Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+

Janji Aleix Espargaro Jika 'Follower' di Instagram Tembus Satu Juta: Lempar Helm ke Tribune...

Kompas.com - 17/03/2022, 21:00 WIB
Farahdilla Puspa,
Tri Indriawati

Tim Redaksi

KOMPAS.com - Salah satu penonton di Sirkuit Mandalika berpeluang mendapatkan helm Aleix Espargaro

Pebalap tim Aprilia Racing itu berjanji melemparkan helm ke tribune penonton setelah balapan MotoGP Indonesia pada Minggu (20/3/2022). 

Namun, Espargaro hanya akan melakukan aksi tersebut apabila satu syarat terwujud, yakni follower atau pengikutnya di Instagram mencapai 1.000.000 sebelum hari Minggu.

"Hai penggemar Indonesia, jika saya mencapai 1 juta pengikut sebelum hari Minggu, setelah balapan saya akan melemparkan helm balap saya ke tribune," tulis Espargaro dalam unggahan di akun Instagram-nya, Kamis (17/3/2022). 

Baca juga: Jadwal MotoGP Mandalika: Perjuangan Para Rider Bakal Dimulai Besok

 
 
 
 
 
View this post on Instagram
 
 
 
 
 
 
 
 
 
 
 

A post shared by Aleix 41 (@aleixespargaro)

Syarat tersebut kemungkinan besar bisa tercapai. Sebab, pengikut Aleix Espargaro hingga malam ini sudah mencapai angka 965.000. 

Sementara itu, Aleix Espargaro dan pebalap lainnya bersaing menjelang gelaran MotoGP Indonesia yang memiliki nama resmi Pertamina Grand Prix of Indonesia

Baca juga: MotoGP Indonesia - Ada Nuansa Indonesia di Helm Jorge Martin dan Johann Zarco

Balapan tersebut akan berlangsung di Pertamina Mandalika International Street Circuit mulai Jumat (18/3/2022) hingga Minggu (20/3/2022). 

MotoGP Indonesia merupakan seri kedua dalam kalender Kejuaraan Dunia MotoGP 2022 setelah Qatar awal Maret ini. 

Pada balapan yang berlangsung di Sirkuit Lusail itu, Aleix Espargaro finis di posisi keempat, tepat di belakang saudaranya Pol Espargaro (Repsol Honda).

Simak breaking news dan berita pilihan kami langsung di ponselmu. Pilih saluran andalanmu akses berita Kompas.com WhatsApp Channel : https://www.whatsapp.com/channel/0029VaFPbedBPzjZrk13HO3D. Pastikan kamu sudah install aplikasi WhatsApp ya.

Video rekomendasi
Video lainnya

Terkini Lainnya

PSSI Tak Ingin Menganaktirikan Sepak Bola Putri, Kompetisi Bergulir 2026

PSSI Tak Ingin Menganaktirikan Sepak Bola Putri, Kompetisi Bergulir 2026

Liga Indonesia
Hasil MotoGP Perancis 2024: Martin Pemenang, Marquez P2!

Hasil MotoGP Perancis 2024: Martin Pemenang, Marquez P2!

Motogp
Dewa United U17 Juara Tranmere Rovers Goes to Bandung 2024, Dua Pemain ke Inggris

Dewa United U17 Juara Tranmere Rovers Goes to Bandung 2024, Dua Pemain ke Inggris

Liga Indonesia
Link Live Streaming MotoGP Perancis 2024, Balapan Pukul 19.00 WIB

Link Live Streaming MotoGP Perancis 2024, Balapan Pukul 19.00 WIB

Motogp
Maarten Paes 'Kelas', Menangi Derbi bersama FC Dallas

Maarten Paes "Kelas", Menangi Derbi bersama FC Dallas

Liga Lain
Hasil Piala Asia U17 Putri 2024, Indonesia Akui Keunggulan Korea Utara 0-9

Hasil Piala Asia U17 Putri 2024, Indonesia Akui Keunggulan Korea Utara 0-9

Timnas Indonesia
Presiden Perancis Minta Real Madrid Izinkan Mbappe Main di Olimpiade

Presiden Perancis Minta Real Madrid Izinkan Mbappe Main di Olimpiade

Internasional
Como Merangkak dari Serie D ke Serie A, Simbol Tim Menangis Dipeluk Henry

Como Merangkak dari Serie D ke Serie A, Simbol Tim Menangis Dipeluk Henry

Liga Italia
Starting Grid dan Link Live Streaming MotoGP Perancis 2024

Starting Grid dan Link Live Streaming MotoGP Perancis 2024

Motogp
Man United Vs Arsenal: The Gunners Jago Bertahan, Tajam Menyerang

Man United Vs Arsenal: The Gunners Jago Bertahan, Tajam Menyerang

Liga Inggris
Milan Menyayat bak Pisau, Kecerdasan Gelandang Berdarah Indonesia

Milan Menyayat bak Pisau, Kecerdasan Gelandang Berdarah Indonesia

Liga Italia
Championship Series Liga 1, Momentum Tepat Penerapan VAR di Indonesia

Championship Series Liga 1, Momentum Tepat Penerapan VAR di Indonesia

Liga Indonesia
Man United Vs Arsenal: Arteta Sebut Ten Hag Luar Biasa, Cuma Butuh Waktu

Man United Vs Arsenal: Arteta Sebut Ten Hag Luar Biasa, Cuma Butuh Waktu

Liga Inggris
Ketika Jersey Milan Dihiasi Nama Indonesia, Tanda Cinta untuk Mama...

Ketika Jersey Milan Dihiasi Nama Indonesia, Tanda Cinta untuk Mama...

Liga Italia
Montreal Vs Inter Miami 2-3, Messi Dibuat Kesal Regulasi Baru MLS

Montreal Vs Inter Miami 2-3, Messi Dibuat Kesal Regulasi Baru MLS

Liga Lain
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Komentar
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Close Ads
Bagikan artikel ini melalui
Oke
Login untuk memaksimalkan pengalaman mengakses Kompas.com