Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+

Perjuangan Inul Daratista Meniti Karier Selama 25 Tahun di Dunia Entertainment

Kompas.com - 03/11/2021, 09:22 WIB
Cynthia Lova,
Andika Aditia

Tim Redaksi

Namun, Inul bersyukur karena perjuangannya, honornya saat ini bisa mencapai ratusan juta rupiah sekali manggung.

“Aku sangat bersyukur sekali sampai hari ini dari honor Rp 1.500, Rp 2.000, Rp 3.000 bertahap sampai ratusan juta. Ini ngomong jujur, rata-rata artis sekarang dibayar mahal ya. Hampir menikmati honor yang tinggi banget,” ucap Inul.

Baca juga: Bantah Sindir Lesti Kejora, Inul Daratista: Saya Nikah Siri Juga

Berusaha agar tetap eksis di dunia entertainment

Proses yang dialami Inul Daratista tak mudah untuk mencapai titik saat ini.

Oleh karena itu, Inul tetap berusaha mempertahankan kariernya agar tetap eksis di entertainment.

Mulai dari menjaga image di layar kaca, menjaga suara agar tetap oke, hingga menjaga penampilan.

“Bagaimana cara mempertahankan nama aku dengan konsisten sampai sejauh ini, bagaimana aku bisa membangun image yang bagus memang tidak gampang. Menjaga itu berat banget, dalam rumah tangga, menjaga karier,” kata Inul.

“Menjadi seorang Inul Daratista yang dulu orang kampung. Dengan penampilan aku jagain supaya aku menjadi inspirasi dan motivasi adek-adek aku, anak-anakku, di bawah aku, menjadi seorang Inul tak mudah,” lanjut Inul.

Baca juga: Usaha Inul Daratista agar Tetap Konsisten Eksis di Dunia Hiburan

Terbukti, sampai sekarang karier Inul masih tetap eksis tampil di layar kaca.

Bahkan tak kalah eksis dengan dengan penyanyi dangdut muda lainnya.

Tak hanya sibuk di layar kaca, Inul juga banyak investasi bisnis di berbagai bidang usaha. Mulai dari bisnis tempat karaoke, bisnis kuliner, hingga bisnis kecantikan.

Ingin jadi contoh dan inspirasi buat anak

Inul adalah sosok pekerja keras, bahkan sampai saat ini tetap mengambil job di akhir pekan.

Inul menyebut, ada kepuasan sendiri baginya ketika bisa membahagiakan suami dan anak.

Baca juga: 25 Tahun Perjalanan Karier Inul Daratista, Dibayar Murah hingga Sempat Dicekal

Dengan bekerja keras, Inul ingin menjadi contoh dan inspirasi buat anaknya semata wayang, Yusuf Ivander.

"Sebagai seorang wanita aku pengin menginspirasi anak, begitu juga lebih baik (inspirasi) banyak orang, aku bersyukur banget. Makanya aku hidup hati-hati banget," tutur Inul Daratista.

Simak breaking news dan berita pilihan kami langsung di ponselmu. Pilih saluran andalanmu akses berita Kompas.com WhatsApp Channel : https://www.whatsapp.com/channel/0029VaFPbedBPzjZrk13HO3D. Pastikan kamu sudah install aplikasi WhatsApp ya.

Halaman:
Video rekomendasi
Video lainnya

Terkini Lainnya

Respons Ruben Onsu Usai Gugat Cerai Sarwendah

Respons Ruben Onsu Usai Gugat Cerai Sarwendah

Seleb
Sinopsis Film Enter the Fat Dragon, Donnie Yen Jadi Polisi Gendut Jago Bela Diri

Sinopsis Film Enter the Fat Dragon, Donnie Yen Jadi Polisi Gendut Jago Bela Diri

Film
Konser Lay Zhang di Indonesia Batal Digelar

Konser Lay Zhang di Indonesia Batal Digelar

Musik
Joko Anwar Ingin Nightmares and Daydreams Bisa Dikembangkan di Berbagai Negara

Joko Anwar Ingin Nightmares and Daydreams Bisa Dikembangkan di Berbagai Negara

Film
Adegan ini Bikin Donny Alamsyah Tertarik Main Film Sengkolo Malam Satu Suro

Adegan ini Bikin Donny Alamsyah Tertarik Main Film Sengkolo Malam Satu Suro

Film
Apa Arti dari Lambang Segitiga di Nightmares and Daydreams?

Apa Arti dari Lambang Segitiga di Nightmares and Daydreams?

Film
Joe Alwyn Buka Suara soal Kandasnya Hubungan dengan Taylor Swift

Joe Alwyn Buka Suara soal Kandasnya Hubungan dengan Taylor Swift

Seleb
Acara Seribu Pelukan Jin BTS Tuai Reaksi Beragam, Tangis hingga Laporan Polisi

Acara Seribu Pelukan Jin BTS Tuai Reaksi Beragam, Tangis hingga Laporan Polisi

K-Wave
Puji Kejujuran Penggemar Usia 19 Tahun yang Ngaku Ingin Punya Banyak Uang, B.I: Aku Juga Mau

Puji Kejujuran Penggemar Usia 19 Tahun yang Ngaku Ingin Punya Banyak Uang, B.I: Aku Juga Mau

K-Wave
Sering Turun Panggung, Intip Momen Seru B.I dan Penggemar di Konser HYPE UP Jakarta

Sering Turun Panggung, Intip Momen Seru B.I dan Penggemar di Konser HYPE UP Jakarta

K-Wave
Konser Berlangsung 3 Jam hingga Izinkan Penggemar Pulang Duluan, B.I : Enggak Ada yang Mau Pulang?

Konser Berlangsung 3 Jam hingga Izinkan Penggemar Pulang Duluan, B.I : Enggak Ada yang Mau Pulang?

K-Wave
Rieke Diah Pitaloka Bikin Buku Puisi, Rangkum Perjalanan Spiritual yang Dialami

Rieke Diah Pitaloka Bikin Buku Puisi, Rangkum Perjalanan Spiritual yang Dialami

Seleb
Juicy Luicy Bahas Kenangan Cinta Masa Lalu yang Belum Dilupakan Lewat “Insya Allah”

Juicy Luicy Bahas Kenangan Cinta Masa Lalu yang Belum Dilupakan Lewat “Insya Allah”

Musik
Aksi B.I Turun Panggung Saat Konser Hype Up di Jakarta Buat Penggemar Histeris

Aksi B.I Turun Panggung Saat Konser Hype Up di Jakarta Buat Penggemar Histeris

K-Wave
Weverse Con 2024 Rusuh, Polisi dan Pemadam Kebakaran Dikerahkan

Weverse Con 2024 Rusuh, Polisi dan Pemadam Kebakaran Dikerahkan

K-Wave
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Komentar
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Close Ads
Bagikan artikel ini melalui
Oke
Login untuk memaksimalkan pengalaman mengakses Kompas.com