Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Tentukan Pilihanmu
0 hari menuju
Pemilu 2024
Kompas.com - 18/12/2022, 16:00 WIB

KOMPAS.com - Galaksi Bima Sakti merupakan rumah bagi planet Bumi yang menjadi tempat tinggal kita hingga saat ini.

Namun bagaimana galaksi sprial yang memiliki diameter antara 100.000 hingga 120.000 tahun cahaya itu terbentuk, masih diselimuti misteri.

Baca juga: Kenapa Galaksi yang Kita Tinggali Disebut Galaksi Bima Sakti?

Lahir 13 miliar tahun lalu

Meski begitu astronom percaya asal-usul galaksi Bima Sakti bermula lebih dari 13 miliar tahun yang lalu. Ukuran galaksi juga masih jauh lebih kecil dari ukuran saat ini.

Bima Sakti diperkirakan memulai kehidupan seperti galaksi lain. Di awali sebagai gumpalan materi kecil yang memiliki kerapatan sedikit lebih besar daripada rata-rata kosmik.

Gumpalan itu hampir seluruhnya terbuat dari materi gelap, bentuk materi yang tak berinteraksi dengan cahaya.

Berhubung gumpalan kecil itu memiliki kepadatan yang sedikit lebih tinggi dari rata-rata, gumpalan memiliki tarikan gravitasi yang sedikit lebih kuat dibandingkan dengan sekitarnya.

Baca juga: Nama-nama Galaksi dan Penjelasannya

Tarikan yang lebih besar tersebut, seperti dikutip dari Live Science memungkinkannya untuk menarik lebih banyak materi gelap dan memberinya lebih banyak gravitasi pula.

Akhirnya, gumpalan-gumpalan materi gelap yang berdekatan itu tumbuh besar sehingga mampu menarik materi normal yang terkumpul ke dalam kantong padat dan membentuk bintang pertama.

Gumpalan awal materi gelap bersama dengan kumpulan bintangnya kemudian bergabung membentu proto-Bima Sakti sekitar 12 miliar tahun yang lalu.

Menarik materi lain

Begitu penggabungan itu terjadi, Bima Sakti muncul sebagai entitas yang berbeda dalam kosmos, terpisah dari sekelilingnya. Gravitasi masifnya kembali menarik lebih banyak materi gelap dan gas, menyebabkan galaksi tumbuh dengan cepat.

Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Halaman:
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+


Rekomendasi untuk anda
27th

Tulis komentarmu dengan tagar #JernihBerkomentar dan menangkan e-voucher untuk 90 pemenang!

Syarat & Ketentuan
Berkomentarlah secara bijaksana dan bertanggung jawab. Komentar sepenuhnya menjadi tanggung jawab komentator seperti diatur dalam UU ITE
Laporkan Komentar
Terima kasih. Kami sudah menerima laporan Anda. Kami akan menghapus komentar yang bertentangan dengan Panduan Komunitas dan UU ITE.

Terkini Lainnya

Apakah Bisa Bersin saat Tidur?

Apakah Bisa Bersin saat Tidur?

Oh Begitu
Seperti Apa Beton untuk Membangun Pemukiman di Mars?

Seperti Apa Beton untuk Membangun Pemukiman di Mars?

Oh Begitu
Seperti Apa Bukti Meteor yang Tabrak Bumi pada 3,48 Miliar Tahun Lalu?

Seperti Apa Bukti Meteor yang Tabrak Bumi pada 3,48 Miliar Tahun Lalu?

Fenomena
Apa Itu Fenomena Okultasi?

Apa Itu Fenomena Okultasi?

Fenomena
Apa yang Membentuk Batu Ginjal?

Apa yang Membentuk Batu Ginjal?

Oh Begitu
Apa Penyebab Keringat Dingin?

Apa Penyebab Keringat Dingin?

Kita
Hewan Apa yang Memiliki Gigitan Terkuat?

Hewan Apa yang Memiliki Gigitan Terkuat?

Oh Begitu
Apa Saja Buah yang Mengandung Banyak Air?

Apa Saja Buah yang Mengandung Banyak Air?

Oh Begitu
Apakah Ada Lubang Hitam Terbesar di Alam Semesta?

Apakah Ada Lubang Hitam Terbesar di Alam Semesta?

Fenomena
Apa yang Terjadi pada Tubuh Saat Puasa?

Apa yang Terjadi pada Tubuh Saat Puasa?

Kita
Apa Saja Makanan yang Baik Dimakan Saat Sahur?

Apa Saja Makanan yang Baik Dimakan Saat Sahur?

Kita
Apa Saja Gejala Ginjal yang Tidak Sehat?

Apa Saja Gejala Ginjal yang Tidak Sehat?

Kita
Fenomena Langit Okultasi Venus dan Bulan Sangat Dekat Malam Ini

Fenomena Langit Okultasi Venus dan Bulan Sangat Dekat Malam Ini

Fenomena
Apa Itu Fenomena New Moon?

Apa Itu Fenomena New Moon?

Oh Begitu
Apa Efek Samping Minum Oralit?

Apa Efek Samping Minum Oralit?

Kita
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
komentar
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Close Ads
Verifikasi akun KG Media ID
Verifikasi akun KG Media ID

Periksa kembali dan lengkapi data dirimu.

Data dirimu akan digunakan untuk verifikasi akun ketika kamu membutuhkan bantuan atau ketika ditemukan aktivitas tidak biasa pada akunmu.

Lengkapi Profil
Lengkapi Profil

Segera lengkapi data dirimu untuk ikutan program #JernihBerkomentar.

Bagikan artikel ini melalui
Oke
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+