Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Kompas.com - 30/03/2023, 22:16 WIB

JAKARTA, KOMPAS.com - Aktor Korea Selatan Park Bo Gum membuat akun Instagram yang terbuka untuk publik, Kamis (30/3/2023).

Nama akun Instagram Park Bo Gum adalah @bogummy.

Bulan lalu, akun Instagram terverifikasi Park Bo Gum pertama kali ditemukan oleh fans.

Akan tetapi akun tersebut saat itu bersifat pribadi.

Baca juga: Park Bo Gum Gabung ke Agensi THEBLACKLABEL

Kini akun tersebut dipublikasikan dan langsung mendapat serbuan penggemar.

Belum 12 jam, akun Park Bo Gum sudah mendapat lebih dari 200 ribu followers.

Namun Park Bo Gum belum membuat unggahan apapun.

Baca juga: Park Bo Gum Berpisah dari Blossom Entertainment Setelah 10 Tahun Bersama

Bahkan, foto profilnya masih kosong.

Park Bo Gum juga tidak menulis apapun di bagian bio. Serta, tak ada akun yang ia ikuti.

Nantikan unggahan perdananya yang biasa menjadi wadah penggemar untuk menuliskan komentar positif atau dukungan.

Dapatkan update berita pilihan dan breaking news setiap hari dari Kompas.com. Mari bergabung di Grup Telegram "Kompas.com News Update", caranya klik link https://t.me/kompascomupdate, kemudian join. Anda harus install aplikasi Telegram terlebih dulu di ponsel.

Sumber Soompi
Video rekomendasi
Video lainnya

Rekomendasi untuk anda
27th

Tulis komentarmu dengan tagar #JernihBerkomentar dan menangkan e-voucher untuk 90 pemenang!

Syarat & Ketentuan
Berkomentarlah secara bijaksana dan bertanggung jawab. Komentar sepenuhnya menjadi tanggung jawab komentator seperti diatur dalam UU ITE
Laporkan Komentar
Terima kasih. Kami sudah menerima laporan Anda. Kami akan menghapus komentar yang bertentangan dengan Panduan Komunitas dan UU ITE.

Terkini Lainnya

Shannen Doherty Ungkap Kankernya Sudah Menyebar ke Otak

Shannen Doherty Ungkap Kankernya Sudah Menyebar ke Otak

Seleb
Ungkap Peran Penting Donne Maula, Yura Yunita: Dia Bisa Mengemas Isi Kepala Aku

Ungkap Peran Penting Donne Maula, Yura Yunita: Dia Bisa Mengemas Isi Kepala Aku

Seleb
Lirik Lagu Council Skies, Terbaru dari Noel Gallagher's High Flying Birds

Lirik Lagu Council Skies, Terbaru dari Noel Gallagher's High Flying Birds

Musik
Lirik Lagu Pretty Boy, Terbaru dari Noel Gallagher's High Flying Birds

Lirik Lagu Pretty Boy, Terbaru dari Noel Gallagher's High Flying Birds

Musik
Lirik Lagu Easy Now, Terbaru dari Noel Gallagher's High Flying Birds

Lirik Lagu Easy Now, Terbaru dari Noel Gallagher's High Flying Birds

Musik
Kamerawan Jejak Petualang Hilang Sejak Tahun 2006, Medina Kamil Cerita Saat Mesin Perahu Tiba-tiba Mati

Kamerawan Jejak Petualang Hilang Sejak Tahun 2006, Medina Kamil Cerita Saat Mesin Perahu Tiba-tiba Mati

Hits
Clairine Clay Ungkap Rahasia Jaga Keharmonisan dalam Rumah Tangga

Clairine Clay Ungkap Rahasia Jaga Keharmonisan dalam Rumah Tangga

Seleb
Craig Jones Hengkang, Slipknot Unggah Foto Topeng Baru

Craig Jones Hengkang, Slipknot Unggah Foto Topeng Baru

Musik
Tamat Hari Ini, Rating Drama The Good Bad Mother Alami Penurunan

Tamat Hari Ini, Rating Drama The Good Bad Mother Alami Penurunan

K-Wave
Terungkap Alasan Inge Serahkan Hak Asuh Anak, Sebut Ari Wibowo Minta Tanggung Semua Kebutuhan

Terungkap Alasan Inge Serahkan Hak Asuh Anak, Sebut Ari Wibowo Minta Tanggung Semua Kebutuhan

Seleb
Lirik Lagu Loneliness Ciptaan Putri Ariani yang Dinyanyikan di America’s Got Talent, Lengkap dengan Makna dan Terjemahannya

Lirik Lagu Loneliness Ciptaan Putri Ariani yang Dinyanyikan di America’s Got Talent, Lengkap dengan Makna dan Terjemahannya

Entertainment
Eiichiro Oda Jalani Operasi Mata karena Astigmatisme, Manga One Piece Hiatus Sebulan

Eiichiro Oda Jalani Operasi Mata karena Astigmatisme, Manga One Piece Hiatus Sebulan

Seleb
Yura Yunita Mengaku Rutin Meditasi TAT untuk Tenangkan Diri

Yura Yunita Mengaku Rutin Meditasi TAT untuk Tenangkan Diri

Seleb
Clairine Clay Ogah Cari Orang yang Catut Fotonya untuk Akun Open BO

Clairine Clay Ogah Cari Orang yang Catut Fotonya untuk Akun Open BO

Seleb
Lirik Lagu (D)eath, Lagu Terbaru dari Avenged Sevenfold

Lirik Lagu (D)eath, Lagu Terbaru dari Avenged Sevenfold

Musik
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
komentar
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Close Ads
Verifikasi akun KG Media ID
Verifikasi akun KG Media ID

Periksa kembali dan lengkapi data dirimu.

Data dirimu akan digunakan untuk verifikasi akun ketika kamu membutuhkan bantuan atau ketika ditemukan aktivitas tidak biasa pada akunmu.

Lengkapi Profil
Lengkapi Profil

Segera lengkapi data dirimu untuk ikutan program #JernihBerkomentar.

Bagikan artikel ini melalui
Oke
Login untuk memaksimalkan pengalaman mengakses Kompas.com