KOMPAS.com - Pertandingan renang dilakukan di kolam berisikan air. Kolam renang adalah suatu konstruksi buatan yang diisi air dengan kedalaman tertentu.
Pada ajang olahraga multicabang seperti Olimpiade, cabang renang menjadi salah satu kategori yang dipertandingkan.
Lalu, berapa jumlah lintasan kolam renang berdasarkan tingkat kompetisi?
Pada umumnya jumlah lintasan dalam kolam renang adalah 8 (delapan).
Baca juga: Nomor-nomor Lomba pada Cabang Olahraga Renang
Namun, menurut aturan Federation Internationale de Natation (FINA) jumlah lintasan dalam kolam renang berdasarkan tingkat kompetisi itu berbeda.
Menurut aturan FINA, Kejuaraan Akuatik Dunia membutuhkan 8 lintasan.
Sementara itu, pada ajang olahraga multicabang Olimpiade membutuhkan 10 lintasan.
Lebar lintasan kolam renang minimal 2,5 meter, dengan dua ruang setidaknya selebar 2,5 m di luar lintasan pertama dan terakhir.
Baca juga: Rangkaian Aba-aba dalam Renang
Berikut ukuran kolam renang sesuai dengan standar internasional:
Tulis komentarmu dengan tagar #JernihBerkomentar dan menangkan e-voucher untuk 90 pemenang!
Syarat & KetentuanPeriksa kembali dan lengkapi data dirimu.
Data dirimu akan digunakan untuk verifikasi akun ketika kamu membutuhkan bantuan atau ketika ditemukan aktivitas tidak biasa pada akunmu.
Segera lengkapi data dirimu untuk ikutan program #JernihBerkomentar.