Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+

3 Tim eSports Indonesia Berjuang pada PMPL SEA Finals Season 2

Kompas.com - 23/10/2020, 04:00 WIB
Nugyasa Laksamana

Penulis

KOMPAS.com - PMPL SEA Finals Season 2 dijadwalkan bergulir pada 23-25 Oktober 2020, dan akan menjadi pertandingan terbesar di Asia Tenggara.

Sebanyak 16 tim terbaik akan mengerahkan kemampuan mereka untuk memenangi total hadiah hingga 150.000 dolar AS, atau lebih dari Rp 2 miliar.

Selain itu, untuk demi memeriahkan pertandingan final ini, PUBG Mobile menyiapkan online VR studio dengan Rich Brian sebagai bintang tamu spesial, virtual MC Miss J, dan giveaway untuk seluruh penonton, pemain, dan komunitas PUBG Mobile.

Acara ini akan disiarkan dan dapat disaksikan di halaman resmi PUBG Mobile Esports di Facebook Gaming dan dimulai pada pukul Jumat (23/10/2020) pukul 02:30 AM CT (Central Time) atau 14.30 WIB.

Baca juga: PUBG Mobile Siapkan Kejutan Jelang Perayaan Halloween

PMPL SEA Finals S2 akan mengimplementasikan online VR studio menggunakan 720 degree shooting, virtual reality, dan teknologi lainnya.

Dalam turnamen ini, PUBG Mobile e-Sport berdedikasi untuk menyajikan konten yang serba bisa.

Teknologi ini merupakan terobosan besar dalam teknologi di seluruh acara e-Sports Asia Tenggara, bertujuan untuk menghadirkan pengalaman menonton kelas atas.

"Berkolaborasi dengan Facebook Gaming sebagai official livestream partner, kami bertujuan untuk membawa PMPL SEA Finals Season 2 ke level yang lebih tinggi," ujar Oliver Ye, PUBG Mobile SEA Director.

"Dari pengalaman sebelumnya, kami telah membuat prestasi yang memukau pada acara-acara e-Sports Asia Tenggara, kami berkomitmen terus memberikan inovasi untuk menghadirkan pengalaman online yang lebih baik kepada para penonton."

Dengan prize pool dan gelar juara untuk dimenangi, 16 tim terbaik di Asia Tenggara akan mencari strategi, mengungguli, dan mengalahkan lawan mereka dalam total 15 pertandingan dalam 3 hari.

Selain memenangi total prize pool hingga 150.000 dolar AS, tim teratas dari lima wilayah Asia Tenggara (Vietnam, Indonesia, Thailand, Malaysia dan wildcard) juga berkesempatan mengamankan slot mereka pada PUBG Mobile Global Championship mendatang.

Seperti yang sudah disebutkan, empat besar PMPL SEA Finals S2 akan otomatis lolos dan melanjutkan ke global championships.

Baca juga: PUBG Mobile Punya Mode Payload 2.0, Ada Senjata dan Lokasi Tersembunyi

Dengan cakupan global, PUBG Mobile Global Championship Season Zero (PMGC Season Zero) akan menampilkan turnamen berhadiah tertinggi yang pernah ada dalam sejarah PUBG Mobile.

Meskipun jadwalnya belum dipublikasikan, PMGC Season Zero akan menawarkan pengalaman baru yang belum pernah ada sebelumnya.

Daftar 16 tim pada PMPL SEA Finals S2:

Halaman:
Video rekomendasi
Video lainnya


Terkini Lainnya

Alasan Emi Martinez Tidak Diusir setelah Kena Kartu Kuning 2 Kali

Alasan Emi Martinez Tidak Diusir setelah Kena Kartu Kuning 2 Kali

Liga Lain
Berkat Atalanta, Liga Italia Resmi Punya 5 Wakil di Liga Champions 2024-2025

Berkat Atalanta, Liga Italia Resmi Punya 5 Wakil di Liga Champions 2024-2025

Liga Champions
12 Pemain Basket USA di Olimpiade Paris 2024, LeBron James dan Durant Kembali

12 Pemain Basket USA di Olimpiade Paris 2024, LeBron James dan Durant Kembali

Internasional
Reaksi dan Target Pelatih Persib Setelah Pastikan Tiket Championship

Reaksi dan Target Pelatih Persib Setelah Pastikan Tiket Championship

Liga Indonesia
Klopp: Liverpool Kalah dari Atalanta karena Perbedaan Kecepatan

Klopp: Liverpool Kalah dari Atalanta karena Perbedaan Kecepatan

Liga Lain
Head to head dan Top Skor Duel Persib Bandung Vs Persebaya

Head to head dan Top Skor Duel Persib Bandung Vs Persebaya

Liga Indonesia
Timnas U23 Indonesia Cetak Sejarah Pertama Kali di Piala Asia U23

Timnas U23 Indonesia Cetak Sejarah Pertama Kali di Piala Asia U23

Timnas Indonesia
Hasil Liga Eropa: Liverpool Tersingkir, AS Roma Taklukkan AC Milan

Hasil Liga Eropa: Liverpool Tersingkir, AS Roma Taklukkan AC Milan

Internasional
Hasil AS Roma Vs AC Milan 2-1: 10 Pemain Antar Roma ke Semifinal

Hasil AS Roma Vs AC Milan 2-1: 10 Pemain Antar Roma ke Semifinal

Liga Lain
Hasil Atalanta vs Liverpool 0-1 (agg. 3-1): Salah Cetak Gol, Reds Tetap Tersingkir

Hasil Atalanta vs Liverpool 0-1 (agg. 3-1): Salah Cetak Gol, Reds Tetap Tersingkir

Liga Lain
Hasil Piala Asia U23 2024, Qatar Jadi Tim Pertama yang Lolos

Hasil Piala Asia U23 2024, Qatar Jadi Tim Pertama yang Lolos

Timnas Indonesia
Link Live Streaming Atalanta Vs Liverpool, Kickoff 02.00 WIB

Link Live Streaming Atalanta Vs Liverpool, Kickoff 02.00 WIB

Liga Italia
Indonesia Vs Australia 1-0, Ernando dan Marselino Bicara Kunci Kemenangan

Indonesia Vs Australia 1-0, Ernando dan Marselino Bicara Kunci Kemenangan

Timnas Indonesia
Pengamat Soal Kemenangan Berani Timnas U23 Indonesia Atas Australia

Pengamat Soal Kemenangan Berani Timnas U23 Indonesia Atas Australia

Timnas Indonesia
Indonesia Vs Australia 1-0, Erick Thohir Puji Semangat Bangkit Garuda Muda

Indonesia Vs Australia 1-0, Erick Thohir Puji Semangat Bangkit Garuda Muda

Timnas Indonesia
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Komentar
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Close Ads
Bagikan artikel ini melalui
Oke
Login untuk memaksimalkan pengalaman mengakses Kompas.com