Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Kompas.com - 09/12/2021, 10:10 WIB

KOMPAS.com - Penggemar sudah tak sabar menanti The Matrix Resurrections tayang.

Keanu Reeves sebagai Neo dan Carrie-Anne Moss sebagai Trinity akan kembali menghiasi film tersebut.

Keanu Reeves dan Carrie-Anne Moss mengulangi peran mereka sebagai Neo dan Trinity dalam The Matrix Resurrections, film keempat Matrix.

Baca juga: The Matrix Resurrections, Judul Resmi The Matrix 4

Neo dan Trinity dihubungkan dengan mesin, mengisyaratkan bahwa keduanya mungkin sekali lagi terperangkap di dalam Matrix dan tidak menyadarinya.

Neo akan mengambil pilihannya. Dalam trailer terbaru film yang ditunggu-tunggu itu, pasangan ini terlihat terlibat dalam beberapa aksi serius.

"Aku masih tahu kung fu," ucap Reeves, sebagai Neo, setelah mengalahkan orang jahat di dalam cuplikan trailernya.

Baca juga: Syuting The Matrix 4 di San Francisco Sebabkan Kerusakan

Dari trailer pertama, penggemar telah melihat bahwa setidaknya sebagai bagian dari film, Neo dan Trinity tidak mengenal satu sama lain.

Namun mereka memiliki hubungan yang dapat merasakan seolah-olah sudah saling kenal di kehidupan sebelumnya.

Lantas apakah Neo dan Trinity hidup lagi setelah karakter mereka tampak mati di akhir film The Matrix Revolutions (2003).

Saksikan The Matrix Resurrections yang akan tayang di bioskop dan HBO Max pada 22 Desember. 

Dapatkan update berita pilihan dan breaking news setiap hari dari Kompas.com. Mari bergabung di Grup Telegram "Kompas.com News Update", caranya klik link https://t.me/kompascomupdate, kemudian join. Anda harus install aplikasi Telegram terlebih dulu di ponsel.

Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Sumber CNN
Video rekomendasi
Video lainnya

Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Rekomendasi untuk anda
27th

Tulis komentarmu dengan tagar #JernihBerkomentar dan menangkan e-voucher untuk 90 pemenang!

Syarat & Ketentuan
Berkomentarlah secara bijaksana dan bertanggung jawab. Komentar sepenuhnya menjadi tanggung jawab komentator seperti diatur dalam UU ITE
Laporkan Komentar
Terima kasih. Kami sudah menerima laporan Anda. Kami akan menghapus komentar yang bertentangan dengan Panduan Komunitas dan UU ITE.
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
komentar
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Close Ads
Verifikasi akun KG Media ID
Verifikasi akun KG Media ID

Periksa kembali dan lengkapi data dirimu.

Data dirimu akan digunakan untuk verifikasi akun ketika kamu membutuhkan bantuan atau ketika ditemukan aktivitas tidak biasa pada akunmu.

Lengkapi Profil
Lengkapi Profil

Segera lengkapi data dirimu untuk ikutan program #JernihBerkomentar.

Bagikan artikel ini melalui
Oke
Login untuk memaksimalkan pengalaman mengakses Kompas.com
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+