Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+

BLACKPINK Raih Peringkat Tertinggi Reputasi Brand Girl Group Bulan November

Kompas.com - 14/11/2021, 09:39 WIB
Cynthia Lova,
Kistyarini

Tim Redaksi

KOMPAS.com - Institut Penelitian Bisnis Korea telah mengungkap peringkat reputasi merek untuk girl group November ini.

Peringkat ditentukan melalui analisis partisipasi konsumen, liputan media, interaksi, dan indeks komunitas dari berbagai girl group.

Hal itu didapat dari data besar yang dikumpulkan dari 14 Oktober hingga 14 November.

Dilansir Soompi, BLACKPINK mempertahankan posisi mereka di puncak daftar untuk bulan ini dengan indeks reputasi merek 4.657.273.

Frasa peringkat tinggi dalam analisis kata kunci grup termasuk Jennie, Lisa, dan Billboard. Setelah itu istilah terkait dengan peringkat tertinggi itu termasuk dengan kata masuk, sukses, dan berani.

Analisis positif-negatif BLACKPINK juga mengungkapkan skor reaksi positif 75,62 persen.

Sementara itu, aespa juga mempertahankan posisi mereka di posisi kedua untuk bulan November ini dengan indeks reputasi merek 3.353.840.

Lalu, TWICE naik ke posisi ketiga pada peringkat November ini dengan indeks reputasi merek 2.886.367. Ini menandai peningkatan skor 12,28 persen sejak Oktober.

Sementara, Girls Generation mengambil urutan keempat untuk bulan November dengan indeks reputasi merek 2.352.721.

Sementara, Red Velvet melengkapi lima besar dengan total skor 1.979.555.

Berikut 30 girl group teratas untuk bulan November ini.

1. BLACKPINK
2. aespa
3. TWICE
4. Girls’ Generation
5. Red Velvet
6. Oh My Girl
7. Apink
8. MAMAMOO
9. WJSN
10. LABOUM
11. STAYC
12. Brave Girls
13. APRIL
14. fromis_9
15. LOONA
16. cignature
17. Weeekly
18. Dreamcatcher
19. MOMOLAND
20. ITZY
21. Girl’s Day
22. (G)I-DLE
23. f(x)
24. LIGHTSUM
25. Ladies’ Code
26. CLC
27. EXID
28. ELRIS
29. woo!ah!
30. HOT ISSUE

Simak breaking news dan berita pilihan kami langsung di ponselmu. Pilih saluran andalanmu akses berita Kompas.com WhatsApp Channel : https://www.whatsapp.com/channel/0029VaFPbedBPzjZrk13HO3D. Pastikan kamu sudah install aplikasi WhatsApp ya.

Video rekomendasi
Video lainnya

Terkini Lainnya

Marshel Widianto Diusung Jadi Calon Wakil Wali Kota Tangsel, Tretan Muslim: Saya Yakin Itu Prank

Marshel Widianto Diusung Jadi Calon Wakil Wali Kota Tangsel, Tretan Muslim: Saya Yakin Itu Prank

Seleb
Tretan Muslim Ungkap Kesulitan Jadi Dubber Pertama Kali di Si Juki The Movie: Harta Pulau Monyet

Tretan Muslim Ungkap Kesulitan Jadi Dubber Pertama Kali di Si Juki The Movie: Harta Pulau Monyet

Film
Laleilmanino Rilis 'Djakarta' Kolaborasi dengan Diskoria dan Cecil Yang

Laleilmanino Rilis "Djakarta" Kolaborasi dengan Diskoria dan Cecil Yang

Musik
Polisi Sebut Keluarga Virgoun Belum Ajukan Rehabilitasi

Polisi Sebut Keluarga Virgoun Belum Ajukan Rehabilitasi

Seleb
Sempat Idap Psikosomatis, Sogi Indra Dhuaja Alami Gerd hingga Gatal-gatal

Sempat Idap Psikosomatis, Sogi Indra Dhuaja Alami Gerd hingga Gatal-gatal

Seleb
Filmnya Turun Layar, Raisa: Maklum Film Dokumenter Musik

Filmnya Turun Layar, Raisa: Maklum Film Dokumenter Musik

Film
Sempat Idap Psikosomatis, Sogi Indra Dhuaja Konsumsi Obat 90 Hari Tanpa Henti

Sempat Idap Psikosomatis, Sogi Indra Dhuaja Konsumsi Obat 90 Hari Tanpa Henti

Seleb
Akui Jalan ke Bangkok Bersama Anji, Juliette Angela: Kami Urus Persiapan untuk Singel Terbaru

Akui Jalan ke Bangkok Bersama Anji, Juliette Angela: Kami Urus Persiapan untuk Singel Terbaru

Seleb
Polisi Sebut Virgoun Sempat Syok Saat Ditangkap atas Kasus Narkoba

Polisi Sebut Virgoun Sempat Syok Saat Ditangkap atas Kasus Narkoba

Seleb
Rundown Acara PODFEST 2024, Ada Agak Laen hingga Podkesmas

Rundown Acara PODFEST 2024, Ada Agak Laen hingga Podkesmas

Hits
Film MARNI: The Story of Wewe Gombel Tayang 27 Juni 2024

Film MARNI: The Story of Wewe Gombel Tayang 27 Juni 2024

Film
Polisi Telah Kantongi Identitas Pemasok Narkoba untuk Virgoun dan PA

Polisi Telah Kantongi Identitas Pemasok Narkoba untuk Virgoun dan PA

Seleb
Status Virgoun Masih sebagai Terperiksa atas Kasus Narkoba

Status Virgoun Masih sebagai Terperiksa atas Kasus Narkoba

Seleb
Diizinkan Rizky Billar Lanjut Kuliah, Lesti Kejora Bersyukur Sudah Sidang Seminar Proposal

Diizinkan Rizky Billar Lanjut Kuliah, Lesti Kejora Bersyukur Sudah Sidang Seminar Proposal

Seleb
Jadi Pelatih Judo di Film My Annoying Brother, Caitlin Halderman Lakukan Riset 1 Bulan

Jadi Pelatih Judo di Film My Annoying Brother, Caitlin Halderman Lakukan Riset 1 Bulan

Film
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Komentar
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Close Ads
Bagikan artikel ini melalui
Oke
Login untuk memaksimalkan pengalaman mengakses Kompas.com