Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+

Pemanasan dan Pendinginan dalam Olahraga

Kompas.com - 26/10/2020, 11:00 WIB
Vanya Karunia Mulia Putri ,
Ari Welianto

Tim Redaksi

Melakukan pendinginan secara bertahap dapat memulihkan aliran darah serta detak jantung yang meningkat saat berolahraga.

  • Manfaat pendinginan

Pendinginan memiliki beberapa manfaat yang bisa dirasakan, yakni:

  1. Membantu detak jantung serta pernapasan kembali normal.
  2. Meminimalisir pingsan atau pusing yang dapat terjadi karena ada penggumpalan darah di otot kaki.
  3. Membantu mempersiapkan otot untuk aktivitas olahraga selanjutnya.
  4. Membantu menghilangkan metabolit (zat perantara yang terbentuk selama proses metabolisme) dari otot. Contohnya adalah asam laktat yang bisa menumpuk selama proses olahraga.
  • Bentuk latihan pendinginan

Sama halnya dengan pemanasan, ada beberapa bentuk latihan pendinganan yang bisa dilakukan setelah berolahraga.

Baca juga: Taktik dan Strategi dalam Permainan Softball

Berikut bentuk latihan pendinginan:

  • Peregangan statis
  • Seated hamstring stretch
  • Quad stretch
  • Shoulder stretch
  • Arm stretch
  • Sky stretch

Tidak ada ruginya untuk melakukan pemanasan sebelum olahraga dan pendinginan setelah olahraga. Dua hal ini membawa keuntungan yang baik untuk tubuh kita.

Jangan lupa untuk lakukan pemanasan dan pendinginan.

Simak breaking news dan berita pilihan kami langsung di ponselmu. Pilih saluran andalanmu akses berita Kompas.com WhatsApp Channel : https://www.whatsapp.com/channel/0029VaFPbedBPzjZrk13HO3D. Pastikan kamu sudah install aplikasi WhatsApp ya.

Halaman:
Video rekomendasi
Video lainnya

Terkini Lainnya

3 Wujud Kebudayaan beserta Contohnya

3 Wujud Kebudayaan beserta Contohnya

Skola
4 Struktur Pelindung Mata, Apa Saja Itu?

4 Struktur Pelindung Mata, Apa Saja Itu?

Skola
Macam-macam Gangguan Telinga dan Penyebabnya

Macam-macam Gangguan Telinga dan Penyebabnya

Skola
Sifat-sifat Kebudayaan beserta Contohnya

Sifat-sifat Kebudayaan beserta Contohnya

Skola
5 Cara Penerapan Ragam Hias pada Bahan Tekstil

5 Cara Penerapan Ragam Hias pada Bahan Tekstil

Skola
Mengenal 4 Jenis Seni Grafis

Mengenal 4 Jenis Seni Grafis

Skola
Mengenal 5 Tema dalam Seni Lukis

Mengenal 5 Tema dalam Seni Lukis

Skola
Faktor Risiko, Diagnosis, dan Pencegahan Kleptomania

Faktor Risiko, Diagnosis, dan Pencegahan Kleptomania

Skola
Pengertian, Gejala, Penyebab dari Kleptomania

Pengertian, Gejala, Penyebab dari Kleptomania

Skola
Pengertian dan Gejala Cairan Paru-paru atau Efusi Pleura

Pengertian dan Gejala Cairan Paru-paru atau Efusi Pleura

Skola
Model Komunikasi Newcomb: Asumsi dan Contohnya

Model Komunikasi Newcomb: Asumsi dan Contohnya

Skola
Apa yang Dimaksud dengan Anak Mandiri?

Apa yang Dimaksud dengan Anak Mandiri?

Skola
Bagaimana Cara Menghargai Pekerjaan Seseorang?

Bagaimana Cara Menghargai Pekerjaan Seseorang?

Skola
5 Manfaat Debat yang Harus Kamu Ketahui

5 Manfaat Debat yang Harus Kamu Ketahui

Skola
Mengenal 5 Bahaya Penyalahgunan Narkoba

Mengenal 5 Bahaya Penyalahgunan Narkoba

Skola
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Komentar
Close Ads
Bagikan artikel ini melalui
Oke
Login untuk memaksimalkan pengalaman mengakses Kompas.com