Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Kompas.com - 13/09/2023, 11:10 WIB
Cynthia Lova,
Andi Muttya Keteng Pangerang

Tim Redaksi

Sumber Allkpop

KOMPAS.com - Bobby, member dari boy group iKON akan menggelar konser solo pertamanya.

Konser bertajuk “BOBBY 1ST CONCERT (ROBERT)” ini dijadwalkan digelar di Seoul, Korea Selatan, pada 15 Oktober 2023.

Dikutip dari AllKpop, penjualan tiket konser pertama Bobby iKON sudah dibuka di platform Interpark Ticketing sejak 12 September 2023 pukul 18.00 waktu setempat.

Baca juga: Bobby iKON Ungkap Jadwal Comeback Solo Pertamanya Sejak Tinggalkan YG

Kabar bahagia ini membuat iKONIC (penggemar iKON) bahagia karena ingin melihat idolanya bersinar di luar grupnya.

Para penggemar pun bersiap dengan beberapa aktivitas solo Bobby lainnya. Termasuk album solo Bobby yang direncanakan akan dirilis pada 10 Oktober 2023.

Bobby sudah membuktikan potensi solonya dengan merilis single berjudul “SiR.” Pada bulan Maret, Bobby menyapu tangga lagu musik global lewat singel barunya itu.

Baca juga: YG Entertainment Bantah Kabar Bobby iKON Keluar Agensi

Bobby kemudian melanjutkan aktivitas bermusiknya pada paruh pertama tahun ini dengan album ke-3 iKON bertajuk TAKE OFF dan merilis singel spesial dengan judul “PANORAMA.”

Bobby ikut tur iKON bertajuk “2023 iKON WORLD TOUR TAKE OFF” yang tampil di berbagai festival musik di seluruh dunia.

Dapatkan update berita pilihan dan breaking news setiap hari dari Kompas.com. Mari bergabung di Grup Telegram "Kompas.com News Update", caranya klik link https://t.me/kompascomupdate, kemudian join. Anda harus install aplikasi Telegram terlebih dulu di ponsel.

Sumber Allkpop
Video rekomendasi
Video lainnya

Rekomendasi untuk anda

Terkini Lainnya

Kalah Tanding Tenis Lawan Judika dan Duma Riris, Ririn Ekawati: Aku Dijebak Ibnu Jamil

Kalah Tanding Tenis Lawan Judika dan Duma Riris, Ririn Ekawati: Aku Dijebak Ibnu Jamil

Seleb
Bintangi Drama Death's Game, Seo In Guk dan Park So Dam Saling Puji

Bintangi Drama Death's Game, Seo In Guk dan Park So Dam Saling Puji

K-Wave
Tanding Tenis, Judika dan Duma Riris Kalahkan Ibnu Jamil/Ririn Ekawati

Tanding Tenis, Judika dan Duma Riris Kalahkan Ibnu Jamil/Ririn Ekawati

Seleb
Sinopsis Film Melukis Luka, Kisah Pelukis dengan Kisah Kelamnya

Sinopsis Film Melukis Luka, Kisah Pelukis dengan Kisah Kelamnya

Film
Sinopsis Film Comedy Royale, Prtarungan Komika Berebut Juara

Sinopsis Film Comedy Royale, Prtarungan Komika Berebut Juara

Film
Ogah Manjakan Anak dengan Harta, Andre Taulany: Kalau untuk Pendidikan, Mau Semahal Apa pun Gue Usahakan

Ogah Manjakan Anak dengan Harta, Andre Taulany: Kalau untuk Pendidikan, Mau Semahal Apa pun Gue Usahakan

Seleb
Mario G Klau Bangun Studio Musik di Kupang untuk Jaring Talenta Penyanyi Indonesia Timur

Mario G Klau Bangun Studio Musik di Kupang untuk Jaring Talenta Penyanyi Indonesia Timur

Musik
Gelar Showcase di Amerika Serikat, Afgan: Sangat Menantang

Gelar Showcase di Amerika Serikat, Afgan: Sangat Menantang

Musik
Anaknya Tak Pernah Diberikan Mobil meski Terus Meminta, Andre Taulany: Mengajarkan Biar Mereka Berusaha Sendiri

Anaknya Tak Pernah Diberikan Mobil meski Terus Meminta, Andre Taulany: Mengajarkan Biar Mereka Berusaha Sendiri

Seleb
Universitas Harvard Akan Buka Mata Kuliah tentang Taylor Swift Mulai 2024

Universitas Harvard Akan Buka Mata Kuliah tentang Taylor Swift Mulai 2024

Hits
Enggan Beberkan Rencana Pernikahan Luna Maya dan Maxime Bouttier, Melaney Ricardo: Nanti Gue Dicintai Netizen tapi Malah Dimusuhi Teman

Enggan Beberkan Rencana Pernikahan Luna Maya dan Maxime Bouttier, Melaney Ricardo: Nanti Gue Dicintai Netizen tapi Malah Dimusuhi Teman

Seleb
Sudah 3 Tahun Cerai, Lee Dong Gun Ungkap Cerita Saat Drama Bersama Mantan Istri Ditayangkan Ulang

Sudah 3 Tahun Cerai, Lee Dong Gun Ungkap Cerita Saat Drama Bersama Mantan Istri Ditayangkan Ulang

Seleb
Melanie Putria Ciptakan Lagu Khusus untuk Sheemar Puradiredja

Melanie Putria Ciptakan Lagu Khusus untuk Sheemar Puradiredja

Musik
Weird Genius Bakal Rilis Lagu Baru, Reza Arap Yakin Lebih Populer daripada 'Lathi'

Weird Genius Bakal Rilis Lagu Baru, Reza Arap Yakin Lebih Populer daripada "Lathi"

Musik
13 Tahun Menikah, Happy Salma: Enggak Pernah Ada Masalah Aneh Juga Ya

13 Tahun Menikah, Happy Salma: Enggak Pernah Ada Masalah Aneh Juga Ya

Seleb
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Komentar
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Close Ads
Lengkapi Profil
Lengkapi Profil

Segera lengkapi data dirimu untuk ikutan program #JernihBerkomentar.

Bagikan artikel ini melalui
Oke
Login untuk memaksimalkan pengalaman mengakses Kompas.com