Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+

Link Live Streaming UFC 251, Kamaru Usman Vs Jorge Masvidal

Kompas.com - 12/07/2020, 09:10 WIB
M. Hafidz Imaduddin,
Firzie A. Idris

Tim Redaksi

Sumber

KOMPAS.com - Duel Kamaru Usman vs Jorge Masvidal akan menjadi tajuk utama UFC 251, Minggu (12/7/2020).

Duel Usman vs Masvidal ini akan berlangsung di Fight Island, Pulau Yas, Abu Dhabi, Uni Emirat Arab.

Link live streaming UFC 251: Kamaru Usman vs Jorge Masvidal akan tersedia di akhir artikel ini.

UFC 251 sangat spesial karena menjadi event UFC pertama yang digelar di Fight Island.

Memindahkan Octagon ke sebuah pulau merupakan inisiatif dari presiden UFC, Dana White.

Dana White memiliki rencana itu sejak April 2020 menyusul pandemi virus corona yang mulai meluas di Amerika Serikat, negara asal UFC.

UFC 251 nantinya akan menyajikan 13 pertarungan dengan rincian lima main card dan delapan undercard.

Baca juga: UFC 251: Mengenal Yas Island, Lokasi Luar Biasa dalam Fight Island

Dari 13 pertarungan itu, tentu duel Kamaru Usman vs Jorge Masvidal yang sangat dinantikan.

Duel itu akan memperebutkan sabuk juara kelas welter UFC dengan Jorge Masvidal sebagai penantang.

Selain perebutan sabuk juara, duel itu semakin menarik karena berbagai drama yang terjadi sebelum UFC 251.

Posisi Masvidal sebagai penantang Kamaru Usman sebelumnya sempat digantikan oleh Gilbert Burns.

Masvidal harus diganti karena negosiasi dengan UFC terkait gaji saat itu berjalan alot.

Masvidal menuntut Dana White menaikkan gaji petarung sampai mengancam akan keluar dari UFC jika keinginannya tidak dituruti.

Meski pada awalnya keberatan, UFC pada akhirnya memenuhi permintaan kenaikan gaji Masvidal.

Baca juga: UFC 251 - 5 Fakta Menarik Jorge Masvidal, Pernah Menang Duel 5 Detik

Sebab, Gilbert Burns menyatakan mundur karena terinfeksi virus corona sembilan hari sebelum UFC 251, 3 Juli 2020.

Halaman:
Sumber
Video rekomendasi
Video lainnya


Terkini Lainnya

Indonesia Vs Korea Selatan, Rekor STY dengan Sang Kawan Lama Hwang Sun-hong

Indonesia Vs Korea Selatan, Rekor STY dengan Sang Kawan Lama Hwang Sun-hong

Timnas Indonesia
Persik Vs PSS, Macan Putih Ingin Tutup Laga Kandang dengan Happy Ending

Persik Vs PSS, Macan Putih Ingin Tutup Laga Kandang dengan Happy Ending

Liga Indonesia
Nathan Tjoe-A-Oen Kembali Perkuat Timnas, Ada 'Peran' Suporter

Nathan Tjoe-A-Oen Kembali Perkuat Timnas, Ada "Peran" Suporter

Timnas Indonesia
Lobi Ketum dan Suporter Jadi Kunci, Nathan 'Terbang' demi Timnas Indonesia

Lobi Ketum dan Suporter Jadi Kunci, Nathan "Terbang" demi Timnas Indonesia

Timnas Indonesia
Sederet Fakta Ujian bagi Persebaya Jelang Laga Lawan Bali United

Sederet Fakta Ujian bagi Persebaya Jelang Laga Lawan Bali United

Liga Indonesia
Jadwal Siaran Langsung Indonesia Vs Korea Selatan di Perempat Final Piala Asia U23

Jadwal Siaran Langsung Indonesia Vs Korea Selatan di Perempat Final Piala Asia U23

Timnas Indonesia
Pesta 5 Gol ke Gawang Chelsea, Arteta Puji Fisik dan Mentalitas Arsenal

Pesta 5 Gol ke Gawang Chelsea, Arteta Puji Fisik dan Mentalitas Arsenal

Liga Inggris
Head to Head Persib Bandung Vs Borneo FC, Tim Produktif Vs Pertahanan Terbaik

Head to Head Persib Bandung Vs Borneo FC, Tim Produktif Vs Pertahanan Terbaik

Liga Indonesia
Indonesia Vs Korea Selatan: Kerja Keras, Tekad Rizky Ridho Bawa Garuda Terbang

Indonesia Vs Korea Selatan: Kerja Keras, Tekad Rizky Ridho Bawa Garuda Terbang

Timnas Indonesia
BCL Asia 2024, Diwarnai Ejected Brandone Francis, Prawira Bandung Bisa Menang

BCL Asia 2024, Diwarnai Ejected Brandone Francis, Prawira Bandung Bisa Menang

Sports
Klasemen Liga Inggris: Libas Chelsea 5-0, Arsenal Jauhi Liverpool-Man City

Klasemen Liga Inggris: Libas Chelsea 5-0, Arsenal Jauhi Liverpool-Man City

Liga Inggris
Tim Indonesia Bertolak ke China, Target Juara Thomas Cup 2024

Tim Indonesia Bertolak ke China, Target Juara Thomas Cup 2024

Badminton
Hancur Lebur 5-0 oleh Arsenal, Pochettino Ungkit Menyerah dan Pemain Besar

Hancur Lebur 5-0 oleh Arsenal, Pochettino Ungkit Menyerah dan Pemain Besar

Liga Inggris
Korea Selatan Vs Indonesia, Pesan dan Prediksi Klok, Garuda Punya Peluang

Korea Selatan Vs Indonesia, Pesan dan Prediksi Klok, Garuda Punya Peluang

Timnas Indonesia
Indonesia Vs Korea Selatan, Kata Shin Tae-yong soal Insiden Pelemparan Telur

Indonesia Vs Korea Selatan, Kata Shin Tae-yong soal Insiden Pelemparan Telur

Timnas Indonesia
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Komentar
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Close Ads
Bagikan artikel ini melalui
Oke
Login untuk memaksimalkan pengalaman mengakses Kompas.com