Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Kompas.com - 22/01/2022, 13:44 WIB
Revi C. Rantung,
Novianti Setuningsih

Tim Redaksi

JAKARTA, KOMPAS.com - Serial Layangan Putus yang dibintangi oleh Reza Rahadian sebagai Aris dan Putri Marino sebagai Kinan tengah disukai banyak orang.

Apalagi, salah satu scene di Layangan Putus sempat viral dan menjadi perbincangan netizen, di mana ketika Putri Marino meluapkan emosinya kepada Reza Rahadian yang berperan sebagai Aris.

It’s my dream, not hers” ucapan Kinan yang dibintangi Putri Marino dalam golden scene di Layangan Putus.

Putri Marino berujar bahwa adegan itu diambil hanya sekali tanpa diulangi alias one take.

Baca juga: Putri Marino Cerita di Balik Dialog Cappadocia dan Reza Rahadian Disemprot Ibu-ibu

“Mungkin karena Pak Benni percaya kalau take pertama itu adalah mungkin yang terbaik untuk mengeluarkan emosi yang segitu tingginya. Akhirnya, aku sama Mas Reza dan Pak Beni juga sepakat, ok kita one take,” ujar putri marino dalam acara WeLive di WeTV beberapa waktu lalu.

Akhirnya, Benni Setiawan selaku Sutradara Layangan Putus membebaskan Putri Marino dan Reza Rahadian untuk beradu peran dalam scene penuh emosi itu.

“'Kita kepung kalian pake dua kamera, kalian mainin sesuka kalian, mau kalian gerak ke mana pun terserah kalian, naluri kalian, enggak perlu terlalu ngikutin script, dah lakuin saja',” kata Putri Marino mengulangi perkataan Benni.

Artis peran Putri Marino (Kinan) dan Reza Rahardian (Aris) saat melakukan salah satu adegan serial Layangan Putus. Adegan yang dikenal It's my dream, not hers itu viral di media sosial.Bidik layar WeTV Artis peran Putri Marino (Kinan) dan Reza Rahardian (Aris) saat melakukan salah satu adegan serial Layangan Putus. Adegan yang dikenal It's my dream, not hers itu viral di media sosial.

Putri Marino mengakui bahwa ucapannya dalam adegan tersebut juga merupakan improvisasinya sebagai seorang aktor.

Bahkan, ia memastikan kalimat yang diucapkannya itu tidak ada dalam naskah.

Baca juga: Dialog Cappadocia di Layangan Putus Jadi Populer, Putri Marino: Enggak Ada di Skrip

“Jadi sebenernya kata-kata ‘it’s my dream, not her, penthouse’ itu juga enggak ada di script. Memang banyak yang tiba-tiba keluar gitu saja karena ngeliat mukanya Mas Aris,” ungkap Putri Marino.

Artis peran Putri Marino (Kinan) dan Reza Rahardian (Aris) saat melakukan salah satu adegan serial Layangan Putus. Adegan yang dikenal It's my dream, not hers itu viral di media sosial.Bidik layar WeTV Artis peran Putri Marino (Kinan) dan Reza Rahardian (Aris) saat melakukan salah satu adegan serial Layangan Putus. Adegan yang dikenal It's my dream, not hers itu viral di media sosial.

Putri Marino mengaku, ia berusaha sebaik mungkin dalam adegan tersebut.

“Ya sudah kita action, kita berdua lupa ada kamera. Aku sama Mas Reza lakuin scene itu, ya sudah, keluarin semuanya, di-cut, sudah selesai,” ucap Putri Marino.

“Abis itu, 'ok selesai, kita next scene'. Jadi emang one take, sepanjang itu one take semuanya,” kata Putri Marino lagi.

Akting Putri Marino pada adegan itu pun menuai pujian.

Adegan tersebut menjadi viral di media sosial.

Baca juga: Perannya di Layangan Putus Viral, Putri Marino Justru Mengaku Takut

Dapatkan update berita pilihan dan breaking news setiap hari dari Kompas.com. Mari bergabung di Grup Telegram "Kompas.com News Update", caranya klik link https://t.me/kompascomupdate, kemudian join. Anda harus install aplikasi Telegram terlebih dulu di ponsel.

