Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+

Arsene Wenger Datang ke Markas Arsenal dengan Agenda Khusus

Kompas.com - 21/03/2020, 10:20 WIB
Angga Setiawan,
Nugyasa Laksamana

Tim Redaksi

Sumber Mirror

KOMPAS.com – Mantan pelatih Arsenal, Arsene Wenger, secara mengejutkan menampakkan diri kembali di markas Arsenal dengan membawa agenda khusus.

Arsene Wenger memutuskan angkat kaki dari posisi pelatih kepala Arsenal setelah mengabdikan diri selama 22 tahun.

Ia kemudian digantikan oleh Unai Emery.

Namun, secara mengejutkan, Arsene Wenger diberitakan kembali ke Arsenal pada Jumat (20/3/2020).

Hal ini menjadi kehadiran pertama Arsene Wenger di Stadion Emirates sejak ia mundur pada 13 Mei 2018.

Baca juga: Gaji Tak Seberapa di Man United, Odion Ighalo Justru Banjir Bonus

Terlihat di markas Arsenal bukan berarti ia tengah dikaitkan untuk menggeser posisi Mikel Arteta.

Dilansir dari The Mirror, Arsene Wenger rupanya punya agenda tersendiri untuk bertemu dengan salah satu mantan rekan kerjanya di Arsenal, Jaeson Rosenfeld.

Jaeson Rosenfeld bukan orang sembarangan. Ia merupakan direktur dari StatDNA.

Sebagai informasi, StatDNA merupakan perusahaan yang bergerak di bidang analisis data yang mencakup statistik pemain.

Baca juga: Cristiano Ronaldo Diyakini Masih Bisa Bermain hingga Umur 40 Tahun

Diketahui. StatDNA menjalin kerja sama dengan Arsenal sebelum akhirnya dibeli pada tahun 2012.

Memiliki posisi penting di Arsenal, Jeson Rosenfeld justru diminta Arsene Wenger untuk bergabung dengannya sebagai salah satu pengurus di FIFA.

Saat ini, Arsene Wenger tengah menjabat posisi penting sebagai kepala pengembangan sepak bola di FIFA.

Lantas, alasan Wenger ingin merekrut Jaeson Rosenfeld lantaran keduanya punya ikatan kuat dalam merevolusi sepak bola Arsenal saat pria asal Perancis itu masih menjabat sebagai pelatih.

Baca juga: Martunis Siapkan Hunian di Kampung Halaman Cristiano Ronaldo

Namun, semenjak Wenger pergi, pengaruh Rosenfeld sebagai analis data bagi Arsenal kian terpinggirkan.

Selain itu, perombakan struktur jajaran petinggi Arsenal juga menambah pelik posisi Rosenfeld di klub Meriam London.

Oleh karena itu, Arsene Wenger melemparkan tawaran agar Jaeson Rosenfeld mau menjalin kerja sama kembali di FIFA.

Selain itu, tentu saja, momen kunjungan tersebut dijadikan Arsene Wenger untuk bereuni dengan sang rekan kerja.

Simak breaking news dan berita pilihan kami langsung di ponselmu. Pilih saluran andalanmu akses berita Kompas.com WhatsApp Channel : https://www.whatsapp.com/channel/0029VaFPbedBPzjZrk13HO3D. Pastikan kamu sudah install aplikasi WhatsApp ya.

Video rekomendasi
Video lainnya


Terkini Lainnya

Komitmen Ketum PSSI untuk Perpanjang Kontak Shin Tae-yong hingga 2027

Komitmen Ketum PSSI untuk Perpanjang Kontak Shin Tae-yong hingga 2027

Timnas Indonesia
Jadwal Indonesia di Thomas dan Uber Cup 2024, Mulai Sabtu 27 April

Jadwal Indonesia di Thomas dan Uber Cup 2024, Mulai Sabtu 27 April

Badminton
Indonesia Vs Korea Selatan, Garuda Muda Tak Dianggap Underdog

Indonesia Vs Korea Selatan, Garuda Muda Tak Dianggap Underdog

Timnas Indonesia
Xavi Putuskan Bertahan di Barcelona hingga Juni 2025

Xavi Putuskan Bertahan di Barcelona hingga Juni 2025

Liga Spanyol
Liverpool Tumbang di Tangan Everton, Van Dijk Bicara Perebutan Gelar

Liverpool Tumbang di Tangan Everton, Van Dijk Bicara Perebutan Gelar

Liga Inggris
Man United Vs Sheffield United: Bruno Berjaya, Kemenangan MU Hal Utama

Man United Vs Sheffield United: Bruno Berjaya, Kemenangan MU Hal Utama

Liga Inggris
Thomas dan Uber Cup 2024: Momen Penguatan Semangat Jelang Olimpiade

Thomas dan Uber Cup 2024: Momen Penguatan Semangat Jelang Olimpiade

Badminton
Siaran Langsung dan Live Streaming Indonesia Vs Korsel Malam Ini

Siaran Langsung dan Live Streaming Indonesia Vs Korsel Malam Ini

Timnas Indonesia
Persib Bandung Vs Borneo FC, Siasat Pieter Huistra Manfaatkan Laga

Persib Bandung Vs Borneo FC, Siasat Pieter Huistra Manfaatkan Laga

Liga Indonesia
Klasemen Liga Inggris: Liverpool Gagal Pepet Arsenal, Terancam Man City

Klasemen Liga Inggris: Liverpool Gagal Pepet Arsenal, Terancam Man City

Liga Inggris
Hasil Man United Vs Sheffield United 4-2: Roket Fernandes, Setan Merah Menang

Hasil Man United Vs Sheffield United 4-2: Roket Fernandes, Setan Merah Menang

Liga Inggris
Hasil Everton Vs Liverpool, The Reds Tumbang, Gagal Dekati Arsenal

Hasil Everton Vs Liverpool, The Reds Tumbang, Gagal Dekati Arsenal

Liga Inggris
Link Live Streaming Everton Vs Liverpool, Kickoff Pukul 02.00 WIB

Link Live Streaming Everton Vs Liverpool, Kickoff Pukul 02.00 WIB

Liga Inggris
Pengamat Korsel Bahas Beban Besar Timnas Korea Jelang Hadapi Indonesia

Pengamat Korsel Bahas Beban Besar Timnas Korea Jelang Hadapi Indonesia

Timnas Indonesia
Sirkuit Mandalika Sudah Terpesan 200 Hari untuk Even Otomotif

Sirkuit Mandalika Sudah Terpesan 200 Hari untuk Even Otomotif

Sports
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Komentar
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Close Ads
Bagikan artikel ini melalui
Oke
Login untuk memaksimalkan pengalaman mengakses Kompas.com