Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+

Raffi Ahmad Ajak Masyarakat Indonesia Dukung Putri Ariani di Babak Live Show America’s Got Talent

Kompas.com - 11/06/2023, 10:53 WIB
Cynthia Lova,
Andi Muttya Keteng Pangerang

Tim Redaksi

JAKARTA, KOMPAS.com- Pembawa acara Raffi Ahmad mendukung Putri Ariani untuk menang di America’s Got Talent 2023.

Setelah dapat golden buzzer dari Simon Cowell, salah satu juri America’s Got Talent 2023, Putri Ariani bakal lanjut ke babak live show America’s Got Talent di Hollywood.

Go Go Go ! @arianinismaputri kita semua support kamuuuuu .... Next Agustus/September Ada Babak Live Shownya di Hollywood America's Got Talent!!“ tulis Raffi di Instagram-nya dikutip Kompas.com, Minggu (11/6/2023).

Baca juga: Tak Pernah Dipaksa Orangtua, Putri Ariani Ikut Beberapa Ajang Pencarian Bakat karena Kemauan Sendiri

Raffi mengajak seluruh masyarakat Indonesia dan dunia untuk mendukung Putri.

Ia juga memberikan semangatnya untuk Putri.

Ayoooo Indonesia dan Seluruh Dunia Support Anak Bangsa kita @arianinismaputri : Semangatttttt yaaa,” tulis Raffi.

Baca juga: Pengakuan Putri Ariani Usai Dapat Golden Buzzer di America’s Got Talent 2023

Unggahan Raffi Ahmad ini langsung dikomentari oleh beberapa artis dan warganet yang ikut mendukung Putri Ariani.

Vote @arianinismaputri,” tulis Melly Goeslaw.

Vote @arianinismaputri kita dukung terus Indonesia di pentas dunia. Let’s go,” tulis Gugung Gumilar.

Semangat terus Putri,” tulis Dania Aditya.

Mantabbbb bgt,” tulis Anwar.

 
 
 
View this post on Instagram
 
 
 

A post shared by Raffi Ahmad and Nagita Slavina (@raffinagita1717)

Simak breaking news dan berita pilihan kami langsung di ponselmu. Pilih saluran andalanmu akses berita Kompas.com WhatsApp Channel : https://www.whatsapp.com/channel/0029VaFPbedBPzjZrk13HO3D. Pastikan kamu sudah install aplikasi WhatsApp ya.

Artikel ini merupakan bagian dari Lestari KG Media, sebuah inisiatif untuk akselerasi Tujuan Pembangunan Berkelanjutan. Selengkapnya

A member of
Video rekomendasi
Video lainnya

Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Komentar
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Close Ads
Bagikan artikel ini melalui
Oke
Login untuk memaksimalkan pengalaman mengakses Kompas.com