Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+

Serba-serbi Hewan: Kenapa Lalat Susah Ditangkap?

Kompas.com - 07/12/2020, 08:03 WIB
Gloria Setyvani Putri

Penulis

"Namun, untuk mengubah arah saat terbang, serangga perlu mengarahkan gaya aerodinamis untuk menciptakan rotasi yang diperlukan untuk membelokkan jalur penerbangan mereka," jelas Taylor, yang tidak terlibat dalam studi ini.

Baca juga: Serba-serbi Hewan: Bagaimana Burung Hantu Memutar Kepala 270 Derajat?

"Pesawat terbang, helikopter, dan serangga terbang lainnya melakukan vektor gaya aerodinamis untuk berbelok. Jadi jika lalat buah juga melakukannya, ini tidak mengejutkan," katanya.

Apa yang mengejutkan, kata Taylor, adalah kecepatan luar biasa dari respons melarikan diri, dan perubahan kepakan sayap yang dilakukan lalat saat berbelok.

"Lalat merespons ancaman yang mendekat sangat sangat cepat," katanya.

"Dan waktu yang dibutuhkan untuk bisa berbelok lebih cepat lagi."

Ahli menilai, reaksi lalat yang sangat cepat merespons ancaman menunjukkan bahwa lalat memiliki neuron yang mengalir di tubuh ke sayap dan otot untuk keadaan darurat seperti itu.

Simak breaking news dan berita pilihan kami langsung di ponselmu. Pilih saluran andalanmu akses berita Kompas.com WhatsApp Channel : https://www.whatsapp.com/channel/0029VaFPbedBPzjZrk13HO3D. Pastikan kamu sudah install aplikasi WhatsApp ya.

Halaman:
Video rekomendasi
Video lainnya


Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Komentar
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Close Ads
Bagikan artikel ini melalui
Oke
Login untuk memaksimalkan pengalaman mengakses Kompas.com