Oleh: Ani Rachman, Guru SDN No.111/IX Muhajirin, Muaro Jambi, Provinsi Jambi
KOMPAS.com - Manusia purba diperkirakan sudah muncul pada 4 juta tahun lalu. Meski sudah ada sejak lama, keberadaannya masih dapat kita telusuri melalui fosil-fosil dan peninggalan artefak mereka.
Setiap manusia purba di belahan dunia memiliki keunikan masing-masing dalam pola perilaku maupun cara beradaptasi dengan lingkungan, termasuk Asia.
Dilansir dari situs Kementerian Pendidikan dan Kebudayaan Republik Indonesia, beberapa manusia purba di Asia, yaitu:
Baca juga: Jenis Manusia Purba yang Ditemukan di Indonesia
Fosil ini pertama kali ditemukan Prof. Devidson Black pada 1927 di gua deket Chou-Kou-Tien. Ciri ciri fosil Sinantrophus Pekinensis menunjukkan adanya persamaan dengan Pithecanthropus Erectus.
Berikut ciri-ciri Sinantropus Pekinensis, yaitu:
Fosil ini ditemukan pertama kali pada 1963 oleh Woo Jung Kang di Lantian, China Selatan n
Ciri-ciri dari Sinantrophus Lantianensis, sebagai berikut:
Baca juga: Mengapa Manusia Purba Banyak Tinggal di Tepi Sungai?
Tulis komentarmu dengan tagar #JernihBerkomentar dan menangkan e-voucher untuk 90 pemenang!
Syarat & KetentuanPeriksa kembali dan lengkapi data dirimu.
Data dirimu akan digunakan untuk verifikasi akun ketika kamu membutuhkan bantuan atau ketika ditemukan aktivitas tidak biasa pada akunmu.
Segera lengkapi data dirimu untuk ikutan program #JernihBerkomentar.