Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+

Jadwal Lengkap UFC Vegas 28: Rozenstruik Vs Sakai

Kompas.com - 05/06/2021, 06:20 WIB
Firzie A. Idris

Penulis

KOMPAS.com - UFC Vegas 28 atau UFC Fight Night: Rozentruik vs Sakai akan bergulir pada Minggu 6/6/2021) dengan main card mulai pada 06.00 pagi WIB.

Main event pada event UFC yang bakal berlangsung di UFC Apex, Las Vegas, tersebut adalah duel kelas berat antara penantang nomor enam Jairzinho Rozenstruik kontra petarung peringkat kesembilan Augusto Sakai.

Selain laga Rozentruik vs Sakai, co-main event juga bakal menampilkan laga kelas berat dari penantang nomor 8 Walt Harris melawan petarung ranking 11 Marcin Tybura.

Rozenstruik (11-2) mengguncang dunia UFC sejak bergabung pada awal 2019.

Baca juga: Kisah Pewaris Takhta Khabib Nurmagomedov, Nyaris Pensiun Sebelum Juara UFC

Ia menorehkan empat kemenangan knockout beruntun dalam rentang 10 bulan sebelum harus menerima kekalahan kontra Francis Ngannou pada UFC 249, Mei 2020.

Namun, Rozenstruik berhasil mengalahkan legenda-legenda kelas berat dalam diri Junior Dos Santos dan Alistair Overeem dalam rentetan kemenangannya.

Rozenstruik kini harus menjaga pintu papan atas ranking kelas berat dari Augusto Sakai (15-2-1).

Ini hanyalah partai main event UFC kedua Sakai sepanjang kariernya.

Jadwal UFC Vegas 28 pada Minggu (6/6/2021):

Main Event - Mulai pukul 06.00 WIB

  • Jairzinho Rozenstruik vs. Augusto Sakai (kelas berat)
  • Walt Harris vs. Marcin Tybura (kelas berat)
  • Roman Dolidze vs. Laureano Staropoli (kelas menengah)
  • Santiago Ponzinibbio vs. Miguel Baeza (kelas welter)
  • Duško Todorovi? vs. Gregory Rodrigues (kelas menengah)
  • Tom Breese vs. Antônio Arroyo (kelas menengah)

Preliminary - Mulai pukul 03.00 WIB

  • Montana De La Rosa vs. Ariane Lipski (kelas terbang wanita)
  • Tanner Boser vs. Ilir Latifi (kelas berat)
  • Francisco Trinaldo vs. Muslim Salikhov (kelas welter)
  • Makwan Amirkhani vs. Kamuela Kirk (kelas bulu)
  • Alan Patrick vs. Mason Jones (kelas ringan)
  • Manon Fiorot vs. Tabatha Ricci (kelas terbang wanita)
  • Sean Woodson vs. Youssef Zalal (kelas bulu)
  • Claudio Puelles vs. Jordan Leavitt (kelas ringan)
Simak breaking news dan berita pilihan kami langsung di ponselmu. Pilih saluran andalanmu akses berita Kompas.com WhatsApp Channel : https://www.whatsapp.com/channel/0029VaFPbedBPzjZrk13HO3D. Pastikan kamu sudah install aplikasi WhatsApp ya.

Video rekomendasi
Video lainnya


Terkini Lainnya

Fakta Seru Perancis Vs Austria, Les Blues Bukan Ayam Sayur

Fakta Seru Perancis Vs Austria, Les Blues Bukan Ayam Sayur

Internasional
Hasil Euro 2024: Perancis Rebut Tiga Poin Penuh, Belgia Tersungkur

Hasil Euro 2024: Perancis Rebut Tiga Poin Penuh, Belgia Tersungkur

Internasional
Kylian Mbappe Patah Hidung, Jalani Operasi dan Terancam Absen untuk Sisa Piala Eropa

Kylian Mbappe Patah Hidung, Jalani Operasi dan Terancam Absen untuk Sisa Piala Eropa

Internasional
Didier Deschamps Soal Patah Hidung Kylian Mbappe: Noda Hitam di Laga

Didier Deschamps Soal Patah Hidung Kylian Mbappe: Noda Hitam di Laga

Internasional
N'Golo Kante Pemain Terbaik Perancis, Lahap Jarak 11,8 Kilometer Vs Austria

N'Golo Kante Pemain Terbaik Perancis, Lahap Jarak 11,8 Kilometer Vs Austria

Internasional
Austria Vs Perancis: Mbappe Dugaan Patah Hidung, Deschamps Khawatir

Austria Vs Perancis: Mbappe Dugaan Patah Hidung, Deschamps Khawatir

Internasional
Hasil Austria Vs Perancis, Gol Bunuh Diri Antar Les Bleus Raih 3 Poin

Hasil Austria Vs Perancis, Gol Bunuh Diri Antar Les Bleus Raih 3 Poin

Internasional
Hasil Belgia Vs Slovakia 0-1: Dua Gol Lukaku Dianulir, Setan Merah Kalah

Hasil Belgia Vs Slovakia 0-1: Dua Gol Lukaku Dianulir, Setan Merah Kalah

Internasional
Link Live Streaming Austria Vs Perancis, Kickoff 02.00 WIB

Link Live Streaming Austria Vs Perancis, Kickoff 02.00 WIB

Internasional
Romania Gilas Ukraina 3-0 di Euro 2024, Nostalgia Era Adrian Mutu

Romania Gilas Ukraina 3-0 di Euro 2024, Nostalgia Era Adrian Mutu

Internasional
Bagnaia Fokus Jaga Keharmonisan Ducati, Marquez Tidak Akan Mengacau

Bagnaia Fokus Jaga Keharmonisan Ducati, Marquez Tidak Akan Mengacau

Motogp
Hasil Euro 2024: Suporter Masuk Lapangan, Romania Bekuk Ukraina 3-0

Hasil Euro 2024: Suporter Masuk Lapangan, Romania Bekuk Ukraina 3-0

Internasional
Euro 2024, Misi Belanda Matikan Kylian Mbappe

Euro 2024, Misi Belanda Matikan Kylian Mbappe

Internasional
Ketika Liburan Ten Hag 'Diganggu' Perwakilan Man United...

Ketika Liburan Ten Hag "Diganggu" Perwakilan Man United...

Liga Inggris
Ten Hag Sepakat dengan Keputusan Inggris Tak Bawa Rashford ke Euro

Ten Hag Sepakat dengan Keputusan Inggris Tak Bawa Rashford ke Euro

Internasional
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Komentar
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Close Ads
Bagikan artikel ini melalui
Oke
Login untuk memaksimalkan pengalaman mengakses Kompas.com