Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+

102 Film Indonesia dan Luar Negeri Ramaikan Jakarta Film Week 2023

Kompas.com - 24/10/2023, 21:06 WIB
Vincentius Mario,
Andi Muttya Keteng Pangerang

Tim Redaksi

JAKARTA, KOMPAS.com - Jakarta Film Week (JFW) 2023 siap diselenggarakan selama tiga hari pada 25-29 Oktober 2023.

Membawa tema Evolve, festival ini akan menayangkan berbagai macam film, baik dari Indonesia maupun mancanegara.

Festival Manager Jakarta Film Week 2023, Gayatri Nadya, membocorkan total ada 102 film di JFW tahun ini.

"Total ada 102 film di Jakarta Film Week. Film dalam dan luar negeri," kata Nana saat jadi bintang tamu dalam program Hype Talk Kompas.com.

Baca juga: Alasan Lutesha Dipilih sebagai Festival Ambassador Jakarta Film Week 2023

Nana menambahkan, 102 film itu hadir dari total 57 negara yang masuk dalam undangan open submission dari panitia Jakarta Film Week.

"Kami buka open submission karena ini membuka peluang buat filmmaker muda di Indonesia dan luar buat berkompetisi. Ini artinya melihat juga talent di industri film dunia seperti apa," tutur Nana.

Nana menambahkan, 102 film itu mencakup film pendek, film animasi, film panjang hingga film dokumenter.

Baca juga: Budi Pekerti Akan Tayang Perdana di Indonesia lewat Jakarta Film Week 2023

"Semua genre ada, film pendek, panjang, dokumenter, hingga animasi," kata Nana.

Penikmat film bisa mendapatkan tiket secara online maupun on the spot (OTS) yang tidak dikenakan biaya apa pun alias gratis.

"Tiket Jakarta Film Week gratis dan tersedia untuk registrasi dulu. Tapi jangan khawatir, kami sediakan juga tiket on the spot. Datangnya 90 menit sebelum film mulai biar bisa dapat antrean," ujar Nana.

Tiket yang disediakan secara online bisa diakses lewat situs resmi Jakarta Film Week.

Simak breaking news dan berita pilihan kami langsung di ponselmu. Pilih saluran andalanmu akses berita Kompas.com WhatsApp Channel : https://www.whatsapp.com/channel/0029VaFPbedBPzjZrk13HO3D. Pastikan kamu sudah install aplikasi WhatsApp ya.


Terkini Lainnya

Hailey Bieber Bagikan Foto Kehamilan Anak Pertamanya dengan Justin Bieber

Hailey Bieber Bagikan Foto Kehamilan Anak Pertamanya dengan Justin Bieber

Seleb
Tiga Hari Tayang, Film Vina: Sebelum 7 Hari Raup 1 Juta Penonton

Tiga Hari Tayang, Film Vina: Sebelum 7 Hari Raup 1 Juta Penonton

Film
Animator Indonesia Sashya Subono Turut Andil dalam Film Kingdom of The Planet of The Apes

Animator Indonesia Sashya Subono Turut Andil dalam Film Kingdom of The Planet of The Apes

Film
Yovie Widianto Rilis Lagu “Bukan Sebuah Rindu”, Dinyanyikan Andmesh Kamaleng

Yovie Widianto Rilis Lagu “Bukan Sebuah Rindu”, Dinyanyikan Andmesh Kamaleng

Musik
Film How to Make Millions Before Grandma Dies Tayang 15 Mei 2024 di Bioskop

Film How to Make Millions Before Grandma Dies Tayang 15 Mei 2024 di Bioskop

Film
Prilly Latuconsina Gugup Ikut Olahraga Lari Pertama Kalinya

Prilly Latuconsina Gugup Ikut Olahraga Lari Pertama Kalinya

Seleb
Bahagia Bertemu Penggemar, Lucas Ingin Kembali ke Jakarta dan Janji Berikan Performance yang Lebih Baik

Bahagia Bertemu Penggemar, Lucas Ingin Kembali ke Jakarta dan Janji Berikan Performance yang Lebih Baik

K-Wave
Ryu Joon Yeol Akhirnya Angkat Bicara soal Kontroversinya dengan Hyeri dan Han So Hee

Ryu Joon Yeol Akhirnya Angkat Bicara soal Kontroversinya dengan Hyeri dan Han So Hee

K-Wave
Pertama Kali Ikut Olahraga Lari, Prilly Latuconsina Turunkan Berat Badan hingga 8 Kilogram

Pertama Kali Ikut Olahraga Lari, Prilly Latuconsina Turunkan Berat Badan hingga 8 Kilogram

Seleb
Sengaja Kalah Games di Fancon Jakarta, Lucas Ketagihan Dance Bareng Penggemar

Sengaja Kalah Games di Fancon Jakarta, Lucas Ketagihan Dance Bareng Penggemar

K-Wave
Lucas Eks NCT Beberkan Makanan Indonesia Kesukaannya, Mulai dari Piscok hingga Nasi Padang

Lucas Eks NCT Beberkan Makanan Indonesia Kesukaannya, Mulai dari Piscok hingga Nasi Padang

K-Wave
Kata Sutradara Anggy Umbara soal Kontroversi Film Vina: Sebelum 7 Hari

Kata Sutradara Anggy Umbara soal Kontroversi Film Vina: Sebelum 7 Hari

Film
Awali Fancon di Jakarta, Lucas Eks NCT Sapa Penggemar Pakai Bahasa Indonesia

Awali Fancon di Jakarta, Lucas Eks NCT Sapa Penggemar Pakai Bahasa Indonesia

K-Wave
Beri Ucapan Selamat untuk Rizky Febian dan Mahalini, Marion Jola: Bucin For The Win

Beri Ucapan Selamat untuk Rizky Febian dan Mahalini, Marion Jola: Bucin For The Win

Seleb
Epy Kusnandar Ditangkap Kasus Narkoba, Istri: Maki-makilah Kami Sesuka Hati Kalian Sampai Puas

Epy Kusnandar Ditangkap Kasus Narkoba, Istri: Maki-makilah Kami Sesuka Hati Kalian Sampai Puas

Seleb
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Komentar
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Close Ads
Bagikan artikel ini melalui
Oke
Login untuk memaksimalkan pengalaman mengakses Kompas.com