Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Kompas.com - 31/08/2021, 17:33 WIB
Hani Nastiti,
Rheisnayu Cyntara

Tim Redaksi

JAKARTA, KOMPAS.com - Tunnel merupakan serial adaptasi drama Korea berjudul sama yang dapat Anda saksikan di aplikasi GoPlay.

Drama kriminal Tunnel garapan Choi Jin Hyuk ini menceritakan tentang penyelesaian kasus pembunuh berantai.

Serupa dengan versi aslinya, Serial GoPlay Original Tunnel  arahan sutradara Ufa Ifansyah ini mengangkat kisah yang sama dengan nuansa khas Indonesia.

Baca juga: Sinopsis Q-Force, Agen Rahasia dan Tim Superhero LGBTQ

Dalam 16 episode, serial ini mengisahkan seorang detektif di Yogyakarta yang mengusut kasus pembunuhan berantai yang tak kunjung terpecahkan.

Serial ini bermula saat seorang detektif berdarah Batak, Tigor (Donny Alamsyah) yang menemukan jasad dengan kondisi tak wajar.

Berlatar tahun 1990, Tigor berusaha mengusut kasus pembunuhan berantai yang menghabiskan nyawa gadis-gadis muda di sekitar tempat tinggalnya.

Baca juga: Sinopsis A Portrait of a Lady on Fire, Kisah Seorang Pelukis Muda

Tigor bersama rekannya Ario atau Yoyo (Andri Mashadi), melakukan penyelidikan di setiap lokasi penemuan korban pembunuhan.

Suatu malam, ia merasa hampir menemukan pelaku pembunuhan, tetapi Tigor jatuh pingsan dan gagal.

Saat Tigor sadar, ia berada di tahun 2020.

Bagai menjelajahi ruang waktu, Tigor terbangun 30 tahun setelah kasus pembuhuhan terjadi.

Baca juga: Sinopsis Grown Ups, Kisah Persahabatan 5 Pria Kekanak-kanakan

Tigor segera kembali ke kantor polisi. Tak disangka, kasus pembunuhan berantai itu belum terungkap.

Demi kembali ke tahun 1990 dan bertemu dengan istrinya (Putri Ayudya), Tigor berusaha mencari Yoyo dan menyelesaikan kasus pembunuhan berantai.

Apakah Tigor berhasil mengungkap kasus pembunuhan berantai ini?

Baca juga: Sinopsis Film Serendipity, Takdir dan Cinta yang Kebetulan

Bagaimana cara Tigor kembali ke tahun 1990?

Saksikan serial kiminal Tunnel di aplikasi GoPlay.

Simak breaking news dan berita pilihan kami langsung di ponselmu. Pilih saluran andalanmu akses berita Kompas.com WhatsApp Channel : https://www.whatsapp.com/channel/0029VaFPbedBPzjZrk13HO3D. Pastikan kamu sudah install aplikasi WhatsApp ya.

Baca tentang
Video rekomendasi
Video lainnya

Terkini Lainnya

Fansign Ji Chang Wook di Jakarta, Ada yang Pakai Kerudung Pengantin

Fansign Ji Chang Wook di Jakarta, Ada yang Pakai Kerudung Pengantin

K-Wave
5 Momen Penting Kim Hye Yoon dan Byeon Woo Seok di Episode 9 dan 10 Lovely Runner

5 Momen Penting Kim Hye Yoon dan Byeon Woo Seok di Episode 9 dan 10 Lovely Runner

K-Wave
Hailey Bieber Bagikan Foto Kehamilan Anak Pertamanya dengan Justin Bieber

Hailey Bieber Bagikan Foto Kehamilan Anak Pertamanya dengan Justin Bieber

Seleb
Tiga Hari Tayang, Film Vina: Sebelum 7 Hari Raup 1 Juta Penonton

Tiga Hari Tayang, Film Vina: Sebelum 7 Hari Raup 1 Juta Penonton

Film
Animator Indonesia Sashya Subono Turut Andil dalam Film Kingdom of The Planet of The Apes

Animator Indonesia Sashya Subono Turut Andil dalam Film Kingdom of The Planet of The Apes

Film
Yovie Widianto Rilis Lagu “Bukan Sebuah Rindu”, Dinyanyikan Andmesh Kamaleng

Yovie Widianto Rilis Lagu “Bukan Sebuah Rindu”, Dinyanyikan Andmesh Kamaleng

Musik
Film How to Make Millions Before Grandma Dies Tayang 15 Mei 2024 di Bioskop

Film How to Make Millions Before Grandma Dies Tayang 15 Mei 2024 di Bioskop

Film
Prilly Latuconsina Gugup Ikut Olahraga Lari Pertama Kalinya

Prilly Latuconsina Gugup Ikut Olahraga Lari Pertama Kalinya

Seleb
Bahagia Bertemu Penggemar, Lucas Ingin Kembali ke Jakarta dan Janji Berikan Performance yang Lebih Baik

Bahagia Bertemu Penggemar, Lucas Ingin Kembali ke Jakarta dan Janji Berikan Performance yang Lebih Baik

K-Wave
Ryu Joon Yeol Akhirnya Angkat Bicara soal Kontroversinya dengan Hyeri dan Han So Hee

Ryu Joon Yeol Akhirnya Angkat Bicara soal Kontroversinya dengan Hyeri dan Han So Hee

K-Wave
Pertama Kali Ikut Olahraga Lari, Prilly Latuconsina Turunkan Berat Badan hingga 8 Kilogram

Pertama Kali Ikut Olahraga Lari, Prilly Latuconsina Turunkan Berat Badan hingga 8 Kilogram

Seleb
Sengaja Kalah Games di Fancon Jakarta, Lucas Ketagihan Dance Bareng Penggemar

Sengaja Kalah Games di Fancon Jakarta, Lucas Ketagihan Dance Bareng Penggemar

K-Wave
Lucas Eks NCT Beberkan Makanan Indonesia Kesukaannya, Mulai dari Piscok hingga Nasi Padang

Lucas Eks NCT Beberkan Makanan Indonesia Kesukaannya, Mulai dari Piscok hingga Nasi Padang

K-Wave
Kata Sutradara Anggy Umbara soal Kontroversi Film Vina: Sebelum 7 Hari

Kata Sutradara Anggy Umbara soal Kontroversi Film Vina: Sebelum 7 Hari

Film
Awali Fancon di Jakarta, Lucas Eks NCT Sapa Penggemar Pakai Bahasa Indonesia

Awali Fancon di Jakarta, Lucas Eks NCT Sapa Penggemar Pakai Bahasa Indonesia

K-Wave
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Komentar
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Close Ads
Bagikan artikel ini melalui
Oke
Login untuk memaksimalkan pengalaman mengakses Kompas.com