Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Kompas.com - 31/05/2023, 09:00 WIB
Vanya Karunia Mulia Putri

Penulis

KOMPAS.com - FOB shipping point dan FOB destination point adalah dua syarat penyerahan barang yang disepakati penjual serta pembeli.

Ada satu hal yang menjadi perbedaan utama antara FOB shipping point serta FOB destination point. Apa itu?

Bedanya FOB shipping point dan FOB destination point

Sebelum mengetahui perbedaannya, simak dahulu apa itu FOB shipping point dan FOB destination point.

Menurut Rahmad Dani, dkk dalam buku Pengantar Akuntansi dan Bisnis (2022), berikut pengertian FOB shipping point.

"FOB shipping point adalah syarat penyerahan barang di mana risiko dan biaya pengiriman barang ditanggung pembeli."

Baca juga: Arti FOB Shipping Point dalam Akuntansi

Sementara itu, FOB destination point adalah syarat penyerahan barang di mana risiko juga biaya pengiriman ditanggung penjual.

Berdasarkan penjelasan di atas, kita bisa melihat perbedaan FOB shipping point dan FOB destination yang paling kentara.

Dikutip dari situs Investopedia, FOB shipping point menekankan pada tanggung jawab pembeli atas pengiriman barang.

Sedangkan dalam FOB destination point, yang bertanggung jawab atas pengiriman barang adalah penjual.

Istilah Free On Board atau FOB bukan berarti pengirimannya gratis, melainkan memperlihatkan kepemilikan tanggung jawab atas pengiriman barang.

Halaman:
Video rekomendasi
Video lainnya

Rekomendasi untuk anda
28th

Tulis komentarmu dengan tagar #JernihBerkomentar dan menangkan e-voucher untuk 90 pemenang!

Syarat & Ketentuan
Berkomentarlah secara bijaksana dan bertanggung jawab. Komentar sepenuhnya menjadi tanggung jawab komentator seperti diatur dalam UU ITE
Laporkan Komentar
Terima kasih. Kami sudah menerima laporan Anda. Kami akan menghapus komentar yang bertentangan dengan Panduan Komunitas dan UU ITE.
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
komentar
Close Ads
Verifikasi akun KG Media ID
Verifikasi akun KG Media ID

Periksa kembali dan lengkapi data dirimu.

Data dirimu akan digunakan untuk verifikasi akun ketika kamu membutuhkan bantuan atau ketika ditemukan aktivitas tidak biasa pada akunmu.

Lengkapi Profil
Lengkapi Profil

Segera lengkapi data dirimu untuk ikutan program #JernihBerkomentar.

Bagikan artikel ini melalui
Oke
Login untuk memaksimalkan pengalaman mengakses Kompas.com