Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+

Profil Beckham Putra, Wonderkid Persib di Final Piala Menpora

Kompas.com - 23/04/2021, 22:00 WIB
Kevin Topan Kristianto

Penulis

KOMPAS.com - Wonderkid Persib Bandung, Beckham Putra, bermain pada partai final Piala Menpora 2021.

Partai final leg pertama Piala Menpora 2021 yang mempertemukan Persija Jakarta melawan Persib Bandung telah rampung digelar di Stadion Maguwoharjo, Sleman, Yogyakarta, pada Kamis (22/4/2021) lalu. Hasilnya, Persib harus takluk 0-2 dari Persija.

Pada laga tersebut, wonderkid Maung Bandung, Beckham Putra dimainkan pada awal babak kedua.

Ia dimasukkan oleh sang pelatih Robert Rene Alberts guna menghidupkan lini tengah Persib.

Baca juga: Profil Ricardo Kaka, Peraih Satu Gelar Ballon dOr

Namun sayang, Beckham Putra gagal membawa Persib meraih kemenangan pada leg pertama final Piala Menpora.

Melansir statistik Lapang Bola, Bekcham Putra tercatat sukses melakukan 27 operan dan satu operan kunci. Selain itu, ia juga tiga kali melakukan intercept.

Pada ajang Piala Menpora, Beckham Putra selalu bermain meski tidak full selama 90 menit.

Sejauh ini, Beckham telah tampil tujuh kali di Piala Menpora termasuk partai final leg pertama. Dari tujuh penampilan, Beckham menyumbang satu assist.

Baca juga: Profil Saddam Gaffar, Pencetak Gol Terbanyak PSS di Piala Menpora

Profil Beckham Putra

Pemain bernama lengkap Beckham Putra Nugraha lahir di Bandung, Jawa Barat, pada 29 Oktober 2001.

Etam panggilan akrabnya merupakan jebolan akademi Persib .

Saat usianya baru 17 tahun, Beckham sudah mampu menembus tim senior. Ia tercatat menjadi pemain kelahiran era milenial (generasi 2000) pertama yang berseragam Persib senior.

Baca juga: Profil Antoine Griezmann, Pemain Spesialis Pencetak Gol di Laga Final

Bukan sekedar terdaftar, pada Liga 1 2019, Beckham dipercaya pelatih Robert Alberts untuk tampil di pertandingan resmi.

Kemampuan Etam pun menarik perhatian pelatih timnas Indonesia U-19, Fakhri Husaini.

Sepanjang musim 2019, Etam hanya tampil dalam empat pertandingan Persib lantaran kerap mengikuti agenda timnas U-19 di ajang internasional.

Setelah timnas U-19 diambil alih oleh Shin Tae-yong, Beckham Putra juga dipanggil untuk mengikuti TC timnas di Kroasia pada 2020 lalu.

Baca juga: Kenapa Lionel Messi Dijuluki La Pulga?

Biodata Beckham Putra

Nama lengkap: Beckham Putra Nugraha
Tempat, tanggal lahir: Bandung, Jawa Barat, pada 29 Oktober 2001.
Kewarganegaraan: Indonesia
Usia: 19 tahun
Tinggi badan: 173 cm
Posisi: Gelandang
Kaki dominan: kanan
Klub saat ini: Persib Bandung
Karier klub:

  • 2019-sekarang - Persib Bandung
Simak breaking news dan berita pilihan kami langsung di ponselmu. Pilih saluran andalanmu akses berita Kompas.com WhatsApp Channel : https://www.whatsapp.com/channel/0029VaFPbedBPzjZrk13HO3D. Pastikan kamu sudah install aplikasi WhatsApp ya.

Video rekomendasi
Video lainnya


Terkini Lainnya

Demi Olimpiade, STY Sebenarnya Ingin Indonesia Vs Korsel di Final Piala Asia U23

Demi Olimpiade, STY Sebenarnya Ingin Indonesia Vs Korsel di Final Piala Asia U23

Timnas Indonesia
Hasil Lazio Vs Juventus, Meski Kalah, Si Nyonya Besar Lolos Final Piala Italia

Hasil Lazio Vs Juventus, Meski Kalah, Si Nyonya Besar Lolos Final Piala Italia

Liga Italia
Media Internasional Sorot Aksi Heroik Timnas U23 Indonesia

Media Internasional Sorot Aksi Heroik Timnas U23 Indonesia

Timnas Indonesia
Hasil Arsenal Vs Chelsea 5-0, Havertz Bikin Mantan Klub Babak Belur

Hasil Arsenal Vs Chelsea 5-0, Havertz Bikin Mantan Klub Babak Belur

Liga Inggris
PSSI Pastikan Nathan Tjoe-A-On Bisa Perkuat Timnas U23 Lawan Korsel

PSSI Pastikan Nathan Tjoe-A-On Bisa Perkuat Timnas U23 Lawan Korsel

Timnas Indonesia
Link Live Streaming Arsenal Vs Chelsea, Kickoff Pukul 02.00 WIB

Link Live Streaming Arsenal Vs Chelsea, Kickoff Pukul 02.00 WIB

Liga Inggris
PB IKASI Kirim Arval Raziel dan Ricky Dhisulimah Ikut Kualifikasi Olimpiade

PB IKASI Kirim Arval Raziel dan Ricky Dhisulimah Ikut Kualifikasi Olimpiade

Sports
Persebaya vs Bali United, Siap Mempermalukan Bajul Ijo

Persebaya vs Bali United, Siap Mempermalukan Bajul Ijo

Liga Indonesia
6 Tahun Kolaborasi EVOS dan Pop Mie, Tingkatkan Talenta Esport Indonesia

6 Tahun Kolaborasi EVOS dan Pop Mie, Tingkatkan Talenta Esport Indonesia

Sports
Persebaya Vs Bali United, Teco Minta Bali Kerja Keras

Persebaya Vs Bali United, Teco Minta Bali Kerja Keras

Liga Indonesia
Arsenal Vs Chelsea, Arteta Salut dengan Pochettino

Arsenal Vs Chelsea, Arteta Salut dengan Pochettino

Liga Inggris
Persebaya Vs Bali United, Mental Kuat Bajul Ijo

Persebaya Vs Bali United, Mental Kuat Bajul Ijo

Liga Indonesia
Klasemen Liga Italia: Inter Scudetto, Jauhi Milan dan Juventus

Klasemen Liga Italia: Inter Scudetto, Jauhi Milan dan Juventus

Liga Italia
Fakta Menarik Korsel, Lawan Timnas U23 Indonesia di Perempat Final Piala Asia U23

Fakta Menarik Korsel, Lawan Timnas U23 Indonesia di Perempat Final Piala Asia U23

Liga Indonesia
Babak Akhir Ten Hag di Man United, Disebut Tidak Ada Jalan Kembali

Babak Akhir Ten Hag di Man United, Disebut Tidak Ada Jalan Kembali

Liga Inggris
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Komentar
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Close Ads
Bagikan artikel ini melalui
Oke
Login untuk memaksimalkan pengalaman mengakses Kompas.com