Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Kompas.com - 22/09/2022, 16:02 WIB
Lulu Lukyani

Penulis

5. Brokoli

Brokoli sarat dengan antioksidan flavonoid yang dapat membantu menurunkan tekanan darah dengan meningkatkan fungsi pembuluh darah dan meningkatkan kadar oksida nitrat dalam tubuh.

Sebuah studi yang menyertakan data dari 187.453 orang menemukan, orang yang mengonsumsi 4 porsi atau lebih brokoli per minggu memiliki risiko lebih rendah terkena tekanan darah tinggi dibandingkan mereka yang mengonsumsi brokoli sebulan sekali atau kurang.

6. Bayam

Bayam mengandung nitrat yang tinggi. Sayuran hijau ini juga sarat dengan antioksidan, potasium, kalsium, dan magnesium, yang menjadikannya pilihan yang sangat baik untuk orang dengan tekanan darah tinggi.

Dalam sebuah penelitian pada 27 orang, pederta yang mengonsumsi 500 ml sup bayam dengan nitrat tinggi setiap hari selama 7 hari mengalami penurunan tekanan darah.

Sup bayam juga menurunkan kekakuan arteri, yang dapat membantu mengurangi tekanan darah dan meningkatkan kesehatan jantung.

Simak breaking news dan berita pilihan kami langsung di ponselmu. Pilih saluran andalanmu akses berita Kompas.com WhatsApp Channel : https://www.whatsapp.com/channel/0029VaFPbedBPzjZrk13HO3D. Pastikan kamu sudah install aplikasi WhatsApp ya.

Halaman:
Video rekomendasi
Video lainnya


Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Komentar
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Close Ads
Bagikan artikel ini melalui
Oke
Login untuk memaksimalkan pengalaman mengakses Kompas.com