Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Kompas.com - 31/03/2023, 18:49 WIB
Lintang Dewi Kinanthy,
Rheisnayu Cyntara

Tim Redaksi

JAKARTA, KOMPAS.com - Film Red Shoes and the Seven Dwarfs merupakan film animasi asal Korea Selatan yang tayang pada  2019.

Film ini mengangkat adaptasi dari cerita klasik snow white dan judulnya diambil kisah dongeng dari Denmark, Red Shoes.

Adapun pengisi suara dari film ini adalah Chloe Grace Moretz, Sam Claflin, Gina Gershon, Jim Rash, Patrick Warburton, dan masih banyak lagi.

Baca juga: Sinopsis The Rig, Perjuangan Kru Pengebor Minyak

Animasi ini diproduksi oleh Locus Corporation dan disutradarai oleh Hong Sung Ho.

Pada laman IMDb, film ini berhasil memperoleh skor 6.4 maksimal 10 dari 4.7 ribu audiens yang memberikan review.

Film ini dapat anda saksikan di Prime Video.

Film animasi buatan Korea Selatan ini banyak menarik perhatian penonton dengan alur ceritanya.

Baca juga: Sinopsis Wonderful Ghost, Adu Akting Ma Dong Seok dan Kim Young Kwang

Pasalnya walaupun diangkat dari adaptasi kisah snow white, anda tidak akan menemukan seorang putri cantik sebagai tokoh utama.

Putri dalam film ini akan memiliki penampilan berbadan gendut dengan hati yang baik hati bernama Snow White.

Dikisahkan, ayah dari Snow White yaitu Sang Raja bertemu dengan Regina seorang penyihir.

Halaman Selanjutnya
Halaman:
Baca tentang
Video rekomendasi
Video lainnya

Rekomendasi untuk anda
28th

Tulis komentarmu dengan tagar #JernihBerkomentar dan menangkan e-voucher untuk 90 pemenang!

Syarat & Ketentuan
Berkomentarlah secara bijaksana dan bertanggung jawab. Komentar sepenuhnya menjadi tanggung jawab komentator seperti diatur dalam UU ITE
Laporkan Komentar
Terima kasih. Kami sudah menerima laporan Anda. Kami akan menghapus komentar yang bertentangan dengan Panduan Komunitas dan UU ITE.
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
komentar
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Close Ads
Verifikasi akun KG Media ID
Verifikasi akun KG Media ID

Periksa kembali dan lengkapi data dirimu.

Data dirimu akan digunakan untuk verifikasi akun ketika kamu membutuhkan bantuan atau ketika ditemukan aktivitas tidak biasa pada akunmu.

Lengkapi Profil
Lengkapi Profil

Segera lengkapi data dirimu untuk ikutan program #JernihBerkomentar.

Bagikan artikel ini melalui
Oke
Login untuk memaksimalkan pengalaman mengakses Kompas.com