Video rekomendasi
Video lainnya

Rekomendasi untuk anda

Terkini Lainnya

Anime Tsukimichi - Moonlit Fantasy - Season 2 Tayang Januari 2024

Anime Tsukimichi - Moonlit Fantasy - Season 2 Tayang Januari 2024

Entertainment
Serial The Boys Season 4 Rilis Trailer, Direncanakan Tayang 2024

Serial The Boys Season 4 Rilis Trailer, Direncanakan Tayang 2024

Entertainment
Yayu Unru Kena Serangan Jantung dan Dilarikan ke Rumah Sakit

Yayu Unru Kena Serangan Jantung dan Dilarikan ke Rumah Sakit

Seleb
Jimin, Jungkook, RM, dan V BTS Bersiap Wajib Militer, BIGHIT: Tidak Akan Ada Acara Resmi

Jimin, Jungkook, RM, dan V BTS Bersiap Wajib Militer, BIGHIT: Tidak Akan Ada Acara Resmi

K-Wave
Angkat Kisah Menyentuh tentang Keluarga, Sinar Mas Land Rilis Web Series Perdana “Ruang Rindu”

Angkat Kisah Menyentuh tentang Keluarga, Sinar Mas Land Rilis Web Series Perdana “Ruang Rindu”

BrandzView
Pesan Mengharukan Keluarga Ashraf Sinclair untuk Pernikahan BCL dan Tiko Aryawardhana

Pesan Mengharukan Keluarga Ashraf Sinclair untuk Pernikahan BCL dan Tiko Aryawardhana

Seleb
Hamil Anak Ketiga, Alyssa Soebandono: Kehadiranmu Beri Warna Bahagia

Hamil Anak Ketiga, Alyssa Soebandono: Kehadiranmu Beri Warna Bahagia

Seleb
Sering Dibandingkan dengan Ayu Dewi karena Dinilai Mirip, Patricia Gouw Beri Tanggapan Bijak

Sering Dibandingkan dengan Ayu Dewi karena Dinilai Mirip, Patricia Gouw Beri Tanggapan Bijak

Seleb
Lebih Sayang pada Pasangan Anak, Betharia Sonata: Dia Sudah Mencintai Anak Saya, Itu Satu Kebahagiaan

Lebih Sayang pada Pasangan Anak, Betharia Sonata: Dia Sudah Mencintai Anak Saya, Itu Satu Kebahagiaan

Seleb
Jimin dan Jungkook BTS Akan Masuk Wamil Bersama

Jimin dan Jungkook BTS Akan Masuk Wamil Bersama

K-Wave
Bahagia BCL Menikah Lagi, Raffi Ahmad: Hidup Harus Terus Berjalan

Bahagia BCL Menikah Lagi, Raffi Ahmad: Hidup Harus Terus Berjalan

Seleb
Pencabutan Laporan Penganiayaan Leon Dozan dan Alasan Rinoa Aurora

Pencabutan Laporan Penganiayaan Leon Dozan dan Alasan Rinoa Aurora

Seleb
Pengorbanan Betharia Sonata demi Leon Dozan Bisa Bebas

Pengorbanan Betharia Sonata demi Leon Dozan Bisa Bebas

Seleb
Sikap Willy Dozan Usai Rinoa Aurora Berdamai dengan Leon Dozan

Sikap Willy Dozan Usai Rinoa Aurora Berdamai dengan Leon Dozan

Seleb
Tak Bisa Datang ke Pernikahan BCL, Raffi Ahmad: Kayaknya Dia Marah Deh sama Aku

Tak Bisa Datang ke Pernikahan BCL, Raffi Ahmad: Kayaknya Dia Marah Deh sama Aku

Seleb
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Komentar
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Close Ads
Lengkapi Profil
Lengkapi Profil

Segera lengkapi data dirimu untuk ikutan program #JernihBerkomentar.

Bagikan artikel ini melalui
Oke
Login untuk memaksimalkan pengalaman mengakses Kompas.com