korea Selatan, Asa Menang Itu Ada

Prediksi 3 Pemerhati Sepak Bola Indonesia vs Korea Selatan, Asa Menang Itu Ada

Timnas Indonesia
Komitmen Ketum PSSI untuk Perpanjang Kontak Shin Tae-yong hingga 2027

Komitmen Ketum PSSI untuk Perpanjang Kontak Shin Tae-yong hingga 2027

Timnas Indonesia
Jadwal Indonesia di Thomas dan Uber Cup 2024, Mulai Sabtu 27 April

Jadwal Indonesia di Thomas dan Uber Cup 2024, Mulai Sabtu 27 April

Badminton
Indonesia Vs Korea Selatan, Garuda Muda Tak Dianggap Underdog

Indonesia Vs Korea Selatan, Garuda Muda Tak Dianggap Underdog

Timnas Indonesia
Xavi Putuskan Bertahan di Barcelona hingga Juni 2025

Xavi Putuskan Bertahan di Barcelona hingga Juni 2025

Liga Spanyol
Liverpool Tumbang di Tangan Everton, Van Dijk Bicara Perebutan Gelar

Liverpool Tumbang di Tangan Everton, Van Dijk Bicara Perebutan Gelar

Liga Inggris
Man United Vs Sheffield United: Bruno Berjaya, Kemenangan MU Hal Utama

Man United Vs Sheffield United: Bruno Berjaya, Kemenangan MU Hal Utama

Liga Inggris
Thomas dan Uber Cup 2024: Momen Penguatan Semangat Jelang Olimpiade

Thomas dan Uber Cup 2024: Momen Penguatan Semangat Jelang Olimpiade

Badminton
Siaran Langsung dan Live Streaming Indonesia Vs Korsel Malam Ini

Siaran Langsung dan Live Streaming Indonesia Vs Korsel Malam Ini

Timnas Indonesia
Persib Bandung Vs Borneo FC, Siasat Pieter Huistra Manfaatkan Laga

Persib Bandung Vs Borneo FC, Siasat Pieter Huistra Manfaatkan Laga

Liga Indonesia
Klasemen Liga Inggris: Liverpool Gagal Pepet Arsenal, Terancam Man City

Klasemen Liga Inggris: Liverpool Gagal Pepet Arsenal, Terancam Man City

Liga Inggris
Hasil Man United Vs Sheffield United 4-2: Roket Fernandes, Setan Merah Menang

Hasil Man United Vs Sheffield United 4-2: Roket Fernandes, Setan Merah Menang

Liga Inggris
Hasil Everton Vs Liverpool, The Reds Tumbang, Gagal Dekati Arsenal

Hasil Everton Vs Liverpool, The Reds Tumbang, Gagal Dekati Arsenal

Liga Inggris
Link Live Streaming Everton Vs Liverpool, Kickoff Pukul 02.00 WIB

Link Live Streaming Everton Vs Liverpool, Kickoff Pukul 02.00 WIB

Liga Inggris
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Komentar
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Close Ads
Bagikan artikel ini melalui
Oke
Login untuk memaksimalkan pengalaman mengakses Kompas.com