Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+

10 Cara Kembalikan Suara Serak, Konsumsi Jahe hingga Bawang Putih

Kompas.com - 07/05/2021, 19:02 WIB
Dea Syifa Ananda,
Gloria Setyvani Putri

Tim Redaksi

9. Madu

Bukti menunjukkan bahwa madu dapat mengurangi batuk dan sekresi lendir. Beberapa penelitian menunjukkan bahwa madu mungkin juga memiliki sifat antioksidan dan antibakteri.

Selain itu, beberapa penelitian telah menunjukkan bahwa madu juga dapat menekan batuk atau lebih baik daripada obat penekan batuk, seperti dekstrometorfan.

10. Modifikasi diet

Jika radang tenggorokan adalah hasil dari penyakit gastroesophageal refluxTrusted Source, maka seseorang dapat mempertimbangkan untuk mengubah pola makannya.

Seseorang dengan refluks harus menghindari makanan yang memicu gejala refluks, termasuk peppermint, alkohol, coklat, makanan pedas, dan makanan berlemak tinggi.

Selain itu, sebaiknya makan makanan terakhir pada hari itu setidaknya 3 jam sebelum waktu tidur.

Simak breaking news dan berita pilihan kami langsung di ponselmu. Pilih saluran andalanmu akses berita Kompas.com WhatsApp Channel : https://www.whatsapp.com/channel/0029VaFPbedBPzjZrk13HO3D. Pastikan kamu sudah install aplikasi WhatsApp ya.

Halaman:
Video rekomendasi
Video lainnya


Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Komentar
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Close Ads
Bagikan artikel ini melalui
Oke
Login untuk memaksimalkan pengalaman mengakses Kompas.com