Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Salin Artikel

Berapa Jumlah Gol yang Tercipta di Fase Grup Liga Champions 2021-2022?

Agenda fase grup Liga Champions 2021-2022 rampung dibereskan pada Jumat (10/12/2021) dini hari WIB, menyusul digelarnya laga tunda Grup F Atalanta vs Villarreal.

Hasilnya Villarreal meraih tiket ke babak 16 besar seusai mengalahkan tuan rumah Atalanta dengan skor 3-2.

Kini sebanyak 16 tim sudah lolos ke babak 16 besar alias fase gugur Liga Champions.

Dari 16 tim tersebut, delapan tim berstatus juara grup, delapan tim lainnya adalah runner-up.

Drawing atau undian babak 16 besar Liga Champions 2021-2022 baru akan dilaksanakan pada Senin (13/12/2021) pukul 18.00 WIB. Undian babak 16 besar tersebut akan dihelat di Nyon, Swiss.

Adapun selama fase grup Liga Champions telah memainkan 96 pertandingan. Dari 96 pertandingan yang telah digelar di fase grup, tentunya telah tercipta gol-gol dari setiap tim peserta.

Lantas berapa jumlah gol yang tercipta di fase grup Liga Champions 2021-2022?

Dikutip dari situs resmi UEFA, total ada 297 gol tercipta dari babak penyisihan grup.

Bayern Muenchen menjadi klub yang paling produktif di fase grup dengan total 22 gol. Kemudian disusul Ajax Amsterdam dengan total 20 gol.

Berikut adalah rincian 297 gol tercipta di fase grup Liga Champions:

Klub Jumlah Gol
Bayern Muenchen 22
Ajax Amsterdam 20
Manchester City 18
Liverpool 17
RB Leipzig 15
Real Madrid 14
Sporitng CP 14
Chelsea 13
Paris Saint-Germain 13
Villarreal 12
Atalanta 12
Manchester United 11
Borussia Dortmund 10
Zenit St. Petersburg 10
Juventus 10
Inter Milan 8
Salzburg 8
Benfica 7
LOSC Lille 7
Young Boys 7
Atletico Madrid 7
Sheriff Tiraspol 7
Club Brugge 6
AC Milan 6
Sevilla 5
Wolfsburg 5
FC Porto 4
Besiktas 3
Shakhtar Donetsk 2
Barcelona 2
Dyanmo Kyiv 1
Malmo FF 1
Total 297

https://www.kompas.com/sports/read/2021/12/10/06400008/berapa-jumlah-gol-yang-tercipta-di-fase-grup-liga-champions-2021-2022

Terkini Lainnya

Pernyataan Ini Bukti STY Tidak Setengah Hati Lawan Korsel

Pernyataan Ini Bukti STY Tidak Setengah Hati Lawan Korsel

Timnas Indonesia
Pelatih Korea Selatan Ungkap Kekuatan Timnas U23 Indonesia

Pelatih Korea Selatan Ungkap Kekuatan Timnas U23 Indonesia

Timnas Indonesia
Mantan Wasit Liga 1 Pimpin Laga Indonesia Vs Korsel

Mantan Wasit Liga 1 Pimpin Laga Indonesia Vs Korsel

Timnas Indonesia
Isi Hati Shin Tae-yong Jelang Menghadapi Negara Kelahirannya

Isi Hati Shin Tae-yong Jelang Menghadapi Negara Kelahirannya

Timnas Indonesia
Daftar Tim dan Jadwal Pertandingan PLN Mobile Proliga 2024

Daftar Tim dan Jadwal Pertandingan PLN Mobile Proliga 2024

Sports
Indonesia Vs Korea Selatan, STY Sebetulnya Ingin Melawan Jepang

Indonesia Vs Korea Selatan, STY Sebetulnya Ingin Melawan Jepang

Timnas Indonesia
Hasil Persebaya Vs Bali United 0-2, Irfan Jaya dkk ke Championship Series

Hasil Persebaya Vs Bali United 0-2, Irfan Jaya dkk ke Championship Series

Liga Indonesia
Rizky Ridho Cerita Assist ke Witan, Hasil Amarah Shin Tae-yong

Rizky Ridho Cerita Assist ke Witan, Hasil Amarah Shin Tae-yong

Timnas Indonesia
Kelebihan dan Kekurangan Timnas U23 Korsel di Mata Jurnalis Korea

Kelebihan dan Kekurangan Timnas U23 Korsel di Mata Jurnalis Korea

Timnas Indonesia
Siaran Langsung & Jadwal Tim Indonesia di Thomas dan Uber Cup 2024

Siaran Langsung & Jadwal Tim Indonesia di Thomas dan Uber Cup 2024

Badminton
Indonesia Vs Korea Selatan, Gelandang Korsel Puji Gaya Bermain Garuda Muda

Indonesia Vs Korea Selatan, Gelandang Korsel Puji Gaya Bermain Garuda Muda

Timnas Indonesia
Indonesia Vs Korea Selatan, Rekor STY dengan Sang Kawan Lama Hwang Sun-hong

Indonesia Vs Korea Selatan, Rekor STY dengan Sang Kawan Lama Hwang Sun-hong

Timnas Indonesia
Persik Vs PSS, Macan Putih Ingin Tutup Laga Kandang dengan Happy Ending

Persik Vs PSS, Macan Putih Ingin Tutup Laga Kandang dengan Happy Ending

Liga Indonesia
Nathan Tjoe-A-Oen Kembali Perkuat Timnas, Ada 'Peran' Suporter

Nathan Tjoe-A-Oen Kembali Perkuat Timnas, Ada "Peran" Suporter

Timnas Indonesia
Lobi Ketum dan Suporter Jadi Kunci, Nathan 'Terbang' demi Timnas Indonesia

Lobi Ketum dan Suporter Jadi Kunci, Nathan "Terbang" demi Timnas Indonesia

Timnas Indonesia
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Close Ads
Bagikan artikel ini melalui
Oke