Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+

Ada Perubahan Rencana Induk PON Papua

Kompas.com - 11/06/2020, 21:52 WIB
Josephus Primus

Penulis

JAYAPURA, KOMPAS.com - Akan ada perubahan Rencana Induk PON Papua yang sedianya berlangsung pada 2020.

Rencana itu, kata Ketua Harian Pengurus Besar PON Papua Yunus Wanda lantaran PON diundur hingga 2021.

Baca juga: PON Papua Diprediksi Bergulir pada Awal Oktober 2021

"Presiden Joko Widodo telah memutuskan PON Papua dimunudurkan," kata Yunus.

Stadion Papua BangkitBiro Komunikasi Kementerian PUPR Stadion Papua Bangkit

Perubahan itu menjadi penting lantaran klaster penyelenggaraan cabang olahraga juga berkurang.

Yunus mengatakan setelah ada perubahan PB PON akan menyiapkan semua perangkat lainnya.

Sementara itu, PB PON Papua juga melaporkan kemajuan atau tahap perkembangan kegiatan yang sudah dijalankan.

Stadion Papua Bangkit, Papua.Biro Komunikasi Kementerian PUPR Stadion Papua Bangkit, Papua.

Yunus mengatakan pihaknya sudah melaporkan secara resmi tahapan itu.

"Perubahan rencana induk harus segera dirampungkan karena PON tinggal setahun lagi," demikian Yunus Wonda.

Simak breaking news dan berita pilihan kami langsung di ponselmu. Pilih saluran andalanmu akses berita Kompas.com WhatsApp Channel : https://www.whatsapp.com/channel/0029VaFPbedBPzjZrk13HO3D. Pastikan kamu sudah install aplikasi WhatsApp ya.

Video rekomendasi
Video lainnya


Terkini Lainnya

Claudio Bravo dan Paolo Guerrero Torehkan Rekor di Copa America 2024

Claudio Bravo dan Paolo Guerrero Torehkan Rekor di Copa America 2024

Internasional
Link Live Streaming Turkiye Vs Portugal, Kickoff 23.00 WIB

Link Live Streaming Turkiye Vs Portugal, Kickoff 23.00 WIB

Internasional
Gareth Southgate Nilai Timnas Inggris Punya Keterbatasan Fisik

Gareth Southgate Nilai Timnas Inggris Punya Keterbatasan Fisik

Internasional
Turkiye Vs Portugal, Alasan Cristiano Ronaldo Tetap Jadi Andalan

Turkiye Vs Portugal, Alasan Cristiano Ronaldo Tetap Jadi Andalan

Internasional
Perancis Buntu Lawan Belanda, Tanpa Mbappe Les Bleus Berbeda

Perancis Buntu Lawan Belanda, Tanpa Mbappe Les Bleus Berbeda

Internasional
Liga 1 2024-2025 Tanpa Championship Series, Pelatih Persib Sebut Lebih Adil

Liga 1 2024-2025 Tanpa Championship Series, Pelatih Persib Sebut Lebih Adil

Liga Indonesia
Euro 2024: Inggris Tanpa Energi, Eksperimen Alexander-Arnold Disorot

Euro 2024: Inggris Tanpa Energi, Eksperimen Alexander-Arnold Disorot

Internasional
Turkiye Vs Portugal, Ambisi Pemain Tertua di Sepanjang Sejarah Euro

Turkiye Vs Portugal, Ambisi Pemain Tertua di Sepanjang Sejarah Euro

Internasional
Evan Dimas Gabung Persik, Macan Putih Harapkan Suntikan Pengalaman

Evan Dimas Gabung Persik, Macan Putih Harapkan Suntikan Pengalaman

Liga Indonesia
Chile Vs Argentina: Rumput Jadi Sorotan, Kenangan Messi Pensiun

Chile Vs Argentina: Rumput Jadi Sorotan, Kenangan Messi Pensiun

Internasional
Siaran Langsung dan Link Streaming Euro 2024 Malam Ini, Turkiye Vs Portugal

Siaran Langsung dan Link Streaming Euro 2024 Malam Ini, Turkiye Vs Portugal

Internasional
Persib dan Tantangan Musim 2024-2025, Pelapis untuk David da Silva

Persib dan Tantangan Musim 2024-2025, Pelapis untuk David da Silva

Liga Indonesia
Argentina Telat Masuk Lapangan di Copa America 2024, Messi dkk Terancam Sanksi

Argentina Telat Masuk Lapangan di Copa America 2024, Messi dkk Terancam Sanksi

Internasional
Turkiye Vs Portugal: Aroma Derbi Milan, Saat Leao Sebut Calhanoglu Ancaman...

Turkiye Vs Portugal: Aroma Derbi Milan, Saat Leao Sebut Calhanoglu Ancaman...

Internasional
AC Milan Bantu Dongkrak Popularitas Serie A di Amerika Serikat

AC Milan Bantu Dongkrak Popularitas Serie A di Amerika Serikat

Liga Italia
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Komentar
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Close Ads
Bagikan artikel ini melalui
Oke
Login untuk memaksimalkan pengalaman mengakses Kompas.com