MELBOURNE, KOMPAS.com - Menjelang berlangsungnya Australia Open 2021 pada 8 Februari, mantan petenis putr nomor satu dunia, Andy Murray, baru saja selesai melakukan isolasi mandiri.
"Saya terinfeksi corona," ujarnya.
Baca juga: Harapan Andy Murray Tampil di Australia Open 2021 Berakhir
Informasi terkini menunjukkan, Murray yang kini berusia 33 tahun itu saat ini mengalami kesulitan masuk ke Australia.
"Saya ingin juga berlaga di Australia Open 2021," katanya.
Pemerintah Australia memang menerapkan masa karantina ketat bagi pendatang yang masuk ke negara itu.
Saat ini, para petenis yang akan bertanding di Australia Open 2021 tengah mengikuti masa karantina ketat.
Mereka hanya diizinkan tinggal di kamar hotel tanpa bisa melakukan latihan.
Dapatkan update berita pilihan dan breaking news setiap hari dari Kompas.com. Mari bergabung di Grup Telegram "Kompas.com News Update", caranya klik link https://t.me/kompascomupdate, kemudian join. Anda harus install aplikasi Telegram terlebih dulu di ponsel.Tulis komentarmu dengan tagar #JernihBerkomentar dan menangkan e-voucher untuk 90 pemenang!
Syarat & KetentuanPeriksa kembali dan lengkapi data dirimu.
Data dirimu akan digunakan untuk verifikasi akun ketika kamu membutuhkan bantuan atau ketika ditemukan aktivitas tidak biasa pada akunmu.
Segera lengkapi data dirimu untuk ikutan program #JernihBerkomentar.