Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+

Setelah 3.000 Tahun, Bayi-bayi Setan Tasmania Berhasil Lahir di Alam Liar Australia

Kompas.com - 27/05/2021, 10:01 WIB
Monika Novena,
Bestari Kumala Dewi

Tim Redaksi

Setan Tasmania sendiri dikenal dengan geramannya yang keras, rahang kuat serta keganasan ketika menghadapi saingan saat mencari makan atau berebut pasangan.

Hewan yang beratnya mencapai 8 kilogram serta memiliki bulu hitam atau cokelat itu, biasanya mencari makan dengan mengais bangkai dan tak berbahaya bagi manusia.

Setan Tasmania terdaftar sebagai hewan yang terancam punah di Daftar Merah PBB pada tahun 2008 setelah penyakit tumor wajah yang menular menghancurkan populasi yang tersisa di negara bagian pulau Tasmania.

Baca juga: Susu Setan Tasmania Berpotensi Taklukkan Mikroba Super yang Mengancam Manusia

Simak breaking news dan berita pilihan kami langsung di ponselmu. Pilih saluran andalanmu akses berita Kompas.com WhatsApp Channel : https://www.whatsapp.com/channel/0029VaFPbedBPzjZrk13HO3D. Pastikan kamu sudah install aplikasi WhatsApp ya.

Halaman:
Video rekomendasi
Video lainnya


Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Komentar
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Close Ads
Bagikan artikel ini melalui
Oke
Login untuk memaksimalkan pengalaman mengakses Kompas.com