Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+

Fadil Jaidi Tunjukkan Bakat Menyanyi, Rilis Lagu "Kalah"

Kompas.com - 23/10/2023, 09:33 WIB
Revi C. Rantung,
Dian Maharani

Tim Redaksi

Sejatinya ini bukan kali pertama Fadil merilis lagu. Dia sendiri sempat merilis tiga lagu, namun tak ada yang meledak.

Dari pengalaman itu, yang membuat Fadil mengurungkan niat untuk menjadi seorang penyanyi.

“Sebenarnya aku sudah ngeluarin lagu dulu, udah 3 lagu tapi enggak ada yang laku, enggak ada yang ngetop,” kata Fadil.

Sampai akhirnya terciptalah lagu “Kalah” dan Fadil merasa beruntung mendapat dukungan penuh Rossa.

Diketahui Rossa menjadi produser lagu ini.

“Akhirnya yang terakhir ini aku padahal udah engga mau tapi di-support sama teteh (Rossa) dikasih motivasi,” ucap Fadil.

Simak breaking news dan berita pilihan kami langsung di ponselmu. Pilih saluran andalanmu akses berita Kompas.com WhatsApp Channel : https://www.whatsapp.com/channel/0029VaFPbedBPzjZrk13HO3D. Pastikan kamu sudah install aplikasi WhatsApp ya.

Halaman:

Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Komentar
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Close Ads
Bagikan artikel ini melalui
Oke
Login untuk memaksimalkan pengalaman mengakses Kompas.com