Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Salin Artikel

Tujuan Pertahanan dalam Bola Voli

KOMPAS.com - Pertahanan bola voli sudah terlihat sejak cara mereka menerima pukulan pertama (servis) atau receive.

Dalam bola voli modern, receive yang bagus bisa memberikan kesempatan tim melakukan serangan balik.

Dengan kata lain, tujuan pertahanan dalam permainan bola voli adalah agar bola melambung terlebih dahulu atau tidak mati.

Selama bola tidak mati, tim tidak kecolongan angka. Kemudian bola yang melambung di area sendiri bisa dikejar oleh setter sebagai pengatur serangan.

Setter akan memberikan umpan kepada pemain lain untuk melakukan serangan berupa smes.

Oleh karena itu, pertahanan sangat penting dalam membangun serangan bola voli.

Keberadaan pemain bertahan dengan receive yang bagus tentu sangat diperlukan.

Adapun pemain yang khusus sebagai pemain bertahan dalam permainan bola voli adalah libero.

Seorang libero benar-benar fokus dalam bertahan. Hal ini sesuai peran, tugas, dan pengertiannya.

Pemain dalam sebuah tim bola voli yang bertindak sebagai pemain bertahan dan posisinya di daerah belakang, dan tidak berhak melakukan pukulan serangan servis, block, maupun usaha memblock disebut libero.

Bentuk Pertahanan dalam Bola Voli

Block

Bentuk pertahanan bola voli lainnya yang terlihat adalah bendungan atau block.

Block adalah gerakan melompat di depan net dilakukan dengan cara mengangkat kedua tangan melajur ke atas dengan tujuan menutup serangan lawan.

Block yang berhasil adalah mampu mengembalikan serangan jatuh ke area lawan sehingga berbuah poin untuk tim.

Block yang berhasil disebut juga dengan monster block.

Dikutip dari buku Menjadi Pemain Bola Voli Andal (2011) oleh Reni Sulastriani, bentuk block dibagi menjadi tiga.

Tiga jenis taktik bertahan dalam permainan bola voli yaitu pertahanan perseorangan, berkelompok, maupun dalam tim atau regu. 

Inti dari ketiga jenis taktik pertahanan dalam permainan bola voli yang dilakukan, sama-sama menekankan upaya membendung serangan atau smash lawan.

Passing bawah adalah salah satu teknik dalam permainan bola voli yang dapat digunakan untuk menerima permulaan servis, spike, memukul bola setinggi pinggang ke bawah yang memantul dari net, hingga mengoper bola kepada lawan.

Passing bawah atau dig merupakan gerakan spesifik dari receive.

Seperti yang sudah dijelaskan di atas, receive yang bagus memberikan kesempatan tim melakukan serangan balik.

https://www.kompas.com/sports/read/2023/03/29/13450038/tujuan-pertahanan-dalam-bola-voli

Terkini Lainnya

Cara AC Milan Ganggu Pesta Scudetto Inter Milan di San Siro

Cara AC Milan Ganggu Pesta Scudetto Inter Milan di San Siro

Liga Italia
Indonesia Cetak Sejarah di Piala Asia U23, Kekuatan Poros Ernando-Rizky Ridho

Indonesia Cetak Sejarah di Piala Asia U23, Kekuatan Poros Ernando-Rizky Ridho

Timnas Indonesia
Pelatih Timnas U23 Korea Terkejut dengan STY, Indonesia Lawan Sulit

Pelatih Timnas U23 Korea Terkejut dengan STY, Indonesia Lawan Sulit

Timnas Indonesia
Indonesia Vs Korea Selatan: PSSI Upayakan Nathan Tjoe-A-On Kembali

Indonesia Vs Korea Selatan: PSSI Upayakan Nathan Tjoe-A-On Kembali

Timnas Indonesia
Inter Juara Serie A, 'Demonismo', dan Karya Master Transfer Marotta

Inter Juara Serie A, "Demonismo", dan Karya Master Transfer Marotta

Liga Italia
Pengamat Australia Soal Syarat Timnas Indonesia Jadi 'Superpower' di Asia

Pengamat Australia Soal Syarat Timnas Indonesia Jadi "Superpower" di Asia

Timnas Indonesia
Kontroversi Gol Hantu di El Clasico, Barcelona Siap Tuntut 'Rematch'

Kontroversi Gol Hantu di El Clasico, Barcelona Siap Tuntut "Rematch"

Liga Spanyol
STY Paham Korea Selatan, Disebut Senjata Tertajam Timnas U23 Indonesia

STY Paham Korea Selatan, Disebut Senjata Tertajam Timnas U23 Indonesia

Timnas Indonesia
Atlet Sepeda Indonesia Bernard van Aert Lolos Olimpiade Paris 2024

Atlet Sepeda Indonesia Bernard van Aert Lolos Olimpiade Paris 2024

Sports
Olahraga Golf, Royale Krakatau Renovasi Area Driving Range

Olahraga Golf, Royale Krakatau Renovasi Area Driving Range

Sports
Alasan Mourinho Pergi dari Man United dengan Sedih, Singgung Ten Hag

Alasan Mourinho Pergi dari Man United dengan Sedih, Singgung Ten Hag

Liga Inggris
Bernardo Tavares Minta PSSI Perbaiki Kinerja Wasit

Bernardo Tavares Minta PSSI Perbaiki Kinerja Wasit

Liga Indonesia
Kunci Borneo FC Dominasi Regular Series Liga 1 di Mata Pieter Huistra

Kunci Borneo FC Dominasi Regular Series Liga 1 di Mata Pieter Huistra

Liga Indonesia
3 Agenda Perayaan Satu Dekade Jr NBA di Indonesia

3 Agenda Perayaan Satu Dekade Jr NBA di Indonesia

Sports
Jadwal Lengkap 8 Besar Piala Asia U23 2024: Indonesia Vs Korea Selatan

Jadwal Lengkap 8 Besar Piala Asia U23 2024: Indonesia Vs Korea Selatan

Timnas Indonesia
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Close Ads
Bagikan artikel ini melalui
Oke