Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+

Hasil Barcelona Vs Atletico Madrid, Gol Ke-700 Messi Tak Mampu Bawa Barca Menang

Kompas.com - 01/07/2020, 05:00 WIB
Faishal Raihan

Penulis

KOMPAS.com - Tidak ada pemenang dalam big match Barcelona vs Atletico Madrid pada pekan ke-33 Liga Spanyol 2019-2020.

Laga Barcelona vs Atletico Madrid yang berlangsung di Stadion Camp Nou, Rabu (1/7/2020) dini hari WIB, berakhir imbang 2-2.

Dua gol Barcelona dicetak oleh Diego Costa (11' -bd), dan Lionel Messi (50' -p).

Adapun gol balasan Atletico Madrid dihasilkan melalui dua penalti Saul Niguez pada menit ke-19 dan 62'.

Tambahan satu poin ini membuat Barcelona gagal menyalip Real Madrid.

Baca juga: Barcelona Vs Atletico, Diego Simeone Tak Peduli Konflik Messi-Setien

Blaugrana - julukan Barcelona - masih tertahan di peringkat kedua dengan koleksi 70 poin dari 33 laga.

Mereka terpaut satu poin dari sang pemuncak, Real Madrid, yang baru bermain besok malam.

Sementara itu, Atletico Madrid duduk di peringkat ketiga dengan 59 poin.

Ulasan pertandingan

Barcelona langsung memainkan tempo cepat sejak wasit Alejandro Hernadez meniup peluit kick-off.

Dalam 10 menit pertama, tuan rumah sudah mecatatkan dua tembakan mengarah ke gawang.

Terus menyerang, Barcelona membuka keunggulan pada menit ke-10 lewat gol bunuh diri Diego Costa.

Baca juga: Ronaldo dan Messi Bikin Arthur Melo Masuk Daftar Pemain Istimewa

Corner kick Lionel Messi dari sisi kanan, dibelokkan oleh Costa dan membuat kiper Jan Oblak tak sempat menghalaunya.

Lima menit berselang, Diego Costa kembali menjadi pesakitan. Ia gagal menjalankan tugasnya menjadi algojo penalti.

Sepakan striker bernomor punggung 19 itu bisa diblok kiper Marc-Andre Ter Stegen.

Halaman:
Video rekomendasi
Video lainnya


Terkini Lainnya

Komitmen Ketum PSSI untuk Perpanjang Kontak Shin Tae-yong hingga 2027

Komitmen Ketum PSSI untuk Perpanjang Kontak Shin Tae-yong hingga 2027

Timnas Indonesia
Jadwal Indonesia di Thomas dan Uber Cup 2024, Mulai Sabtu 27 April

Jadwal Indonesia di Thomas dan Uber Cup 2024, Mulai Sabtu 27 April

Badminton
Indonesia Vs Korea Selatan, Garuda Muda Tak Dianggap Underdog

Indonesia Vs Korea Selatan, Garuda Muda Tak Dianggap Underdog

Timnas Indonesia
Xavi Putuskan Bertahan di Barcelona hingga Juni 2025

Xavi Putuskan Bertahan di Barcelona hingga Juni 2025

Liga Spanyol
Liverpool Tumbang di Tangan Everton, Van Dijk Bicara Perebutan Gelar

Liverpool Tumbang di Tangan Everton, Van Dijk Bicara Perebutan Gelar

Liga Inggris
Man United Vs Sheffield United: Bruno Berjaya, Kemenangan MU Hal Utama

Man United Vs Sheffield United: Bruno Berjaya, Kemenangan MU Hal Utama

Liga Inggris
Thomas dan Uber Cup 2024: Momen Penguatan Semangat Jelang Olimpiade

Thomas dan Uber Cup 2024: Momen Penguatan Semangat Jelang Olimpiade

Badminton
Siaran Langsung dan Live Streaming Indonesia Vs Korsel Malam Ini

Siaran Langsung dan Live Streaming Indonesia Vs Korsel Malam Ini

Timnas Indonesia
Persib Bandung Vs Borneo FC, Siasat Pieter Huistra Manfaatkan Laga

Persib Bandung Vs Borneo FC, Siasat Pieter Huistra Manfaatkan Laga

Liga Indonesia
Klasemen Liga Inggris: Liverpool Gagal Pepet Arsenal, Terancam Man City

Klasemen Liga Inggris: Liverpool Gagal Pepet Arsenal, Terancam Man City

Liga Inggris
Hasil Man United Vs Sheffield United 4-2: Roket Fernandes, Setan Merah Menang

Hasil Man United Vs Sheffield United 4-2: Roket Fernandes, Setan Merah Menang

Liga Inggris
Hasil Everton Vs Liverpool, The Reds Tumbang, Gagal Dekati Arsenal

Hasil Everton Vs Liverpool, The Reds Tumbang, Gagal Dekati Arsenal

Liga Inggris
Link Live Streaming Everton Vs Liverpool, Kickoff Pukul 02.00 WIB

Link Live Streaming Everton Vs Liverpool, Kickoff Pukul 02.00 WIB

Liga Inggris
Pengamat Korsel Bahas Beban Besar Timnas Korea Jelang Hadapi Indonesia

Pengamat Korsel Bahas Beban Besar Timnas Korea Jelang Hadapi Indonesia

Timnas Indonesia
Sirkuit Mandalika Sudah Terpesan 200 Hari untuk Even Otomotif

Sirkuit Mandalika Sudah Terpesan 200 Hari untuk Even Otomotif

Sports
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Komentar
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Close Ads
Bagikan artikel ini melalui
Oke
Login untuk memaksimalkan pengalaman mengakses Kompas.com