Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+

Sawer Reza Arap Rp 1 Miliar, Ini Sosok Doni Salmanan

Kompas.com - 04/07/2021, 11:43 WIB
Rintan Puspita Sari

Penulis

JAKARTA, KOMPAS.com- Sosok Doni Salmanan langsung ramai dibicarakan dan masuk trending Twitter karena mendonasikan uang Rp 1 miliar untuk Reza Arap.

Arap yang sedang live streaming game Ragnarok X terlihat terkejut ketika belum lama main, tetapi sudah mendapat donasi dengan nominal yang terus bertambah.

Dari Rp 10 juta, kemudian Rp 20 juta, beberapa kali Rp 50 juta, Rp 100 juta dan terus bertambah hingga nominalnya mencapai Rp 1 miliar.

Baca juga: Reza Arap Kaget Dapat Donasi Rp 1 Miliar Saat Live Streaming Game

Personel Weird Genius tak menyangka mendapat donasi dalam jumlah banyak saat live streaming game. 

"What? Gue bacanya Rp 10.000 dah, gue baru banget live belum ada lima menit udah di-donate Rp 10 juta sama satu orang, gue udah enggak ngerti lagi," kata Arap ketika pertama kali mendapati donasi tersebut.

Reza Arap bicara soal kariernya bersama Weird GeniusYouTube Daniel Mananta Network Reza Arap bicara soal kariernya bersama Weird Genius

Sempat penasaran dengan sosok Doni Salmanan yang memberikan donasi, Arap akhirnya terlihat mencari tahu. 

Baca juga: Alasan Doni Salmanan Donasi Rp 1 Miliar untuk Reza Arap Saat Live

Sampai akhirnya Arap tahu jika orang yang memberikan donasi itu merupakan seorang YouTuber trading.

Ternyata tidak hanya Arap yang penasaran, banyak netizen yang ikut penasaran dengan sosok yang mendonasikan Rp 1 miliar.

"Siapa Doni Salmanan, aku perlu ketemu dia," tulis @notabrattypuuy.

"Doni Salmanan gak mau berdonasi ke saya juga gitu ya?," tulis @goaweygo.

"Doni Salmanan 0 nya enggak kebanyakan apa?' tulis @disawah1.

"Gabutnya Doni Salmanan donasiin 1M," tulis @flamingoosh.

Doni Salmanan, YouTuber yang mendonasikan Rp 1 miliar kepada musisi yang juga YouTuber Reza Arap saat live streaming game.Instagram/@donisalmanan Doni Salmanan, YouTuber yang mendonasikan Rp 1 miliar kepada musisi yang juga YouTuber Reza Arap saat live streaming game.

Melalui kanal YouTube-nya King Salmanan, Doni sering membagikan tips-tips seputar trading.

Dari akun Instagramnya, Doni diketahui merupakan founder dari Salmanan Group.

Di usianya yang baru 23 tahun, Doni memamerkan mobil Lamborghini yang sudah mampu dibelinya dengan uang sendiri.

Doni Salmanan mengaku ikhlas mendonasikan uang tersebut karena selama ini menyukai konten-konten Reza Arap.

 
 
 
View this post on Instagram
 
 
 

A post shared by Doni Salmanan (@donisalmanan)

Simak breaking news dan berita pilihan kami langsung di ponselmu. Pilih saluran andalanmu akses berita Kompas.com WhatsApp Channel : https://www.whatsapp.com/channel/0029VaFPbedBPzjZrk13HO3D. Pastikan kamu sudah install aplikasi WhatsApp ya.

Video rekomendasi
Video lainnya

Terkini Lainnya

Konser Berlangsung 3 Jam hingga Izinkan Penggemar Pulang Duluan, B.I : Enggak Ada yang Mau Pulang?

Konser Berlangsung 3 Jam hingga Izinkan Penggemar Pulang Duluan, B.I : Enggak Ada yang Mau Pulang?

K-Wave
Rieke Diah Pitaloka Bikin Buku Puisi, Rangkum Perjalanan Spiritual yang Dialami

Rieke Diah Pitaloka Bikin Buku Puisi, Rangkum Perjalanan Spiritual yang Dialami

Seleb
Juicy Luicy Bahas Kenangan Cinta Masa Lalu yang Belum Dilupakan Lewat “Insya Allah”

Juicy Luicy Bahas Kenangan Cinta Masa Lalu yang Belum Dilupakan Lewat “Insya Allah”

Musik
Aksi B.I Turun Panggung Saat Konser Hype Up di Jakarta Buat Penggemar Histeris

Aksi B.I Turun Panggung Saat Konser Hype Up di Jakarta Buat Penggemar Histeris

K-Wave
Weverse Con 2024 Rusuh, Polisi dan Pemadam Kebakaran Dikerahkan

Weverse Con 2024 Rusuh, Polisi dan Pemadam Kebakaran Dikerahkan

K-Wave
Berangkat Haji, Citra Kirana Menangis Tinggalkan Anak

Berangkat Haji, Citra Kirana Menangis Tinggalkan Anak

Seleb
Mengenal Extreme Re-listening, Kebiasaan Memutar Musik Favorit Berulang Kali

Mengenal Extreme Re-listening, Kebiasaan Memutar Musik Favorit Berulang Kali

BrandzView
TXT Akan Gelar Konser di Indonesia, MOA Catat Tanggalnya

TXT Akan Gelar Konser di Indonesia, MOA Catat Tanggalnya

K-Wave
Citra Kirana dan Rezky Aditya Menunggu 2 Tahun untuk Bisa Berangkat Haji

Citra Kirana dan Rezky Aditya Menunggu 2 Tahun untuk Bisa Berangkat Haji

Seleb
Lai Guanlin Umumkan Pensiun dari Dunia Hiburan

Lai Guanlin Umumkan Pensiun dari Dunia Hiburan

K-Wave
Dibikin 'Kesal', Josh Groban Ajak Duet Penonton Konser David Foster yang Sempat Nyanyi 'You Raise Me Up'

Dibikin "Kesal", Josh Groban Ajak Duet Penonton Konser David Foster yang Sempat Nyanyi "You Raise Me Up"

Musik
Tawaran Pekerjaan Berkurang, Atalarik Syach Ungkap Pernah Punya Utang Rp 1 Miliar

Tawaran Pekerjaan Berkurang, Atalarik Syach Ungkap Pernah Punya Utang Rp 1 Miliar

Seleb
Squid Game Season 2 dan 3 Dikabarkan Telah Selesai Syuting, Bakal Dirilis dengan Waktu Berdekatan

Squid Game Season 2 dan 3 Dikabarkan Telah Selesai Syuting, Bakal Dirilis dengan Waktu Berdekatan

K-Wave
Rundown dan Prediksi Setlist Konser B.I HYPE UP 2024 di Jakarta

Rundown dan Prediksi Setlist Konser B.I HYPE UP 2024 di Jakarta

K-Wave
Hari Pertama Tayang, Film Ipar Adalah Maut Raih 153.557 Penonton

Hari Pertama Tayang, Film Ipar Adalah Maut Raih 153.557 Penonton

Film
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Komentar
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Close Ads
Bagikan artikel ini melalui
Oke
Login untuk memaksimalkan pengalaman mengakses Kompas.com