Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Kompas.com - 09/06/2023, 21:26 WIB
Farahdilla Puspa,
Firzie A. Idris

Tim Redaksi

KOMPAS.com - Pemimpin klasemen MotoGP 2023 dan juara bertahan Francesco Bagnaia menjadi yang tercepat pada latihan kedua atau FP2 MotoGP Italia 2023. 

Sesi FP2 MotoGP Italia 2023 berlangsung di Sirkuit Mugello, Jumat (9/6/2023). Francesco Bagnaia menjadi yang tercepat setelah mencatatkan waktu 1 menit 45,436 detik. 

Pebalap tim Ducati tersebut mengungguli rival terdekatnya, yakni Marco Bezzecchi (Mooney VR46) yang mengakhiri FP2 MotoGP Italia 2023 di urutan kedua. 

Francesco Bagnaia dan Marco Bezzecchi yang merupakan pebalap tuan rumah hanya terpaut satu angka di klasemen MotoGP 2023.

Baca juga: Hasil FP1 MotoGP Italia 2023: Alex Marquez Tercepat, Marc Marquez 10 Besar

Bagnaia memimpin klasemen dengan perolehan 94 poin, disusul Bezzecchi yang menempati peringkat kedua dengan catatan 93 poin. 

Pebalap LCR Honda, Alex Rins, melengkapi posisi tiga besar hasil akhir FP2 MotoGP Italia 2023. Sementara itu, Brad Binder dan Jorge Martin secara berurutan menghuni posisi 3 dan 4. 

Adapun FP2 MotoGP Italia 2023 diwarnai crash pebalap andalan Honda, Marc Marquez. Momen itu sempat membuat Marquez terlempar dari posisi 10 besar. 

Namun, pada akhirnya Marc Marquez berhasil finis di urutan ke-8. Situasi tak menyenangkan dialami oleh runner up MotoGP musim lalu yaitu Fabio Quartararo

Baca juga: MotoGP Spanyol 2023, Nasihat Rossi untuk Marco Bezzecchi jika Ingin Jadi Juara Dunia

Rider Monster Energy Yamaha itu menempati peringkat kedua saat FP1 MotoGP Italia 2023, tetapi ia terperosok dan terlempar dari 10 besar. Ia finis di urutan ke-16 pada FP2. 

Hasil 10 Besar FP2 MotoGP Italia 2023

  1. Francesco Bagnaia (Ducati)
  2. Marco Bezzecchi (Mooney VR46)
  3. Alex Rins (LCR Honda)
  4. Brad Binder (KTM)
  5. Jorge Martin (Pramac Racing)
  6. Enea Bastianini (Ducati)
  7. Johann Zarco (Pramac Racing)
  8. Marc Marquez (Repsol Honda)
  9. Aleix Espargaro (Aprilia)
  10. Luca Marini (Mooney VR46)
Dapatkan update berita pilihan dan breaking news setiap hari dari Kompas.com. Mari bergabung di Grup Telegram "Kompas.com News Update", caranya klik link https://t.me/kompascomupdate, kemudian join. Anda harus install aplikasi Telegram terlebih dulu di ponsel.

Video rekomendasi
Video lainnya

Rekomendasi untuk anda
28th

Tulis komentarmu dengan tagar #JernihBerkomentar dan menangkan e-voucher untuk 90 pemenang!

Syarat & Ketentuan
Berkomentarlah secara bijaksana dan bertanggung jawab. Komentar sepenuhnya menjadi tanggung jawab komentator seperti diatur dalam UU ITE
Laporkan Komentar
Terima kasih. Kami sudah menerima laporan Anda. Kami akan menghapus komentar yang bertentangan dengan Panduan Komunitas dan UU ITE.

Terkini Lainnya

Versi Terbaik Ezra Walian yang Masuk dari Bangku Cadangan Persib

Versi Terbaik Ezra Walian yang Masuk dari Bangku Cadangan Persib

Liga Indonesia
Newcastle United Vs Man City: Tak Mau Ambil Risiko, Guardiola Istirahatkan Pemain Inti dalam Carabao Cup

Newcastle United Vs Man City: Tak Mau Ambil Risiko, Guardiola Istirahatkan Pemain Inti dalam Carabao Cup

Liga Inggris
Final US Open Cup, Calon Trofi Kedua Lionel Messi dan Inter Miami

Final US Open Cup, Calon Trofi Kedua Lionel Messi dan Inter Miami

Liga Lain
Asian Games 2022: Buang Peluang Match Point, Ganda Putri Indonesia Gagal ke Semifinal

Asian Games 2022: Buang Peluang Match Point, Ganda Putri Indonesia Gagal ke Semifinal

Sports
Hasil Undian Bulu Tangkis Asian Games 2022, Indonesia Harus Bermain Lepas dan Penuh Motivasi

Hasil Undian Bulu Tangkis Asian Games 2022, Indonesia Harus Bermain Lepas dan Penuh Motivasi

Badminton
Tim PUBG Mobile dan DOTA 2 Indonesia Siap Tanding di Asian Games 2022

Tim PUBG Mobile dan DOTA 2 Indonesia Siap Tanding di Asian Games 2022

Olahraga
Hasil Undian Bulu Tangkis Asian Games 2022, Tim Putra Indonesia Tunggu Korsel Vs Malaysia

Hasil Undian Bulu Tangkis Asian Games 2022, Tim Putra Indonesia Tunggu Korsel Vs Malaysia

Badminton
Asian Games 2022, Jadwal Timnas Indonesia Vs Uzbekistan di 16 Besar

Asian Games 2022, Jadwal Timnas Indonesia Vs Uzbekistan di 16 Besar

Liga Indonesia
Hasil Undian Bulu Tangkis Asian Games 2022, Tim Putri Indonesia Lawan China

Hasil Undian Bulu Tangkis Asian Games 2022, Tim Putri Indonesia Lawan China

Badminton
Man United Vs Crystal Palace, Amrabat Siap Jadi Kiper demi Setan Merah

Man United Vs Crystal Palace, Amrabat Siap Jadi Kiper demi Setan Merah

Liga Inggris
CdM Basuki dan Ketua NOC Apresiasi Atlet Peraih Medali Asian Games 2022

CdM Basuki dan Ketua NOC Apresiasi Atlet Peraih Medali Asian Games 2022

Sports
Alasan Bojan Hodak Butuh Goran Paulic di Persib Bandung

Alasan Bojan Hodak Butuh Goran Paulic di Persib Bandung

Liga Indonesia
Daftar Atlet Indonesia Peraih Medali Asian Games 2022

Daftar Atlet Indonesia Peraih Medali Asian Games 2022

Sports
Inter Miami Tunggu Kepastian Mainkan Messi di Final US Open Cup

Inter Miami Tunggu Kepastian Mainkan Messi di Final US Open Cup

Liga Lain
Asian Games 2022, Putri KW Tegang, tetapi Tak Berlebihan, Rian Silau Lampu

Asian Games 2022, Putri KW Tegang, tetapi Tak Berlebihan, Rian Silau Lampu

Badminton
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
komentar
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Close Ads
Verifikasi akun KG Media ID
Verifikasi akun KG Media ID

Periksa kembali dan lengkapi data dirimu.

Data dirimu akan digunakan untuk verifikasi akun ketika kamu membutuhkan bantuan atau ketika ditemukan aktivitas tidak biasa pada akunmu.

Lengkapi Profil
Lengkapi Profil

Segera lengkapi data dirimu untuk ikutan program #JernihBerkomentar.

Bagikan artikel ini melalui
Oke
Login untuk memaksimalkan pengalaman mengakses Kompas.com