KOMPAS.com - Penyakit kulit bernama Moluskum Kontagiosum (MK) hingga saat ini belum banyak diketahui oleh masyarakat. Masyarakat hanya tahu bahwa itu adalah jerawat sehingga lebih dikenal dengan istilah "jerawat genital."
Moluskum Kontagiosum (MK) sebenarnya adalah infeksi pada kulit yang disebabkan oleh poxvirus.
Ia ditandai dengan munculnya benjolan berukuran diameter biasanya kurang dari 0,25 inci atau sekitar 0,6 cm, dan memiliki titik kecil di tengahnya.
Jika Anda menemukan jarawat yang bertumbuh secara cepat dan semakin banyak pada area genital, dan sekitar punggung kaki, tangan, serta dada; maka sangat dihimbau untuk segera konsultasi ke dokter penyakit kulit dan kelamin.
Baca juga: Sering Salah Paham, Telusuri Mitos dan Fakta Seputar Herpes Genital
"Bentuknya memang seperti jerawat, tetapi ini bukan jerawat," ujar dr. Anthony Handoko, SpKK, FINSDV, CEO Klinik Pramudia dalam webinar dengan tema Moluskum Kontagiosum: Jerawat Genital Yang Mengganggu, Rabu (4/11/2020).
Pada anak, MK biasa terjadi karena ada infeksi virus pada kulit, sedangkan orang dewasa umumnya mengidap MK karena infeksi menular seksual.
Timbulnya MK pada anak biasanya disebabkan oleh adanya infeksi virus pada kulit. Namun, pada orang dewasa, MK umumnya terjadi akibat infeksi menular seksual.
Penyakit ini memang sangat mudah menular dan menyebar ketika ada kontak fisik erat yang terjadi berulang-ulang, terutama pada orang dengan kulit yang tipis.
Penularan MK bisa karena:
1. Hubungan seksual
Tulis komentarmu dengan tagar #JernihBerkomentar dan menangkan e-voucher untuk 90 pemenang!
Syarat & KetentuanPeriksa kembali dan lengkapi data dirimu.
Data dirimu akan digunakan untuk verifikasi akun ketika kamu membutuhkan bantuan atau ketika ditemukan aktivitas tidak biasa pada akunmu.
Segera lengkapi data dirimu untuk ikutan program #JernihBerkomentar.