Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Tentukan Pilihanmu
0 hari menuju
Pemilu 2024
Kompas.com - 21/12/2022, 17:00 WIB

KOMPAS.com - Para ilmuwan menggolongkan hewan berdasarkan pada banyak hal, mulai dari jenis makanan, jenis habitat, hingga cara berkembang biak.

Ada pula penggolongan hewan berdarah panas dan hewan berdarah dingin.

Dalam kategori ini, hewan dibedakan berdasarakan kemampuan mereka untuk mengatur suhu tubuh.

Apa itu hewan berdarah dingin?

Dilansir dari AZ Animals, hewan berdarah dingin (poikilotermik atau ektotermik) adalah hewan tidak memiliki kemampuan untuk mempertahankan suhu tubuh yang konstan sehingga suhu tubuh mereka dikendalikan oleh lingkungannya. 

Baca juga: Apa Itu Hewan Karnivora?

Ada banyak jenis hewan berdarah dingin, antara lain amfibi, ikan, reptil, dan serangga.

Kemampuan hewan untuk mengatur suhu tubuhnya ini sangat mempengaruhi berbagai aspek kehidupannya, seperti tempat tinggal bahkan ukuran tubuh.

Bagaimana cara hewan berdarah dingin bertahan hidup?

Sebagaimana disebutkan, hewan berdarah dingin bergantung pada lingkungannya dan perubahan mendadak dapat berdampak negatif pada hewan ini. 

Hewan berdarah dingin dapat menggunakan ectothermy, heterothermy, dan poikiloterm untuk mengatur suhu tubuh yang mereka hingga mampu bertahan hidup.

Baca juga: 5 Hewan yang Bisa Mengalahkan Singa, Badak hingga Gajah

1. Ectothermy

Ectothermy adalah teknik pengaturan suhu tubuh dengan menggunakan elemen eksternal untuk mengontrol suhu.

Misalnya, buaya biasanya berjemur di bawah sinar matahari untuk meningkatkan suhu tubuhnya.

Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Halaman:
Sumber AZ Animals
Video rekomendasi
Video lainnya
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+


Rekomendasi untuk anda
27th

Tulis komentarmu dengan tagar #JernihBerkomentar dan menangkan e-voucher untuk 90 pemenang!

Syarat & Ketentuan
Berkomentarlah secara bijaksana dan bertanggung jawab. Komentar sepenuhnya menjadi tanggung jawab komentator seperti diatur dalam UU ITE
Laporkan Komentar
Terima kasih. Kami sudah menerima laporan Anda. Kami akan menghapus komentar yang bertentangan dengan Panduan Komunitas dan UU ITE.
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
komentar
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Close Ads
Verifikasi akun KG Media ID
Verifikasi akun KG Media ID

Periksa kembali dan lengkapi data dirimu.

Data dirimu akan digunakan untuk verifikasi akun ketika kamu membutuhkan bantuan atau ketika ditemukan aktivitas tidak biasa pada akunmu.

Lengkapi Profil
Lengkapi Profil

Segera lengkapi data dirimu untuk ikutan program #JernihBerkomentar.

Bagikan artikel ini melalui
Oke
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+