Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Salin Artikel

Opening Ceremony PON XX Papua 2021, Tayang di Kompas TV Hari Ini

Siaran langsung Opening Ceremony PON XX Papua 2021 dapat disaksikan di Kompas TV dan melalui link streaming di bawah ini.

Opening Ceremony PON XX Papua 2021 akan dibuka langsung oleh Presiden Joko Widodo.

Kedatangan Presiden Jolowi ke Papua juga dilakukan demi meninjau sejumlah arena yang digunakan dalam perhelatan pesta olahraga nasional ke-20 itu.

Upacara Pembukaan PON XX disiarkan langsung dari Stadion Lukas Enembe, Kabupaten Jayapura, Papua.

Pembukaan PON XX akan dimeriahkan oleh sejumlah musisi top Tanah Air seperti Tulus dan Ruth Sahanaya.

Selain itu, artis-artis Papua juga turut memeriahkan Opening Ceremony PON XX Papua di antaranya adalah Edo Kondologit dan Albert Fakdawer.

Adapun acara dipandu menjadi pembawa acara Raffi Ahmad pembukaan PON Papua bersama Intan Saumadina, Piter Ginuny, dan Irsa Yoku.

Opening Ceremony PON Papua tidak dibuka untuk umum karena pandemi Covid-19. Jumlah kehadiran dibatasi maksimal 25 persen dari 40.000 kapasitas Stadion Lukas Enembe.

PON XX Papua 2021 akan berlangsung pada 2-15 Oktober 2021. 

Ada empat klaster penyelenggara PON Papua yakni Kota Jayapura, Kabupaten Jayapura, Kabupaten Mimika, dan Kabupaten Merauke.

Sejumlah cabor sendiri telah dipertandingkan lebih dulu di PON Papua seperti futsal dan sepak bola.

Adapun masyarakat Indonesia tetap dapat menyaksikan Upacara Pembukaan PON Papua melalui Kompas TV.

Selain itu, Opening Ceremony PON XX Papua melalui Kompas TV juga dapat disaksikan secara streaming lewat tautan berikut >>> LINK

Berikut pengisi acara Opening Ceremony PON XX Papua 2021:

Penampilan Pra-acara:
1. D’Uzzy
2. Kaonak Group Papua

Pembawa acara pra-acara:
1. Raffi Ahmad
2. Intan Saumadina
3. Piter Ginuny
4. Irsa Yoku

Penampilan Opening Ceremony:
1. Tulus
2. Ruth Sahanaya
3. Michael Jakarimilena
4. Nowela Elizabeth Auparay
5. Vien Mangku ft. Qhiba Mansawan
6. Joanita Chatarine
7. Papua Original
8. Edo Kondologit
9. Lea Simanjuntak
10. Trio Papua
11. Albert Fakdawer
12. Oyandi Voice
13. Padus Gema Chandra Universitas Cenderawasih

https://www.kompas.com/sports/read/2021/10/02/13300088/opening-ceremony-pon-xx-papua-2021-tayang-di-kompas-tv-hari-ini

Terkini Lainnya

IBL 2024, Kesuksesan Prawira Bandung Lakukan Revans Atasi Bali United

IBL 2024, Kesuksesan Prawira Bandung Lakukan Revans Atasi Bali United

Sports
Man City vs Chelsea: Haaland Diragukan untuk Tampil di Semi Final

Man City vs Chelsea: Haaland Diragukan untuk Tampil di Semi Final

Liga Inggris
Hasil dan Klasemen Liga Italia: Lazio Berjaya, Juventus Seri, Inter Masih di Puncak

Hasil dan Klasemen Liga Italia: Lazio Berjaya, Juventus Seri, Inter Masih di Puncak

Liga Italia
Hasil Cagliari vs Juventus 2-2: Nyonya Tua Kebobolan Dua Gol dari Penalti

Hasil Cagliari vs Juventus 2-2: Nyonya Tua Kebobolan Dua Gol dari Penalti

Liga Italia
MU Umumkan Kedatangan Jason Wilcox, Kejar Standar Performa Tertinggi

MU Umumkan Kedatangan Jason Wilcox, Kejar Standar Performa Tertinggi

Liga Inggris
Timnas U23 Jepang dan Arab Saudi Lolos ke Babak Knockout

Timnas U23 Jepang dan Arab Saudi Lolos ke Babak Knockout

Internasional
Klub Liga Belanda Vitesse Diganjar Pengurangan 18 Poin, Degradasi Pertama Setelah 35 Tahun

Klub Liga Belanda Vitesse Diganjar Pengurangan 18 Poin, Degradasi Pertama Setelah 35 Tahun

Liga Lain
Jadwal Semifinal Piala FA: Man City Vs Chelsea, Coventry Vs Man United

Jadwal Semifinal Piala FA: Man City Vs Chelsea, Coventry Vs Man United

Sports
Persib Vs Persebaya, Munster Bicara Tantangan Finis di Posisi Terbaik

Persib Vs Persebaya, Munster Bicara Tantangan Finis di Posisi Terbaik

Liga Indonesia
Kata Pelatih Yordania Soal Timnas U23 Indonesia

Kata Pelatih Yordania Soal Timnas U23 Indonesia

Timnas Indonesia
LPDUK Kemenpora Ungkap Alasan Boyong Red Sparks ke Indonesia

LPDUK Kemenpora Ungkap Alasan Boyong Red Sparks ke Indonesia

Sports
Red Sparks Vs Indonesia All Star, Asa Lahirkan Penerus Megawati

Red Sparks Vs Indonesia All Star, Asa Lahirkan Penerus Megawati

Sports
Alasan Persik Layangkan Laporan ke Satgas Antimafia Bola

Alasan Persik Layangkan Laporan ke Satgas Antimafia Bola

Liga Indonesia
Permintaan Maaf Mourinho yang Terkuak oleh Kisah Schweinsteiger

Permintaan Maaf Mourinho yang Terkuak oleh Kisah Schweinsteiger

Liga Inggris
Jadwal Liga Spanyol, El Clasico Real Madrid Vs Barcelona

Jadwal Liga Spanyol, El Clasico Real Madrid Vs Barcelona

Liga Spanyol
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Close Ads
Bagikan artikel ini melalui
Oke